Anda di halaman 1dari 17

Penguatan profil pancasila

Sebagai pelajar Pancasila, kita harus mengutamakan Iman kepada Tuhan yang Maha Esa,
bernalar kritis, teliti dan kreatif sehingga dapat menjadi pribadi yang mandiri dan bergotong-
royong dalam menyelesaikan masalah di lingkungan masyarakat. Dengan menjadi teliti dan kritis
dalam melakukan perhitungan-perhitungan akan masalah kecil maupun besar menggunakan
numerasi sehingga tercipta solusi yang mumpuni. Melalui nilai-nilai tersebut, kita dapat
mengaplikasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dan menjadi teladan bagi
generasi muda lainnya.

Penilaian harian bab 1


Asesmen kognitif
Pil ganda 30, Pilihan ganda Kompleks 10, menjodohkan 3 set, isian singkat 20, uraian 10
1. Urutan suhu di bawah ini yang benar, dari suhu terkecil ke suhu terbesar adalah ...
A. -23℃, -21℃, -19℃
B. 20℃, 0℃, -20℃
C. 11℃, 0℃, -12℃
D. -33℃, -47℃, -28℃
2. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah ...
A.
B.
C.
D.
3. Apabila dan , maka nilai m dan n yang memenuhi adalah ...
A.
B.
C.
D.
4. Jika menyatakan bilangan bulat positif satu (+1) dan adalah negatif satu (-1), maka
susunan yang tepat untuk menggambarkan nilai -3 adalah ...
A.
B.
C.
D.
5. Jika 4 menyatakan “naik 4 langkah”, maka arti dari -4 adalah ...
A. Mundur 4 langkah
B. Maju 4 langkah
C. Turun 4 langkah
D. Ke samping kiri 4 langkah
6. Pada garis bilangan bulat, bilangan yang ditunjukkan dengan delapan satuan di sebelah kiri
nol adalah ...
A. 8
B. 0
C. -8
D. 80
Berikut adalah hasil penjualan produk shampoo pada suatu perusahaan pada tahun 2023.
Cermatilah untuk menjawab pertanyaan nomor 7 dan 8!

Bulan Jumlah Produk (biji)


Januari 437.899
Februari 567.020
Maret 305.988
April 399.877
Mei 401.200
Juni 457.123

7. Dari pernyataan di atas, dapat dilihat bahwa ...


A. Produk yang terjual pada bulan Mei tidak lebih banyak dari bulan Juni.
B. Jumlah produk yang terjual pada bulan Maret paling tinggi dibanding dengan bulan yang
lainnya.
C. Jumlah produk yang paling sedikit terjual ada pada bulan April.
D. Pada bulan Mei, terjadi lonjakan penjualan produk yang cukup signifikan ketimbang pada
bulan-bulan lainnya.
8. Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan tabel di atas adalah ...
A. Bulan Februari adalah bulan dengan nilai penjualan produk tertinggi daripada bulan-bulan
yang lain.
B. Pada bulan Maret, terjadi penurunan penjualan produk yang cukup drastis disbanding
dengan bulan yang lainnya.
C. Bulan Maret menjadi bulan dengan nilai penjualan terendah.
D. Penurunan penjualan terjadi lagi pada bulan Juni.
9. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah ...
A. 25 kg beras > 25 kg kapas
B. 17 kg beras < 18 kg kapas
C. 37 kg ayam > 38 kg sapi
D. 26 kg ayam < 27 kg sapi
10. Sebuah bilangan yaitu 847.A05. Agar bilangan ini memiliki nilai yang tidak lebih kecil dari
bilangan 847.605, maka nilai A yang tidak mungkin adalah ...
A. 6
B. 7
C. 8
D. 9
11. Pernyataan berikut yang memiliki nilai kebenaran adalah ...
A. Operasi pengurangan memiliki sifat komutatif.
B. Pembagian adalah operasi kebalikan dari perkalian.
C. Unsur identitas untuk perkalian adalah 1.
D. Pengurangan adalah operasi kebalikan dari penjumlahan.
12. . Pada operasi bilangan disamping, dikerjakan berdasarkan sifat ...
A. Asosiatif
B. Distributif
C. Identitas
D. Komutatif
13. Pada operasi pengurangan bilangan bulat, menghasilkan bilangan bulat juga. Dengan
demikian, operasi pengurangan bilangan bulat berlaku sifat ...
A. Komutatif
B. Asosiatif
C. Terbuka
D. Tertutup
14. Dalam menentukan hasil dari perkalian pengelompokan bilangan yang akan
memudahkan perhitungan adalah ...
A.
B.
C.
D.
15. Jika , maka nilai dari
A. 81
B. 85
C. 91
D. 95
16. Hasil dari
A. -4
B. -3
C. -2
D. -1
17. Seorang penyelam akan menyelami lautan yang dalam. Mula-mula ia menyelam sejauh 20
meter. Namun, tiba-tiba ia kembali naik sejauh 7 meter. Berapakah kedudukan penyelam itu
saat ini, jika dihitung dari permukaan laut?
A. 13 meter
B. 7 meter
C. -13 meter
D. -7 meter
18. Jika , maka
A. 7
B. -7
C. mn
D. 0
19. Hasil dari
A. 1
B. -1
C. 2
D. -2
20. . Dari persamaan di samping, nilai yang tepat untuk a, b, dan
c adalah ...
A. -7, 11, dan -7
B. 7, 11, dan 7
C. -7, -11, dan -7
D. 7, 11, dan -7
21. Kalimat di bawah ini yang benar adalah ...
A.
B.
C.
D.
22. Berikut merupakan tabel waktu dan temperatur pada suatu tempat (dalam ℃).

Pukul 3 6 9 12 15 18 21 24
Temperatur (℃) -3 -4 -1 9 5 4 1 -3
Penurunan suhu paling besar terjadi pada pukul ...
A. 3 ke 6
B. 12 ke 15
C. 9 ke 12
D. 21 ke 24
23. Pada tabel nomor 22, kenaikan suhu pada pukul 9 menuju pukul 12 adalah ...
A. 4℃
B. 7℃
C. 9℃
D. 10℃
24. Faktor dari 48 adalah ...
A. 1, 2, 3, 4, 6, 8, 14, 16, 24, 48
B. 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, 16, 24, 48
C. 1, 2, 3, 4, 6, 10, 12, 14, 24, 48
D. 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, 16, 22, 48
25. Faktor prima dari 60 adalah ...
A. 2, 3, dan 5
B. 2, 4, dan 5
C. 2, 3, 4, dan 5
D. 2, 3, 5, dan 6
26. Faktorisasi prima dari 64 adalah ...
A.
B.
C.
D.
27. Lengkapilah pohon faktor di bawah ini!

320

2 160

a b

2 40

c 20

d e

2 5
Bilangan yang tepat untuk melengkapi a, b, c, d, dan e berturut-turut adalah ...
A. 2, 80, 2, 2, 5
B. 2, 40, 2, 2, 10
C. 2, 80, 2, 2, 10
D. 2, 80, 2, 4, 5
28. FPB dari 36, 48, dan 72 adalah ...
A. 6
B. 12
C. 18
D. 24
29. KPK dari 7 dan 18 adalah ...
A. 56
B. 78
C. 91
D. 126
30. Sebuah toko memiliki stok kertas A4 dalam paket berisi 125 lembar dan stok kertas A3 dalam
paket berisi 75 lembar. Berapa jumlah minimal paket kertas A4 dan A3 yang harus dibeli agar
stok keduanya habis secara bersamaan?
A. 75
B. 125
C. 225
D. 375
PILIHAN GANDA KOMPLEKS (10)
1. Pada suatu ujian Matematika terdapat 40 soal. Untuk jawaban benar mendapat skor 5, salah
mendapat skor -2, dan tidak menjawab mendapatkan skor 0. Apabila:
 Aulia menjawab 30 soal benar dan 4 soal tidak terjawab.
 Azka menjawab 32 soal benar dan 6 soal tidak terjawab.
 Doni menjawab 37 soal benar dan 1 soal tidak terjawab.
 Raka menjawab 28 soal benar dan 10 soal tidak terjawab.
 Sindi menjawab 29 soal benar dan 4 soal tidak terjawab.
Dari keterangan di atas, nyatakan pernyataan di bawah ini benar atau salah!

Pernyataan Benar Salah

Nilai tertinggi diraih oleh Doni dengan total skor 180.


Nilai yang diperoleh Azka tidak lebih kecil dari nilai
yang diperoleh Aulia.
Selisih nilai tertinggi dan terendah dari keempat anak
tersebut adalah 45 poin.
Nilai yang diperoleh Raka tidak lebih besar dan tidak
lebih kecil dari Sindi.

2. Apabila batas skor peserta lolos ujian Matematika adalah 145, maka berilah tanda (X) pada
peserta yang lolos ujian!
 Aulia
 Azka
 Doni
 Raka
 Sindi
3. Perhatikan grafik di bawah ini!

Grafik Penjualan Ayam dan Bebek Potong


140
120 120
120 110
105
100 98
100 95 93
Jumlah Penjualan (Kg)

88 90 89
80
80

60

40

20

0
Januari Februari Maret April Mei Juni
Bulan Penjualan 2023

Ayam Bebek
Pak Sujiono merupakan seorang penjual ayam dan bebek potong yang sangat sukses di
pasar Makmur Jaya. Rata-rata penjualan per bulannya sudah tersaji lengkap dalam grafik di
atas.
Rizki merupakan salah satu pelajar SMP yang mendapatkan tugas untuk survey akan
penjualan Pak Sujiono di pasar tersebut. Ia akhirnya dapat menyimpulkan beberapa hal
terkait pengamatanya terhadap data di atas. Bantulah Rizki untuk mengoreksi, apakah
kesimpulan yang ia buat sudah benar dengan cara memberikan tanda (X) pada pernyataan
yang benar.
Kesimpulan berdasarkan pengamatan data yang dilakukan Rizki:
o Rata-rata penjualan ayam dan bebek potong dari bulan Januari-Juni 2023 secara berturut-
turut adalah 97,2 Kg dan 100,8 Kg.
o Penjualan Ayam tertinggi terjadi pada bulan Januari sedangkan penjualan bebek tertinggi
terjadi pada bulan Mei.
o Penurunan penjualan ayam yang paling signifikan terjadi pada bulan Februari sebesar 35
Kg.
o Kenaikan penjualan bebek yang signifikan terjadi pada bulan Mei yaitu sebesar 11 Kg.
o Selisih penjualan ayam dan bebek potong pada bulan Mei adalah 22 Kg.

4. Di bawah ini merupakan hasil panen padi Pak Tejo yang berprofesi sebagai petani dalam
beberapa hari terakhir.

Hari Jumlah (Kg)


Senin 109
Selasa 131
Rabu 107
Kamis X
Jumat 149
Sabtu 133
Minggu 137

Dari data tersebut, pernyataan yang benar adalah ...

Pernyataan Benar Salah


Apabila nilai X adalah 110 Kg, maka hari
Minggu menjadi hari dengan hasil
panen terbanyak kedua dari semua
hari.
Hari Rabu memiliki jumlah hasil panen
paling rendah, apabila nilai X=110 Kg.
Selisih hasil panen hari Senin dan hari
Minggu adalah 38 Kg.
Selisih hasil panen hari Senin dan Selasa
sama dengan selisih hasil panen hari
Sabtu dan Minggu

5. Pada peringatan Kemerdekaan RI, SMP Trinusa mengadakan lomba yang diikuti oleh siswa
antar kelas. Salah satu lomba yang diadakan adalah lomba menjual makanan (Bazar
Makanan). Di lomba tersebut terdapat 24 stand kosong yang disediakan untuk setiap kelas
dari kelas 7, 8, dan 9. Sayangnya, dari 24 stan tersebut hanya terisi 75%.

Kelas 7 8 9
Jumlah Stan 7 X 5

Di akhir acara, keuntungan total dari semua stan yang ada adalah Rp. 1.1250.000. Kelas 7
sebagai penyumbang keuntungan terbanyak yaitu Rp. 425.000 dan berhasil mendapatkan
hadiah sebagai juara. Selanjutnya disusul oleh kelas 9 dengan jumlah keuntungan Rp.
325.000. Dari perlombaan tersebut, pernyataan yang benar adalah:
o Terdapat 18 stan yang mengikuti lomba bazaar makanan.
o Jumlah stan kelas 8 adalah 12 stan.
o Jumlah keuntungan kelas 8 sebesar Rp. 225.000
o Rata-rata keuntungan penjualan adalah Rp. 375.000
o Terdapat 5 stan yang kosong tidak terisi.

6. Pada peringatan upacara kemerdekaan RI di balaikota, terdapat banyak siswa-siswi yang


dikukuhkan sebagai petugas pengibar bendera tahun 2023. Siswa-siswa tersebut berasal dari
berbagai macam sekolah di Kota Surabaya. Untuk mempermudah pendataan, mereka dibagi
kedalam 5 wilayah asal, yaitu Surabaya Barat, Surabaya Timur, Surabaya Pusat, Surabaya
Selatan dan Surabaya Utara.

Asal Wilayah Timur Selatan Barat Utara Pusat


Jumlah Siswa 21 20 19 18 20

Berdasarkan keterangan di atas, pernyataan di bawah ini yang benar adalah:

No Pernyataan Benar Salah


1 Surabaya Timur berhasil mengirimkan perwakilan
siswa dalam jumlah terbanyak.
2 Selisih siswa petugas pengibar bendera Surabaya
Selatan dan Surabaya pusat adalah 2.
3 Surabaya Barat mengirimkan perwakilan siswa
urutan kedua dengan jumlah paling sedikit.
4 Surabaya Utara berhasil mengirimkan kandidat
tidak lebih banyak dari Surabaya Pusat.
5 Total seluruh siswa yang menjadi petugas pengibar
bendera adalah 98 siswa.

7. Dalam sebuah permaianan ice breaking saat pelajaran Matematika, Bu Guru memberikan
bebarapa huruf beserta bilangannya. Jika diketahui:

P= R=
Q= S=
Tentukan pernyataan di bawah ini benar atau salah!

No Pernyataan Benar Salah


Jika hasil dari keempat bilangan di atas
1.
diurutkan, maka nilai R adalah nilai terendah.
2. P+Q lebih kecil dari R+S.

3.

4. Nilai P lebih besar dari nilai R.

5.

8. Bu Silvia membeli 30 bunga mawar, 45 bunga anggrek, 60 bunga melati, dan 45 bunga lili yang
akan ia bagikan saat ada arisan keluarga di rumahnya minggu depan. Jika jumlah setiap jenis
bunga yang akan dibagikan ke temannya sama banyak, maka pernyataan yang tepat yaitu:
 Bunga tersebut maksimal akan dibagi pada 20 orang temannya.
 Jumlah bunga lili yang akan dibagi, sama dengan jumlah bunga anggrek.
 Bunga melati adalah bunga dengan jumlah terbanyak yang akan dibagi.
 Setiap orang akan mendapatkan 3 bunga mawar dan 5 bunga melati.
 Jumlah bunga mawar yang dibagi tidak lebih banyak dari bunga yang lainnya.

9. Pak Ardi memiliki sebuah kebun berbentuk persegi panjang dengan panjang 18 meter dan
lebar 24 meter. Beliau ingin menanam bibit-bibit tanaman dengan jarak tanam yang sama
antara satu bibit dengan bibit lainnya. Jarak tanam yang diinginkan Pak Ardi merupakan
bentuk faktor dan kelipatan dari panjang dan lebar kebun tersebut. Berilah tanda (X) untuk
setiap pernyataan benar di bawah ini.
No Pernyataan Benar Salah
1. Luas kebun Pak Ardi adalah 432 .
Banyak bibit yang dapat ditanam di kebun adalah 18
2.
bibit.
Jarak tanaman yang harus ditentukan Pak Ardi adalah
3.
5 meter

10. Pada tanggal 11 April 2023, Rina dan Rini sama-sama meminjam buku di perpustakaan. Rina
menjadwalkan berkunjung ke perpustakaan setiap 4 hari sekali dan Rini 6 hari sekali saat
mereka tidak ada pelajaran tambahan. Akan tetapi, karena adanya bimbel tambahan dalam
waktu dekat ini, mereka memutuskan pergi ke perpustakaan bersama-sama setelah bimbel
selesai. Saat meminjam buku, petugas perpustakaan menjelaskan bahwa, batas peminjaman
buku adalah 10 hari. Dari beberapa pernyataan-pernyataan di bawah ini, manakah kalimat
yang benar!
 Batas akhir pengembalian buku adalah tanggal 21 April 2023.
 Rini dan Rina terlambat 2 hari untuk mengembalikan buku.
 Rini dan Rina pergi bersama ke perpustakaan pada hari 12 April 2023.
 Rini dan Rina tidak bersama-sama mengembalikan buku ke perpustakaan.

MENJODOHKAN (3)
1. Perhatikan gambar tebing yang berada di laut berikut ini!

300 E
D
0

-300

Apabila ketinggian tebing diibaratkan seperti garis bilangan, maka daerah di atas batas
permukaan laut dituliskan dengan bilangan positif, sedangakan daerah di bawah batas
permukaan laut adalah bilangan negatif. Pasangkan A, B dan C dengan nilai yang mungkin.

250
A
100
B
-400
C
-200
D
-100
E
-50
2. Pada olimpiade matematika tingkat nasional, terdapat 100 soal pilihan ganda, dengan
ketentuan setiap jawaban yang benar akan mendapatkan skor 4, slah mendapat skor -1, dan 0
untuk tidak menjawab. Berikut akan disajikan data hasil dari 5 orang peserta yang bersaing
menuju babak final. Pasangkanlah setiap peserta dengan skor di sebelah kanan yang sesuai!

260
Jawaban
Nama Tidak
Benar Salah 297
Dijawab
Adzkiya Azkadina 82 10 8
318
Andre Gunawan 77 11 12
279
Malik Zafrani 55 27 18
Athala Sabilla 72 8 20 280
Riza Hermawan 69 16 15
193

3. Pasangakan kolom yang ada di sebelah kiri dengan di sebelah kanan!

23×7
Faktor prima dari 30
36
Faktorisasi prima dari 56
2 dan 84
FPB 36 dan 72
2 dan 42
KPK 54 dan 112
1, 2, 3, 5, 6, 15, 30
FPB, KPK dari 12 dan 14
3.024

ISIAN SINGKAT!
1. Bilangan bulat antara 1 dan 9 adalah ...
2. Bilangan bulat terdiri dari ...
3. Nol merupakan bilangan bulat ...
4. Bilangan bulat negatif pertama yang lebih besar dari -117 adalah ...
5. Pada garis bilangan, letak bilangan positif ada di sebelah ... angka nol.
6. Sebuah kapal selam menyelam sejauh 205 meter dari permukaan air laut. Maka, dapat
dituliskan ... mdpl.
7. Lawan dari bilangan -87 adalah ...
8. Pada cuaca yang ekstrim, suhu yang ditunjukkan oleh termometer adalah 5℃ di bawah titik
0℃. Penulisan dalam bentuk bilangan bulatnya menjadi ...
9. Operasi hitung dari
10. Hasil perkalian dari
11. Nilai akhir dari
12. Tujuh bilangan yang lebih besar dari -31 adalah ...
13. Suhu terendah di permukaan Mars dapat mencapai -175℃. Nyatakan suhu tersebut dalam

satuan Fahrenheit ℉ dengan cara menyelesaiakan persamaan dan


mengalikannya dengan suhu pada satuan ℃ lalu menambahkan dengan bilangan 32.
14. Jumlahkan bilangan -17, 5, -31, dan 22. Kemudian kalikan hasilnya dengan -3.
15. Jarak antara titik A (-14) dengan titik B (5) pada garis bilangan adalah ...
16. Apabila suhu suatu daerah turun dari 26℃ menjadi 19℃. Maka, berapa suhu daerah tersebut
saat ini?
17. Faktor dari bilangan prima terdiri dari ... dan ...
18. KPK dari 15, 25 dan 30 adalah ...
19. Jika FPB dari dua bilangan adalah 5 dan salah satu bilangannya adalah 25, maka bilangan
lainnya adalah ...
20. Jika KPK dari dua bilangan adalah 48 dan salah satu bilangannya adalah 16, maka bilangan
lainnya adalah ...

URAIAN 10
1. Kerjakan soal di bawah ini dengan menggunakan garis bilangan!
a.
b.
c.
d.
e.
2. Hitunglah:

a.
b.

c.

d.
3. Temperatur di suatu ruangan pada pukul 20.00 adalah 11℃. Setiap jam (selama 10 jam)
temperaturnya akan turun 3℃. Berapa temperatur pada ruangan tersebut pada pukul 01.00?
4. Sebuah jam dinding terlalu cepat t menit setiap hari selama 5 hari. Kemudian kecepatannya
dikurangi. Ternyata jam tersebut menjadi lebih lambat 1 menit setiap hari selama 2 hari. Jika
total keseluruhan jam itu terlalu cepat 7 menit, berpakah nilai t?
5. Perhatian rincian buku tabungan Ilma di bawah ini!
Note:
Kredit : uang masuk
Debit : uang keluar

175.000,00 125.000,00
135.000,00

Jawablah pertanyaan di bawah ini!


a. Berapakah total jumlah tabungan Ilma pada bulan Februari?
b. Pada bulan Maret, Ilma melakukan transaksi debit dan kredit. Jika Ilma ingin menarik
uang sebanyak Rp. 450.000 dan harus terdapat saldo mengendap sebesar Rp. 35.000,
berapakah minimal uang yang harus disetor Ilma?
6. Kapal selam dapat menyelam hingga ke dasar laut. Ia dapat bergerak hingga kedalaman 180
meter di bawah permukaan laut dalam waktu 3 jam.
a. Gambarkan ilustrasi posisi kapal selam pada kedalaman 180 meter di bawah permukaan
laut dengan menggunakan garis bilangan.
b. Kedalaman berapa meter di bawah permukaan lautkah yang dicapai kapal selam dalam
waktu 1 jam. Nyatakan dalam bilangan bulat positif atau negatif.
7. Isilah piramida kotak di bawah ini sehingga bilangan pada kotak merupakan jumlah dari
pasangan bilangan di bawahnya!
a. b.
... ...
... ... ... ...
... ... ... ... ... ...
5 -7 -4 9 - 3 1 -9
1 2
1
c. d. ...
...
... ... 9 2

... ... -7 ... ... ...

-8 5 - ... ... -9 -8 ...


1
3

8. Pak RT menerima sumbangan bahan makanan untuk dibagikan pada warganya yang
membutuhkan. Bahan makanan tersebut adalah sebagai berikut:
 175 bungkus mie instan
 150 bungkus gula pasir
 250 bungkus ikan kering
Setiap kepala keluarga penerima sumbangan harus memperoleh masing-masing bahan
makanan dalam jumlah yang sama. Pak RT menginginkan agarn penerima sumbangan
sebanyak mungkin. n
a. Berapa banyak keluarga yang mendapatkan bantuan? n
n
b. Berapa banyak jumlah mi instan, gula pasir, dan ikan kering yang ada pada tiap paket
n
bantuan? n
n
9. Ila dan Lila adalah kakak beradik. Setiap Minggu mereka melakukan kerjan bakti membersihkan
rumah. Berikut adalah tabel urutan kegiatan mingguan Ila dan Lila. n
n
Ila Lila n
Kamar Kamar mandi n
n
Gudang Kamar n
n
Halaman rumah Ruang tamu n
Kamar mandi Halaman rumah n
n
Ruang tamu Dapur n
n
Dapur Meja makan n
Ila akan berpindah dari satu ruangan ke ruangan lainnya tepat setiap n 25 menit. Lila akan
berpindah tempat setiap 30 menit. Pada saat tertentu, mereka akan nbertemu dan melakukan
n
kerja bakti di ruangan yang sama. Kira-kira dimanakah dan pada menit ke berapakah mereka
n
akan bertemu dan melakukan kerja bakti bersama? n
n
10. Di Kampung Bojoran, selalu diadakan kegiatan ronda malam. Rondan malam tersebut untuk
menjaga keamanan lingkungan kampung di malam hari. Agar semua n warga turut serta
n
berpartisipasi secara adil, dibuatlah jadwal ronda malam sebagai berikut:
n
Nama Penjaga Ronda Jadwal n
n
Pak Joko 3 hari sekali n
n
n
n
n
n
n
n
n
n
n
n
n
Pak Budi 5 hari sekali n
n
Pak Jono 6 hari sekali n
n
n
Apabila pada tanggal 11 Juli 2023 ada kunjungan kontrol dari Babinsa
n kelurahan, sehingga
mereka bertiga memutuskan menjaga ronda malam bersama-sama, nmaka tanggal berapakah
mereka akan kembali menjaga pos ronda bersama-sama lagi? n
n
Asesmen sikap n
n
Penguatan Profil Pelajar Pancasila: Bertakwa kepada Tuhan YME dan bernalar
n
kritis.
Salah satu teman dekat di sekolahmu sedang ramai diperbincangkan n karena ia kurang
memahami materi pembelajaran namun ternyata mendapatkan nilai yang n bagus. Dicurigai, ia
telah melakukan kecurangan saat penilaian. n
1. Sebagai teman satu kelas, apa yang kamu lakukan jika ada segeromboln orang membicarakan
n
tentang hal ini?
n
2. Sebagai teman dekatnya, pendekatan apa yang akan kamu lakukan n kepadanya dalam
mengatasi masalah ini? n
3. Teman dekatmu terlihat begitu marah dengan segeromboln orang yang sedang
membicarakannya. Apa yang sebaiknya kamu lakukan? n
n
n
REFLEKSI
n
Cobalah kamu ingat kembali pengalamanmu dalam pembelajaran Bab n 1, mengenai bilangan
bulat. Kemudian, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini ndalam rangka refleksi
pembelajaran mengenai bab ini. n
n Skor
No Pertanyaan n
1 2 3 4
n
1. Apakah kamu memahami pengertian bilangan bulat? n
2. Apakah kamu memahami konsep letak bilangan bulat n
pada garis bilangan? n
3. Apakah kamu memahami sifat-sifat penjumlahan n
bilangan bulat? n
n
4. Apakah kamu memahami sifat-sifat perkalian n
bilangan bulat? n
5. Apakah kamu bisa menyelesaikan operasi campuran n
pada bilangan bulat? n
n
6. Apakah kamu memahami konsep faktor prima dan n
faktorisasi prima? n
7. Apakah kamu bisa menyelesaikan persoalan yang n
berhubungan dengan FPB dan KPK? n
n
8. Apakah kamu mengerjakan soal-soal di bab ini? n
9. Apakah kamu berdiskusi dengan temanmu jika ada n
materi yang tidak mengerti? n
n
n
b
b
b
b
b
b
b
b
b
b
b
Keterangan: b
b
Skor jawaban: Hasil Analisis:
b
1: Tidak Nilai 31-40: Kamu sudah tuntas belajar bilangan bulat.
2: Sebagian kecil Kamu dapat melanjutkan materi berikutnya.
3: Sebagian besar
4: Seluruhnya Nilai 21-30: Kamu belum tuntas belajar bilangan bulat.
Kamu harus mengulang beberapa indikator yang belum
kamu pahami.

Nilai ≤20 : Kamu belum tuntas belajar bilangan bulat


dan harus mengulang materi bilangan bulat.

REMEDIAL
1. Nyatakan pernyataan-pernyataan berikut dalam bilangan bulat!
a. Termometer di kamar Rina menunjukkan angka 16℃ di bawah angka 0 saat ia berada di
Swiss ketika musim dingin.
b. Faisal berhasil menaklukkan puncak Anjani yang merupakan gunung tertinggi kedua di
Indonesia yang memiliki tinggi 3.726 meter di atas permukaan laut.
c. Titik terendah daratan adalah permukaan Laut Mati di Israel dan Yordania yaitu 417 meter
di bawah permukaan laut.
2. Berilah tanda (X) pada pernyataan yang tepat!
o
o
o
o
o
3. Tentukan hasil penjumlahan dan pengurangan di bawah ini!
a.
b.
c.
d.
e.
f.
4. Hitunglah hasil dari perkalian dan pembagian di bawah ini!
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.
5. Tentukanlah faktorisasi prima bilangan berikut:
a. 48
b. 84
c. 165
d. 256
6. Maya dan Rani berlari di sekitar lapangan. Maya berlari setiap 15 detik sekali sedangkan Rani
berlari setiap 20 detik sekali. Jika kedua orang itu mulai berlari pada saat yang sama, dalam
berapa detik mereka akan kembali ke titik awal dan berlari bersama-sama lagi?
7. Pak Budi memiliki 24 apel dan 36 jeruk. Ia ingin membagi apel dan jeruk tersebut dalam
keranjang yang sama, sehingga setiap keranjang berisi jumlah apel dan jeruk yang sama
banyak. Berapa banyak apel dan jeruk yang akan ditempatkan dalam setiap keranjang?

PENGAYAAN
1. Berapakah nilai dari
2. Berapakah nilai angka satuan dari hasil

?
3. Bilangan tadutima adalah bilangan bulat positif yang bukan kelipatan 2, 3, atau 5. Berapakah
banyaknya bilangan bulat positif kurang dari 1.001 yang merupakan bilangan tadutima?
4. Diketahui A dan B adalah bilangan dua digit dan C adalah bilangan tiga digit, dengan
. Tujuh digit pembentuk bilangan A, B, dan C adalah 1, 2, 4, 5, 6, 7, dan 8 yang
masing-masingnya digunakan tepat satu kali. Jika digit satuan dari C adalah 6, berapakah
bilangan C yang dimaksud?
5. Beberapa angka disusun menjadi 987654321. Berapa banyakkah tanda operasi penjumlahan
yang harus disisipkan diantara angka-angka tersebut sehingga menghasilkan jumlah 90?

Anda mungkin juga menyukai