Anda di halaman 1dari 11

NASKAH SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023

TEMA : 1. Pertumbuhan dan Perkembangan


Kelas / Semester : III (Tiga)/ I (Satu)
Nama Siswa : …………………………………….
Hari / Tanggal : …………………………………….

1.
2. Sebutkan ciri-ciri makhluk hidup ...
3. Makanan merupakan sumber ...
4. Manusia bergerak dengan menggunakan ...
5. Ikan bernafas dengan menggunakan ...
6. Lambang sila pertama pancasila adalah ….
7. Tek kotek kotek kotek
Anak ayam turun berkotek
Anak ayam turunlah empat
...........................................
Lanjutkan lirik lagu pada bait diatas!
8. Gambar di samping ( ) menunjukan simbol bunyi ….
9. Ikan dapat berenang bebas di dalam air menggunakan...
10. Bagian dari ayam yang dimanfaatkan manusia sebagai sumber makanan adalah...
11. Putri malu akan mengatupkan daunnya bila disentuh. Peristiwa tersebut membuktikan bahwa makhluk hidup
dapat ...
12. Supaya tubuh kita sehat, maka kita harus makan yang higienis serta bersih selain itu kita pun harus selalu rajin
agar tubuh menjadi bugar.
13. Ular dan cicak mempunyai persamaan pada proses perkembangbiakannya yaitu dengan cara ...
14. Bersyukur kepada Tuhan atas setiap nikmat yang kita terima merupakan bentuk pengamalan Pancasila, sila
ke...
15. Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa dapat ditunjukkan dengan ….
16. Bunyi sila kedua Pancasila adalah ….
17. Tugas utama seorang pelajar adalah ….
18. Berikut ini adalah contoh sikap bersatu dalam keluarga yaitu ….
19. Bergotong royong membersihkan saluran air di lingkungan warga, adalah salah satu contoh persatuan
di lingkungan ….
20. Membantu ibu mencuci piring adalah contoh kerja sama di lingkungan ….
21. Manfaat melakukan piket kelas adalah ….
22. Kata tanya yang digunakan untuk menanyakan tempat adalah ….
23. Langkah-langkah awal membuat poster ….
24. Perhatikan poster berikut !
Tulisan yang tepat untuk gambar poster di samping adalah
….

25. 5.720 – 2.591 – 4.421 – 3.773 – 1.560


Urutan yang benar dari nominal bilangan yang terkecil ke yang terbesar ialah ….
a. 5.720 – 2.591 – 4.421 – 3.773 – 1.560
b. 1.560 – 2.591 – 3.773 – 4.421 – 5.720
c. 3.773 – 4.421 – 5.720 – 1.560 – 2.591
26. Lambang bilangan sembilan ribu delapan puluh enam adalah...
27. Perhatikan baris bilangan berikut!
3.250, 3.500, .... , 4.000, 4.250, 4.500
Angka yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah...
28. Hitung perkalian bilangan 235 x 6 ...
29. Eko membantu pamannya memanen jeruk di kebun. Ia berhasil memetik 850 buah jeruk. Kemudian
paman berhasil memetik 2.897 buah jeruk. Banyak jeruk yang telah dipetik sebanyak ....
30. Hasil dari 120 × 4 adalah ....
a. 580 b. 480 c. 440 d. 340
31. Harga buku di sebuah toko adalah 1.250 rupiah . Bilangan 1.250 dibaca ....
32. Ayah Dondo memiliki peternakan ikan hias. Setiap bulannya peternakan tersebut dapat menghasilkan
350 ekor ikan. Setiap 4 bulan Ayah Dondo akan memanen ikan hias kemudian dijual. Hasil panen ikan
hias selama 4 bulan adalah ekor....
33. Gambar hiasan yang dalam perwujudannya tampak rata, tidak ada kesan ruang jarak jauh atau gelap
terang tidak terlalu ditonjolkan disebut ….
34. Gambar dekoratif termasuk seni rupa … dimensi
35. Melantunkan suara dengan nada-nada yang beraturan disebut …
36. Gambar di samping ( ) menunjukan simbol ….
37. Gerakan menari dibedakan menjadi ….
38. Contoh tarian yang termasuk gerakan menari lemah adalah ….
39. Gambar yang dibuat dengan menempelkan bahan dua dimensi sehingga membentuk wujud tertentu
disebut ….
40. Karya seni mozaik selain menghasilkan karya seni juga melatih ….

NASKAH SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023

TEMA : 1. Pertumbuhan dan Perkembangan


Kelas / Semester : III (Tiga)/ I (Satu)
Nama Siswa : …………………………………….
Hari / Tanggal : …………………………………….

1. Makanan cicak adalah ....


2. Sebutkan ciri-ciri makhluk hidup ...
3. 4.250 dibaca ....
4. Enam ribu tiga ratus empat puluh dua dapat ditulis ....
5. Urutkan bilangan tersebut 5.250, 3.250, 1.250, 2.250 = ...
6. Manusia bergerak dengan menggunakan ....
7. Ikan bernafas dengan menggunakan ....
8. Bersyukur kepada Tuhan yang Maha Esa merupakan pengamalan pancasila sila ke....
9. Lambang sila pertama pancasila adalah ....
10. Ayam berkembang biak dengan cara ....
11. Ayam berkembang biak dengan cara ....
12. Tek kotek kotek kotek
Anak ayam turun berkotek
Anak ayam turunlah empat
.................................
Lirik untuk melengkapi bait lagu diatas adalah ....
13. Gambar di samping ( ) menunjukan simbol ….
14. Apa yang dimaksud dengan tumbuh ...
15. Pertumbuhan manusia itu dipengaruhi oleh apa saja ...
16. Bagaimana cara bermain kuda-kudaan?
17. Apa saja aturan sebelum makan?
18. Apa yang dibutuhkan makhluk hidup untuk tetap tumbuh dengan baik?
19. Bagaimana cara kita menjaga makanan dengan baik ?
20. Bagaimana cara menjaga kesehatan tubuh?
21. Bagaimana cara kita menyayangi sesama makhluk ciptaan Tuhan ?
22. Hitunglah hasil penjumlahan berikut 2.134 + 5.425 !
23. Tuhan menciptakan makhluk hidup itu berbeda-beda, maka kita harus saling ....
24. Sikap saling menghormati antar sesame merupakan pengamalan sila .... Pancasila
25. Bunyi dari sila kedua Pancasila yaitu ....
26. Sebutkan makanan yang menyehatkan dan bergizi!
27. Sebutkan 5 contoh makanan pokok ( yang mengandung karbohidrat) ...
28. Apa saja makanan yang mengandung protein?
29. Sebutkan contoh sikap menghargai perbedaan!
30. Hasil pengurangan dari 5.437 - 2.125 adalah ....
31. hasil pengurangan dari 7.654 - 5.322 adalah ....
32. Sebutkan agama yang ada di Indonesia!
33. Hitunglah hasil perkalian bilangan 56 x 8!
34. Hitunglah hasil perkalian bilangan 235 x 6!
35. Bagaimana Kucing berkembang biak ?
36. Apa yang dimaksud dengan keberagaman?
37. Apa yang dimaksud dengan menggambar dekoratif?
38. Tuliskan daur hidup kupu-kupu!
39. Apa yang dimaksud dengan metamorfosis?
40. Di Taman ada 5 ekor kupu-kupu masing-masing kupu bertelur sebanyak 124 butir. Berapa jumlah keseluruhan
telur kupu-kupu?
41. Hitunglah hasil perkalian dari 245 x 6!
42. Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara alami!
43. Apa yang dimaksud dengan perkembangbiakan tanaman secara buatan!
44. Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara buatan!
45. Sebutkan contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan biji!
46. Apa yang dimaksud karya seni mozaik?
47. Sebutkan bahan-bahan yang digunakan untuk membuat karya mozaik!
48. Apa yang dimaksud dengan pembagian?
49. Hitunglah hasil pembagian dari 20 : 4!
50. Sebutkan 3 tumbuhan yang berkembangbiak dengan biji!
51. Sebutkan bagian-bagian dari biji tumbuhan!
52. Apa yang dimaksud dengan Embrio dan Kotiledon?
53. Sebutkan contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan tunas!
54. Apa manfaat dari batang pohon bambu?
55. Apa yang dimaksud dengan gerak lokomotor?
56. Sebutkan 3 jenis bunga nasional di Indonesia!
57. Bagaimana cara kita merawat dan menjaga kelestarian tanaman melati putih?
58. Bagaimana cara kita merawat kelestarian tanaman anggrek?
59. Bagaimana cara membuat karya mozaik dari daun?
60. Udin membeli Bunga Mawar sebanyak 24 tangkai. Dia ingin menanamnya pada 8 pot
miliknya. Udin membaginya dengan jumlah yang sama. Tentukan jumlah bunga yang terdapat pada masing-
masing pot!
61. Beni memanen pisang. Jumlah pisang yang dipanen Beni sebanyak 40 buah. Beni membagikan kepada teman-
temannya, masing-masing sebanyak 4 buah. Berapa jumlah teman yang mendapatkan pisang dari Beni?
62. Sebutkan jenis-jenis umbi!
63. Apa manfaat dari umbi?
64. Apa yang dimaksud dengan umbi lapis? Berikan contohnya!
65. Apa yang dimaksud dengan umbi akar? Berikan contohnya!
66. Apa yang dimaksud dengan umbi batang? Berikan contohnya!
67. Bagaimana cara melakukan teknik pencangkokan?
68. Apa tujuan pencangkokan?
69. Apa keuntungan dari pencangkokan?
70. Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara buatan!
71. Ana mempunyai 40 buah Apel. Dia membaginya kepada 5 teman yang bermain dirumahnya. Berapa banyak buah
Apel yang diterima masing-masing teman Ana?
72. Ibu membeli bunga sebanyak 54 tangkai. Rencananya ibu akan membagi kedalam 6 pot yang berbeda. Berapa
banyak bunga yang ditanam untuk setiap potnya?

RANGKUMAN ULANGAN
 Lagu anak ayam diciptakan oleh NN.
 Bunyi pendek yaitu bunyi yang dinyanyikan dengan suara pendek.
 Yang dimaksud dengan tumbuh adalah bertambah ukuran berat maupun tinggi.
 Pertumbuhan manusia dipengaruhi oleh makanan dan juga kebiasaan berolah raga.
 Bermain kuda-kudaan “cari teman yang berat badan yang seimbang atau lebih ringan, lalu tentukan siapa yang
menjadi kuda dan siapa yang menjadi penunggang kuda, saat diberi aba-aba berlarilah atau berjalan sampai garis finis
dan pasangan yang sampai di finis itu pasangan kuda yang menjadi pemenang.
 Permainan kuda-kudaan diperlukan tubuh yang sehat dan kuat karena permainan ini membutuhkan tenaga tangan dan
kaki yang kuat serta tubuh yang seimbang.
 Aturan sebelum makan mencuci tangan dan berdoa.
 Apa yang dibutuhkan makhlik hidup makanan dengan baik yaitu makanan yang berih dan sehat.
 Mengapa kita harus selalu bersyukur kepada Tuhan yang Maha Esa? Karena Allah telah memberikan nikmat yang tak
terhingga kepada kita dan selalu membantu kita saat kita kesulitan
 Cara menjaga menjaga tubuh agar tetap sehat dan kuat dengan cara makan makanan yang sehat dan rajin berolah raga.
 Apa yang dimaksud dengan menggambar dekoratif? Menggambar dekoratif adalah kegiatan menggambar dengan
menggunakan corak atau warna tertentu.
 Apa tujuan dari menggambar dekoratif? Tujuan dari menggambar dekoratif adalah untuk mengolah suatu permukaan
benda menjadi lebih indah dari sebelumnya tanpa mengubah bentuk aslinya.
 Apa yang dimaksud dengan laporan? Laporan adalah sebuah bentuk penyampaian berita atau keterangan mengenai
keadaan atau kegiatan yang berdasarkan fakta.
 Yang dimaksud menggambar dekoratif adalah kegiatan menggambar dengan menggunakan corak atau warna tertentu.
 Tujuan dari menggambar dekoratif adalah untuk menggunakan suatu permukaan benda menjadi lebih indah dari
sebelumnya tanpa mengubah bentuk aslinya.
 Tuliskan daur hidup kupu-kupu! Daur hidup kupu-kupu dimulai dari telur – ulat – kepompong – kupu-kupu
 Apa yang dimaksud dengan metamorfosis? Metamorfosis adalah sebagai proses perkembangan makhluk hidup yang
mulanya sebuah telur hingga dewasa secara sempurna serta mengalami perubahan bentuk struktur tubuh.
 Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara alami! Cara perkembangbiakan tanaman secara alami yaitu dengan
Biji, Spora, dan Tunas.
 Apa yang dimaksud dengan perkembangbiakan tanaman secara buatan! Perkembangbiakan buatan adalah proses
perkembangbiakan tumbuhan dengan bantuan manusia.
 Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara buatan! Cara perkembangiakan tanaman secara buatan yaitu dengan
pencangkokan, stek,mengenten, merunduk
 Sebutkan contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan biji! Kacang hijau, mangga, jeruk, melon, dan nangka
 Apa yang dimaksud karya seni mozaik? Karya seni mozaik adalah seni menciptakan gambar dengan menyusun
kepingan-kepingan kecil berwarna dari kaca, batu, atau bahan lain.
 Sebutkan bahan-bahan yang digunakan untuk membuat karya mozaik! Biji-bijian, kertas karton, lem
 Sebutkan 3 tumbuhan yang berkembangbiak dengan biji! Semangka, kedelai, Padi
 Sebutkan bagian-bagian dari biji tumbuhan! Kulit biji atau selimut biji, Embrio, Kotiledon
 Apa yang dimaksud dengan Embrio dan Kotiledon? Embrio adalah calon tumbuhan baru Kotiledon adalah sumber
makanan untuk calon tumbuhan baru
 Sebutkan contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan tunas! Pohon bamboo, pohon pisang, cocor bebek
 Apa yang dimaksud dengan gerak lokomotor? Gerak lokomotor adalah gerak yang berpindah tempat
 Bagaimana cara kita merawat dan menjaga kelestarian tanaman melati putih? Cara merawat tanaman melati putih
yaitu dengan harus ditanam di tanah yang subur,membutuhkan air yang yang cukup, harus disiram pada pagi dan sore
hari, yaitu 1-2 kali
 Bagaimana cara kita merawat kelestarian tanaman anggrek? Cara merawat tanaman anggrek yaitu dengan harus
diletakkan di tempat yang teduh, disiram dengan cara menyemprotkan air pada bagian daunnya,dan akar tanaman ini
tidak boleh tergenang air.
 Bagaimana cara membuat karya mozaik dari daun? cara membuat karya mozaik dari daun yaitu :
a. siapkan peralatan yang dibuthkan, seperti kertas, pensil, lem, dan gunting
b. siapkan daun yang masih hijau dan daun yang sudah kering dengan berbagai bentuk
c. setrikalah daun agar lebih halus. Dalam tahap ini, lakukan dengan hati-hati agar tidak
terkena setrika
d. buatlah sebuah pola gambar dengan menggunakan pensil
e. tempelkan daun pada pola yang sudah dibuat. Gunakan lem untuk menempelkan
daun
f. potonglah daun apabila daun tidak sesuai dengan pola yang diharapkan
 Sebutkan jenis-jenis umbi! Jenis-jenis umbi yaitu umbi batang, umbi akar, dan umbi lapis
 Apa manfaat dari umbi? Manfaat dari umbi untuk menyimpan cadangan makanan
 Apa yang dimaksud dengan umbi lapis? Berikan contohnya! Umbi lapis adalah batang di dalam tanah yang tertutup
lapisan daun berdaging. Contoh :bawang merah, bawang putih, bawang bombai
 Apa yang dimaksud dengan umbi akar? Berikan contohnya! Umbi akar adalah akar yang mengembung karena berisi
cadangan makanan. Contoh :singkong, wortel, lobak
 Apa yang dimaksud dengan umbi batang? Berikan contohnya! Umbi batang adalah batang yang tumbuh di dalam
tanah dan digunakan untukmenyimpan cadangan makanan. Contoh : kentang, ubi jalar
 Bagaimana cara melakukan teknik pencangkokan? Pencangkokan dilakukan dengan mengelupas kulit pada dahan
tumbuhan, kemudian dibungkus dengan tanah.
 Apa tujuan pencangkokan? Tujuan pencangkokan adalah agar tumbuh akar di area yang diberi tanah.
 Apa keuntungan dari pencangkokan? Keuntungan dari pencangkokan adalah tanaman akan cepat tumbuh besar dan
cepat berbuah serta memiliki sifat yang sama dengan induknya.
 Sebutkan cara perkembangbiakan tanaman secara buatan! Mencangkok, setek, menempel (okulasi)
 Ana mempunyai 40 buah Apel. Dia membaginya kepada 5 teman yang bermain dirumahnya. Berapa banyak buah
Apel yang diterima masing-masing teman Ana? 8
 Ibu membeli bunga sebanyak 54 tangkai. Rencananya ibu akan membagi kedalam 6 pot yang berbeda. Berapa banyak
bunga yang ditanam untuk setiap potnya?9
PEMERINTAH KOTA SUKABUMI DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KECAMATAN GUNUNGPUYUH
SEKOLAH DASAR NEGERI KARAMAT RANDU
Alamat : Jalan Karamat no.107
NASKAH SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023
TEMA : 1. Pertumbuhan dan Perkembangan
Kelas / Semester : III (Tiga)/ I (Satu)
Nama Siswa : …………………………………….
Hari / Tanggal : …………………………………….

1. Lambang sila pertama pancasila adalah ….

2. Ciri-ciri makhluk hidup ...

3. Tek kotek kotek kotek

Anak ayam turun berkotek

Anak ayam turunlah empat

...........................................

Lanjutkan lirik lagu pada bait diatas!

4. Gambar di samping ( ) menunjukan simbol bunyi ….

5. Bersyukur kepada Tuhan yang Maha Esa merupakan pengamalan pancasila sila ke....

6. 4.250 dibaca ....

7. Urutkan bilangan tersebut 5.250, 3.250, 1.250, 2.250 = ...

8. Hitunglah hasil penjumlahan berikut 2.134 + 5.425 !

9. Apa yang dimaksud dengan menggambar dekoratif?

10. Bagaimana cara menjaga kesehatan tubuh?

11. Apa yang dimaksud dengan menggambar dekoratif?

12. Tuliskan daur hidup kupu-kupu!

13. Apa yang dimaksud dengan metamorfosis?

14. Hitunglah hasil perkalian bilangan 56 x 8!

15. Hitunglah hasil perkalian bilangan 235 x 6!


PEMERINTAH KOTA SUKABUMI DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KECAMATAN GUNUNGPUYUH
SEKOLAH DASAR NEGERI KARAMAT RANDU
Alamat : Jalan Karamat no.107
NASKAH SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023
TEMA : 2. Menyayangi Tumbuhan dan
Hewan
Kelas / Semester : III (Tiga)/ I (Satu)
Nama Siswa : …………………………………….
Hari / Tanggal : …………………………………….

1. Tuhan Yang Maha Esa memberikan kenikmatan yang tak terhingga kepada manusia. Maka kita wajib

2. Gambar di samping melambangkan sila … dari Pancasila

3. Setiap manusia harus melaksanakan tugas sesuai dengan ...

4. Bagaimana cara kita bersyukur kepada Tuhan yang Maha esa yang telah menciptakan hewan dan
tumbuhan ...

5. Sebutkan hewan yang dapat dipelihara dirumah ...

6. Sebutkan langkah-langkah cara perawatan hewan peliharaan ...

7. Siapakah narasumber yang harus diwawancarai tentang informasi gambar tersebut...

8. Sebutkan 5 Kata tanya yang biasa digunakan ...

9. Pelaku dalam cerita atau dongeng disebut ….

10. 536 + 425 = … + 536

11. Beni mengambil 20 telur dan memasukannya kedalam 5 kotak. Pernyataan diatas dapat dituliskan

dengan lambing bilangan ….

12. Panjang dua helai daun tersebut adalah ....

13. Gambarkan bangun dengan pecahan 3/8 ...


14. Gerakan berlari dapat dilakukan dengan menirukan gerakan ….
15. Mewarnai dengan Teknik basah dapat dilakukan dengan menggunakan ….
PEMERINTAH KOTA SUKABUMI DINAS PENDIDIKAN DAN
KEBUDAYAAN
KECAMATAN GUNUNGPUYUH
SEKOLAH DASAR NEGERI KARAMAT RANDU
Alamat : Jalan Karamat no.107
NASKAH SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023
Mata pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : III (Tiga)/ I (Satu)
Nama Siswa : …………………………………….
Hari / Tanggal : …………………………………….
1. Anak bangkong disebut . . . .
a) buruy
b) kirik
c) Belo
2. Hawa di puncak … ... karasa tiri, sabab tempatna luhur.
a) Gunung
b) Sawah
c) Laut
3. Anak anjing nyaeta . . . .
a) buruy
b) kirik
c) belo
4. Tina keur baca buku di kamar.Tina keur . . . buku di kamar. Kecap rundayan anu merenah kanggo
kalimat di luhur nyaeta . . . .
a) bacaan
b) macaan
c) maca
5. Tangkuban Parahu aya di kota??
a) Cianjur
b) Cirata
c) Lembang
6. Kembang anu kacida seungitna nyaeta kembang . . . .
a) kembang cengek
b) kembang malati
c) kembang anggrek
7. Usum Hujan Sanggeus lila halodo, ayeuna geus datang usum hujan. Usum hujan sok disebut oge
usum ngijih. Cirina rek hujan, biasana langit sok ceudeum. Geus kitu buburinyayan kilat. Tuluy aya
sora guludug. Mimiti cluk clak, tuluy girimis, lila-lila ngagebret.
Sakapeung sok aya hujan anu dibarengan ku angin ngagelebug. Hujan nu kitu disebutna hujan angin.
Aya oge hujan nu caina ngabatu jadi es, ukuranana sagede-gede kaleci. Nukitu disebutna hujan es.
Malah di nagara batur mah aya usum salju.
Usum hujan sok disebut oge usum . . . .
a) mendung
b) ngijih
c) halodo
8. Lamun rek hujan langit biasana…
a) cerah b) ceudeum c) caang
9. Jenis hujan nu aya di Indonesia nyaeta …
a) Hujan ngagelebug
b) Hujan salju
c) Hujan batu
10.. nini kuring ti tasikmalaya.Kalimah anu tulisanna merenah nyaeta . . . .
a) nini kuring ti tasikmalaya
b) Nini kuring ti Tasikmalaya
c) Nini kuring ti tasikmalaya

Anda mungkin juga menyukai