Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB

UJIAN SELEKSI MELALUI SIMPAPDES BAKAL CALON KEPALA DESA


DALAM KABUPATEN MUARA ENIM TAHUN 2023

1. Peserta Seleksi Balon Kepala Desa adalah Bakal Calon Kepala


Desa yang telah memenuhi persyaratan sesuai hasil verifikasi
Panitia Pemilihan Kepala Desa.
2. Peserta wajib menandatangani daftar hadir peserta.
3. Peserta Seleksi berpakaian atasan warna Putih, bawahan warna
hitam, untuk yang menggunakan jilbab berwarna hitam.
4. Peserta ujian seleksi harus membawa laptop dan mouse sendiri.
5. Ujian seleksi melalui SIMPAPDES Bakal Calon Kepala Desa
dilaksanakan tanggal 14 Agustus 2023
6. Pelaksanaan kegiatan ujian seleksi dimulai pukul 10.00 Wib s.d
11.30 Wib.
7. Peserta ujian seleksi paling lambat 30 menit sebelum seleksi
dimulai sudah berada di tempat/ruangan seleksi.
8. Peserta yang terlambat hadir dari jadwal seleksi tidak
diperkenankan masuk untuk mengikuti seleksi atau dianggap
gugur.
9. Peserta di dalam ruang seleksi dilarang membawa :
a. Buku atau catatan lainnya;
b. Menggunakan komputer selain untuk aplikasi SIMPAPDES.
10. Peserta dilarang :
a. Bertanya / berbicara dengan sesama peserta tes selama seleksi
berlangsung ;
b. Menerima / memberikan sesuatu dari/kepada peserta lain
tanpa seizin panitia selama seleksi berlangsung;
c. Keluar ruangan seleksi, kecuali memperolej izin dari panitia;
d. Membawa makanan dan minuman diruang tunggu dan / atau
di dalam ruang seleksi; dan
e. Merokok dalam ruangan seleksi.
11. Selama ujian seleksi berlangsung Peserta seleksi tidak
diperkenankan meninggalkan ruangan, kecuali hal yang sangat
penting/mendesak harus izin dari Panitia seleksi.
12. Peserta yang selesai mengerjakan ujian diperbolehkan keluar
meninggalkan ruangan dan tidak masuk kembali keruang ujian.

Mengetahui,
Ketua BPD Desa.......... Panitia Pilkades
Desa................
1. Nama Ketua dan ttd
jabatan
2. Nama dan jabatan ttd
3. Nama dan jabatan ttd
4. Nama dan jabatan ttd
(nama lengkap) 5. Dan seterusnya ttd

Anda mungkin juga menyukai