Anda di halaman 1dari 4

SOAL PTS MTK PM KELAS XI MIPA

1. Tentukan persamaan lingkaran dengan ketentuan berpusat di O (0,0) dan


jari-jari 9.
Jawaban : 81
2. Tentukan persamaan lingkaran dengan ketentuan berpusat di O (0,0) dan
melalui titik (-1, 7).
Jawaban : 50
3. Tentukan persamaan lingkaran dengan ketentuan berpusat di ( 1, 4) dan
berjari-jari 12.
Jawaban : 144
4. Tanpa menggambarkan diagram, tentukan posisi ( -3, -7 ) yang terletak
di dalam, di luar, atau pada lingkaran x2 + y2 = 146
Jawaban : 58 < 146 ( di dalam lingkaran )
5. Tentukan batas-batas nilai p agar titik ( p , 5 ) terletak di dalam lingkaran
dengan pusat O ( 0, 0) dan berjari-jari 13.
Jawaban : -12 < p < 12
6. Tanpa menggambar diagram tentukan posisi ( 5, 5) yang terletak di
dalam, di luar atau pada lingkaran yang berpusat di ( 7, 2 ) dan melalui
titik ( 3, 5 )
Jawaban : 13 < 25 ( di dalam lingkaran )
7. Carilah a jika titik ( -2, -3 ) terletak pada lingkaran x 2 + y2 – 8x + ay – 17
=0
Jawaban : 4
8. Tentukan batas – batas nilai k agar titik ( k, -3 ) terletak di dalam
lingkaran x2 + y2 – 4x + 8y – 30 = 0
Jawaban : -9 < k < 5
9. Tentuka kedudukan garis terhadap lingkaran berikut g : 2x – 3y – 6 = 0
dan L : x2 + y2 = 12
Jawaban : 4.320 > 0
10.Tentuka kedudukan garis terhadap lingkaran berikut g : 3x – y + 4 = 0
dan L : x2 + y2 + 4x – 8y – 5 = 0
Jawaban : 856 > 0
11.Tentukan titik potong lingkaran L : x2 + y2 – 2x + 10y = 24 dengan
sumbu x
Jawaban : ( -4 , 0 ) dan ( 6 , 0 )
12.Tunjukan bahwa garis x + y = 4 menyinggung lingkaran x2 + y2 = 8 dan
lingkaran x2 + y2 – 2x + 6y – 8 = 0, tentukan koordinat titik singgungnya.
Jawaban : ( 4 , 0 )

13.Tentukan persamaan garis singgung lingkaran x 2 + y2 = 169 di titik ( 5, -


12 )
Jawaban : 169
14.Tentukan persamaan garis singgung lingkaran x2 + y2 =89 di titik yang
berabsis 5.
Jawaban : 89
15.Tunjukan persamaan garis singgung pada lingkaran( x -1 )2 + ( y + 2 )2 =
10 di titik ( 2, -5 )
Jawaban : 0
16. Apakah garis ini juga menyinggung lingkaran yang berpusat di (0, 4 )
dan melalui titik ( 3, -2)
Jawaban : 0
17.Tentukan persamaan garis singgung lingkaran x2 + y2 - 6x + 2y - 10 = 0
yang bergradien -2.
Jawaban : -2x - 5
18.Tentukan kedudukan lingkaran k : x2 + y2 -2x + 4y - 4 = 0 dan L : x 2 + y2
+ 4x - 2y + 4 = 0
Jawaban : 4
19.Tentuka kedudukan lingkaran k : x2 + y2 + 6x -2y - 134 = 0 dan L : x2 +
y2 - 2x + 4y - 20 = 0
Jawaban : 7
20.Tentukan posisi titik ( 5, 3 ) terhadap lingkaran ( x – 2 )2 + ( y – 4 )2 = 36
Jawaban : 10
21.Tentukan posisi titik ( 5, -1 ) terhadap lingkaran ( x – 1 ) 2 + ( y + 4 )2 =
25
Jawaban : 25
22. Persamaan lingkaran x2 + y2 – ax + 6y – 6 = 0 melalui titik ( 1, 1). Nilai
a dari persamaan lingkaran tersebut adalah
Jawaban : 2
23. Titik pusat dari jari – jari lingkaran x2 + y2 + 4x – 2y - 76 = 0 adalah
Jawaban : ( -2 , 1 ) dan 9
24. Titik potong lingkaran x2 + y2 + 4x – 6y – 5 = 0 dengan garis x + y = 1
adalah
Jawaban : ( -5, 6 )
25. Agar lingkaran x2 + y2 – 2x – 6y + m = 0 berjari – jari 5, nilai m adalah
Jawaban : -15
26. Jika ( k, 2) terletak pada lingkaran x2 + y2 + 6x – 8y + 21 = 0, nilai k
adalah
Jawaban : -3
27.Persamaan garis singgung lingkaran yang berpusat di ( 2, -1 ) dan berjari
- jari 17 di titik ( -13, 7 ) adalah
Jawaban : 15x - 8y + 251 = 0
28.diketahui sebuah lingkaran melalui titik O ( 0,0) dan B (6, 0 ). persamaan
garis singgung lingkaran di titik a adalah
jawaaban : 3x - 4y + 32 = 0
29. Salah satu persamaan garis singgung lingkaran yang berpusat di ( 2, 5 )
dan berjari - jari 4 serta sejajar garis 3x - 4y = 4 adalah
Jawaban : 3x - 4y + 34 = 0
30.Sebuah lingkaran melalui titik - titik A (-5, -1 ), B ( 9, -3 ) dan C ( 11, 11
), tentukan pusat dan jari - jari lingkaran.
Jawaban : 10
31. Tentukan suku tetap dari suku banyak berikut : x3 + 7x2 – 6x + 5
Jwbn : 5
32. Tentukan suku tetap dari suku banyak berikut : 2x8 + 5x6 – 7x2 – 3x – 4
Jwbn : -4
33. Tentukan sisa pembagian suku banyak berikut : ( x 4 + 7x3 + 5x2 – 22x +
10) : ( x + 5)
Jwbn : -5
34. Tentukan sisa pembagian suku banyak berikut : ( x2 – 7x + 4 ) : ( 2x + 3)
Jwbn : -2
35. Tentukan sisa pembagian suku banyak berikut f(x) = 3x5 + 14x4 – 3x3 +
7x2 – 6x + 2 oleh x + 5
Jwbn : -43
36. Tentukan sisa pembagian suku banyak berikut f(x) = 4x3 – 11x2 + 2x – 4
oleh (4x – 3 )
Jwbn : -7
37. Suatu suku banyak f(x) jika di bagi (x – 3) sisanya 17, jika di bagi (x + 5
) sisanya -15. Tentukan sisa pembagian f(x) oleh x2 + 2x – 15.
Jwbn : 4x + 5
38. Salah satu faktor dari x4 + x3 – (p + 6)x2 – 9x + 18 adalah ( x + 2 ),
tentukan nilai p.
Jwbn : p = 5
39. Tentukan akar – akar persamaan berikut : x4 + 4x3 – 9x2 – 16x + 20 = 0
Jwbn : -5, -2, 1 dan 2
40. x2 – 4x + 3 merupakan faktor dari x4 + ax3 – 13x2 + bx – 24, tentukan
nilai a dan b.
jwbn : a = -2 dan b = 3

Anda mungkin juga menyukai