Anda di halaman 1dari 3

PENGIRIMAN SPESIMEN

DAHAK SUSPEK TBC


No. Dokumen: 365A /
SOP / PSKM / I /2022
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : Januari
2022
Halaman : 1/3

UPTD MARLISE SIHOMBING SKM


PUSKESMAS NIP.196710101991032004
SORKAM
1. Pengertian Pengiriman spesimen dahak merupakan proses untuk merujuk
spesimen dahak dari fasyankes ke fasyankes laboratorium yang
memiliki TCM
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk pengiriman
spesimen.
Menurunkan resiko penularan TBC.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Sorkam No. 322/ SK / UPTD / PSKM
/ I / 2022 tentang Pedoman Penyelenggaraan Upaya Kesehatan
Perorangan dan Penunjang UPTD Puskesmas Sorkam.
4. Referensi 1.Peraturan Mentri Kesehatan No 75 tahun 2014 tentang pusat
kesehatan masyarakat
2.Permenkes RI No 37tahun 2012 tentang penyelenggaraan
laboratorium pusat kesehatan masyarakat
5. Alat dan 1. Tempat Sputum
Bahan 2. Tissue
3. Para film
4. Lakban
5. Gunting
6. Spidol
7. Plastic klip
8. Karet gelang
9. Jas lab
10. Masker
11. Hansdcoon

6. Prosedur 1. Petugas laboratorium menyiapkan alat dan bahan untuk


pengiriman spesimen
2. petugas mencuci tangan 6 langkah dan memakai APD Lengkap
3. Petugas menerima sample dari pasien
4. Petugas melakukan pengecekan terhadap spesimen (volume
dan kualitas dahak )
5. Petugas mendesinfektan pot spesimen tersebut,kemudian di
keringkan dengan tissu.
6. Petugas melakukan pennulisan nama dalam nomor sediaan
spesimen pada dinding pot sediaan
7. Petugas memasukkan sediaan ke dalam plastik yg sudah
dilapisi dengan tissu,dn mengikat plastik tersebut.
8. petugas memasukkan plastik sediaan ke dalam box serta
memasukkan Kartu Keluarga.fotocopy BPJS,formulit TB 05 pasien
tersebut
9. Petugas mencatat data pasien dalam formulir TB 04
10. Sedimen di packing di dalam box.
11. Petugas membuka APD dan menccuci tangan 6 langkah
7. Bagan Alir

Petugas laboratorium
menyiapkan alat dan bahan
untuk pengiriman spesimen

petugas mencuci tangan 6 langkah dan


memakai APD Lengkap

Petugas menerima sample dari pasien

Petugas melakukan pengecekan terhadap


spesimen (volume dan kualitas dahak)

Petugas mendesinfektan pot spesimen


tersebut,kemudian di keringkan dengan tissu.

Petugas melakukan pennulisan nama dalam


nomor sediaan spesimen pada dinding pot
sediaan

Petugas memasukkan sediaan ke dalam


plastik yg sudah dilapisi dengan tissu,dn
mengikat

petugas memasukkan plastik sediaan ke


dalam box serta memasukkan Kartu
Keluarga.fotocopy BPJS,formulit TB 05 pasien
tersebut

Petugas mencatat data pasien dalam formulir


TB 04

Sedimen di packing di dalam box

3/3
8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait a. Unit Pemeriksaan Umum
b. Unit KIA-KB
c. Unit Persalinan
d. Unit farmasi

10. Dokumen 1. Kartu stok reagen


Terkait 2. Lembar permintaan pengadaan reagen
11. Rekam Yang Tanggal Mulai
historis No Isi Perubahan
diubah diberlakukan
perubahan

3/3

Anda mungkin juga menyukai