Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS HALIM SANUSI

PERSATUAN UMMAT ISLAM


Jl. Laswi No. 1 – Jl. Sandang No. 1 - Jl. Swadaya No. 34 Bandung
Telpn: (022) 20526643 Email: univhasan@gmail.com

Mata Kuliah : Dasar Teknologi Informasi dan Komunikasi


Konsep : Aplikasi TIK dalam Pembelajaran di SD
Prodi/ Semester : PGSD/4
Dosen : Muhamad Ramdan Gumilar, M.Pd
Nama Mahasiswa : ...........................................

SOAL IDENTIFIKASI KOGNITIF

Kerjakan Soal Berikut ini !


Bagian I :
1. Pada komputer, komponen yang merupakan "otak" komputer terpasang pada bagian yang
bernama:
A. CPU
B. Hard Disk
C. Motherboard
D. Monitor
E. DVD-ROM
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..
2. Kecepatan sebuah CPU dalam komputer diukur dalam satuan:
A. Megahertz (MHz)
B. Mega bits per detik (Mbps)
C. Kilo bytes per detik (Kbps)
D. Megawatts per detik (Mwps)
E. Gigahertz (GHz)
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

3. Pada saat seseorang bekerja dengan komputer, misalnya sedang mengetik menggunakan
program MS Word, sebelum data yang diketik disimpan di dalam media penyimpan, data
tersebut oleh komputer disimpan di dalam
A. CPU
B. RAM
C. Monitor
D. Hard Disk
E. Disket
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..
4. Kecepatan sebuah komputer ditentukan oleh faktor-faktor sebagai berikut, KECUALI:
A. jenis CPU (misalnya Intel Pentium, Core 2 Duo, AMD Athlon, dll.)
B. Kapasitas Hardisk
C. besarnya memory (RAM)
D. banyaknya program yang sedang dijalankan
E. Power Supply
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

5. Software komputer yang harus dipasang pada setiap komputer agar komputer dapat
digunakan untuk bekerja adalah:
A. MS Office
B. Driver
C. MS Windows
D. Sistem Operasi
E. SPSS
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

6. Salah satu software komputer yang dapat digunakan untuk mengolah data nilai siswa,
misalnya menghitung rata-rata dan mengurutkan nilai adalah:
A. MS Front Page
B. MS Windows
C. MS Excel
D. MS Word
E. MS Acses
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

7. Ketika Anda menggunakan komputer berbasis MS Windows (misalnya Windows 7),


pasangan tombol [Ctrl]+[C] dapat digunakan untuk:
A. menghapus tulisan
B. mengkopi file
C. membuka file
D. mengatur tulisan ke tengah baris
E. Membuat Shortcut aplikasi
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

8. Untuk menjalankan sebuah program yang terpasang di dalam komputer yang menggunakan
sistem operasi Windows, Anda dapat melakukan:
A. Klik kanan pada layar, pilih nama program yang akan dijalankan
B. Klik menu Start, pilih Run, kemudian tuliskan nama program
C. Klik menu Start, pilih My Computer, kemudian klik nama program
D. Dobel klik ikon program pada layar desktop
E. Klik Tanda silang pada dialog box yang muncul
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..
9. Program komputer yang dapat digunakan untuk mengakses informasi yang ada di Internet
adalah:
A. Browser Internet
B. MS Access
C. FTP (file transfer protocol)
D. HTTP (hypertext transfer protocol)
E. .docx
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

10. Aplikasi Internet di bawah dapat digunakan untuk mengirim file kepada orang lain, KECUALI:
A. Email
B. Yahoo Messanger
C. Google Mail
D. Website
E. Whatsapp
Alasan :
……………………………………………………………………………………………………………………………..

Bagian II :

1. Apa yang kalian ketahui tentang Teknologi Informasi dan komunikasi?


2. Bagaimana pendapat kalian mengenai pembelajaran dan efektifitas dalam
pembelajaran selama masa pandemic ini dari siswa SD/MI sampai Mahasiswa
perguruan tinggi menggunakan pembelajaran dengan menggunakan TIK? Apakah
pembelajaran secara online ini dapat terus diaplikasikan setelah pandemic virus covid
19 ini berakhir?
3. Aplikasi apa saja yang bisa dimanfaatkan dalam pembelajaran memanfaatkan
teknologi informasi?

4. Berikan pendapat anda berkailtan dengan pernyataan di bawah ini :

Teknologi informasi dan komunikasi ikut andil dalam perkembangan dan kemajuan
pendidikan Indonesia.

5. Berikan pendapat anda berkailtan dengan pernyataan di bawah ini :

Perkembangan ilmu pengetahuan tidak terkait dengan perkembangan teknologi, demikian


pula sebaliknya

Anda mungkin juga menyukai