Anda di halaman 1dari 3

Rencana Asuhan Keperawatan Komunitas

No Diagnosa Sasaran dan SDKI SLKI SIKI Kriteria hasil


Tempat
1 Resiko Masyarakat di Resiko Pemeliharaa Dukungan pengambilan keputusan ( 1.09265) Belum
manajemen RT 2 RW 1 manajemen n kesehatan  Observasi terlaksanakan
kesehatan Kelurahan kesehatan ( L.12106) - Identifikasi persepsi mengenai masalah dan
komunitas tidak korang gadang komunitas tidak informasi yang memiliki konflik
efektif di RT 2 efektif .(D.0116)  Terapeutik
RW 1 kelurahan - Fasilitasi mengklarifikasi nilai dan harapan yang
Korong gadang membantu membuat pilihan
kecamatan - Diskusikan kelebihan dan kekurangan dari setiap
kuranji solusi
 Edukasi
- Informasikan alternatif solusi secara jelas
 Kalaborasi
- Kalaborasikan dengan tenaga kesehatan lainnya
dalam menfasilitasi pengambilan keputusan

Dukungan tanggung jawab pada diri sendiri ( 1.09277)


 Observasi
- Identifikasi persepsi tentang masalah kesehatan
 Terapeutik
- Berikan kesempatan merasakan memiliki
tanggung jawab
 Edukasi
Diskusikan tanggung jawab terhadap profesi pemberian asuhan
2 Potensial Masyarakat di Potensial Peningkatan Tindakan : Belum
peningkatan RT 2 RW 1 peningkatan Manajemen terlaksanakan
manajemen Kelurahan manajemen kesehatan  Observasi
kesehatan di RT korang gadang kesehatan ( L. 12104).
2 RW 1 (D.0112).
kelurahan - Identifikasi metode penyelesaian masalah yang biasa digunakan
Korong gadang
kecamatan - Identifikasi kemungkinan perkembangan atau krisis situasional
kuranji yang akan terjadi serta dampaknya pada individu dan keluarga

 Terapeutik

-Fasilitasi memutuskan bagaimana masalah akan diselesaikan

- Fasilitasi memutuskan siapa yang akan dilibatkan dalam


menyelesaikan masalah

- Gunakan contoh kasus untuk meningkatkan keterampilan


menyelesaikan masalah

- Fasilitasi mengidentifikasi sumber daya yang tersedia

- Fasilitasi menyesuaikan diri dengan perubahan peran

- Jadwalkan kunjungan peda setiap tnhnp perkembangan atau


sesuai kebutuhan

- Jadwalkan tindak lanjut untuk memantau atau memberi


dukungan.

- Berikan nomor kontak yang dapat dihubungi, jika perlu

- Libatkan keluarga dan pihak terkait, jika perlu

- Berikan referensi baik cetak ataupun elektronik (mis. materi


pendidikan, pamflet)

Edukasi

- Jelaskan perkembangan dan perilaku normal

- Informasikan harapan yang realistis terkait perilaku


pasien

- Latih teknik koping yang dibutuhkan untuk mengatasi


perkembangan atau krisis situasional

Kolaborasi

– Rujuk ke lembaga pelayanan masyarakat, jika perlu

Anda mungkin juga menyukai