Anda di halaman 1dari 1

Soal kelas 3A

1. Rantai merupakan lambang pancasila sila ke- ….


2. Semboyan bangsa Indonesia berbunyi….
3. Kacang kedelai dapat di olah dengan teknologi pangan menjadi bahan makanan baru.
Sebutkan 3 hasil kacang kedelai hasil teknologi pangan ..
4. Perhatikan simbol berikut !

Arti simbol pada gambar adalah …


5. Edo akan berangkat dari Tarakan ke Surabaya. Edo berangkat pukul 07.00 dan sampai
pukul 12.00. Pertanyaannya : berapa jam perjalanan Edo di pesawat?
6. Tigor punya 10 potong pizza, 2 potong pizza diberikan ke Siti, 2 potong di berikan ke
Lani, 2 potong di berikan ke Edo.
Pertanyaannya : Berapa jumlah potongan pizza yang di berikan Tigor dalam bentuk
pecahan adalah …
7. Bentuk rumah-rumahan yang di rangkai merupakan karya berapa dimensi …
8. Motif hias tenun songket yaitu motif subhanale, motif wayang, motif keker berasal
dari daerah …
9. Di dalam surah al-Kausar terdapat beberapa hikmah diantaranya yaitu hikmah ...
10. Allah SWT memberikan karunia-Nya kepada seluruh makhluk. Pernyataan di atas
merupakan pengertian asmaul husna ....

Kunci jawaban !
1. 3
2. Bhineka tunggal ika
3. Tempe, tahu, soya, kecap
4. Dilarang masuk
5. 5 jam
6. 6/10
7. 3 dimensi
8. Lombok
9. Salat atau berkurban
10. Al Wahab

Anda mungkin juga menyukai