Anda di halaman 1dari 2

Analalisis Pengembangan Komunitas Berbasis Aset

Jenjang Pendidikan : SMA

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Harau

No Aset Utama Sekolah Kondisi Nyata di Potensi yang Gagasan/inovasi


sekolah dapat pengembangan
dikembangkan
a B C D e
1 Modal Manusia (SDM) 1. Kepala Sebagai Memberdayakan
Sekolah yang narasumber peran mereka
kreatif /fasilitator di dalam komunitas
2. memiliki sekolah untuk belajar untuk
Fasilitator GP 1 membantu berbagi praktik
orang pengembangan baik
3. Memiliki PP 2 diri guru sesuai
orang dengan Melakukan
4. Memiliki GP 2 bidangnya’ pembinaan
orang Siswa yang bakat siswa
5. memiliki P3K 6 banyak akan
orang memiliki potensi
6. Guru-guru beragam yang
muda yang dapat
kreatif dan dikembangkan
menguasai IT untuk
7. guru Senior meningkatkan
yang mau belajar prestasi sekolah
8. siswa
berjumlah 1.180
2 Modal sosial 1. Komite 1. Komite melaksanakan
sekolah sekolah dapat kegiatan
2. Dinas Sosial membantu parenting secara
3. memiliki pengembangan berkala
norma-norma program sekolah
yang sesuai 2. dengan norma
dengan kondisi yang ada
masyarakat mendukung
pembentukan
karakter siswa
3 Modal fisik (sarana prasarana) Ruang kelas sarana prasarana Menerapkan
Labor yang lengkap pembelajran
Mushala mendukung berbasis IT,
Kantin sehat pelaksanaan pembelajaran di
Taman literasi pembelajaran luar kelas
Rumah pohon yang
literasi menyenangkan
Sarana olah raga bagi siswa
Lapangan
upacara
Green house
komposter
4 Modal lingkungan/ alam Lahan yang luas Melaksanakan Melengkapi
Green house pembelajaran di green house
Lingkungan yang luar kelas dengan tanaman
nyaman dengan yang mendukung
memanfaatkan pembelajaran
alam
5 Modal finansial Dana BOS Dukungan Melibatkan
Sumbangan finansial dapat komite dalam
komite mendukung penyusunan
Bantuan Alumni program sekolah program sekolah
DAK
6 Modal politik Dekat dengan Kerjasama Memberdayakan
lembaga dengan lembaga orang tua murid
pemerintahan pemerintahan yang bekerja di
dan Lembaga dan DPRD dalam instansi
politik pembelajaran pemerintahan
sebagai sumber
belajar
7 Modal Agama dan Budaya Keanekaragaman menjadikan Menjadikan
Agama keberagaman SMAN 1 Harau
Keanekaragaman sebagai tempat sebagai sekolah
budaya saling mengenal model toleransi
dan kebhinekaan
meningkatkan
toleransi

Anda mungkin juga menyukai