Anda di halaman 1dari 2

PENGGUNAAN APAR

No. SOP/051/ADMEN/2018
Dokumen
SOP No. 01
Revisi
Tgl Terbit 26 Desember 2018
Halaman 1/2

UPT
PUSKESMAS dr. Ririn Pancawinanti
NGRAMBE 19740616 200212 2 004

1. Pengertian Melakukan pemadaman dengan menggunakan suatu alat pemadam


yang mudah dibawa dan digunakan untuk memadamkan api dalam
ukuran kecil dan dalam keadaan darurat.
2. Tujuan Memberikan kesiapan kepada karyawan agar selalu siap dalam keadaan
darurat pada saat terjadi kebakaran dan tidak panic serta mengerti cara
menggunakan alat pemadam kebakaran yang telah tersedia.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Ngrambe Nomor:
188.4/194/404.102.014/2018 Tentang Pedoman Pengelolaan sarana
prasarana dan peralatan kesehatan
4. Referensi Undang-undang no.1 tahun 1970 tentang keselamatan kerja.
KepMen 02/KPTTS/1985 Tentang penanggulangan kebakaran ditempat
kerja.
Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No.4 Tahun 1980
mengenai syarat dan pemeliharaan alat pemadam api ringan.
5. Prosedur/ Urain Kegiatan Petugas koordinator
Langkah- 1. Cabut pin yang terdapat pada alat
langkah 1
pemadam api ringan yang akan
digunakan.
2. Arahkan nozel alat pemadam api ringan ke
2
arah api yang akan dipadamkan.

3.Tekan tuil/lever pada alat pemadam api


3
ringan agar isi dapat keluar.
4. Layangkan nozel alat pemadam api ringan
ke kiri dank e kanan pada lokasi 4
kebakaran.
PENGGUNAAN APAR
No. SOP/051/ADMEN/2018
Dokumen
SOP No. 01
Revisi
Tgl Terbit 26 Desember 2018
Halaman 2/2

UPT
PUSKESMAS dr. Ririn Pancawinanti
NGRAMBE 19740616 200212 2 004

6. Unit terkait Semua unit pelayanan di UPT Puskesmas Ngrambe


7.Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
History diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai