Anda di halaman 1dari 2

KESEPAKATAN PERDAMAIAN SEBAGIAN

Pada hari ini Rabu, tanggal 27 September 2023 Masehi bertepatan dengan
tanggal 12 Rabiul Awal 1445 Hijriyah, bertempat di ruang mediasi Pengadilan
Agama Gunung Sugih, dalam proses mediasi perkara Cerai Talak Nomor 1892
/Pdt.G/2022/PA.Gsg, antara:

Ariyanto Bin Suryadi , sebagai Pemohon;


melawan
Miftahul Zanah Binti Sarno , sebagai Termohon;

Dalam rangka untuk mengakhiri sengketa sebagian, dalam hal ini Para Pihak
telah mencapai kesepakatan dengan syarat-syarat dan ketentuan sebagai berikut:

Pasal 1
Bahwa Pemohon dan Termohon telah berhasil mencapai kesepakatan
perdamaian tentang Nafkah Iddah dan Nafkah Mut’ah;

Pasal 2
Bahwa Pemohon dan Termohon sepakat,Pemohon memberikan nafkah Iddah
dan nafkah Mut’ah kepada Termohon sebesar :
 Nafkah Iddah: Selama masa Iddah sebesar Rp 600.000 (Enam Ratus Ribu
Rupiah)
 Nafkah Mut’ah: Sebesar Rp 400.000 (Empat Ratus Ribu Rupiah)

Pasal 3
Bahwa para pihak sepakat mohon kepada Majelis Hakim yang memeriksa
dan mengadili perkara ini untuk memuat kesepakatan perdamaian ini kedalam
pertimbangan dan amar putusan jika pokok perkara dikabulkan;

Pasal 4
Bahwa para pihak menyerahkan permasalahan pokok perkara yang belum
disepakati kepada Majelis Hakim untuk diperiksa dan di adili;

Kesepakatan Perdamaian Sebagian Halaman 1 dari 2 halaman


Pasal 5
Bahwa semua biaya yang timbul dalam perkara ini ditetapkan sesuai dengan
ketentuan hukum yang berlaku;

Demikianlah Kesepakatan Perdamaian Sebagian ini dibuat dan


ditandatangani oleh Para Pihak serta diketahui oleh Mediator Non Hakim Pengadilan
Agama Gunung Sugih;

Pemohon Termohon

Ariyanto Miftahul Zanah

Mengetahui,

Mediator Non Hakim Pengadilan Agama Gunung Sugih

Rizka Aulia Puspita, S.H

Kesepakatan Perdamaian Sebagian Halaman 2 dari 2 halaman

Anda mungkin juga menyukai