Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG MAPEL KIMIA 2022-2023

Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi

X Peserta didik mampu Kimia Dasar Model Atom L2 Diberikan tabel yang berisi pasangan teori atom dan
memahami pengetahuan gambar model atomnya, peserta didik dapat
mengenai: menentukan pasangan yang tepat
• Model atom
X Peserta didik mampu Kimia Bentuk molekul L2 Disajikan beberapa konfigurasi elektron peserta didik
mengaplikasikan dapat menentukan rumus kimia dan bentuk molekul
Anorganik
pengetahuan mengenai:
• Bentuk Molekul
X Peserta didik mampu Kimia Fisik Reaksi redoks L2 Diberikan persamaan reaksi redoks, peserta didik
mengaplikasikan dapat menentukan bilangan oksidasi zat oksidator dan
pengetahuan mengenai: hasil reduksinya atau zat reduktor dan hasil
• Bilangan oksidasi
oksidasinya.

X Peserta didik mampu Kimia Dasar Tatanama L2 Diberikan data kation,anion, rumus senyawa dan nama
mengaplikasikan Senyawa senyawa, peserta didik dapat menentukan pasangan
pengetahuan mengenai: data yang berhubungan dengan tepat.
• Tatanama senyawa
X Peserta didik mampu Kimia Dasar Hukum L3 Disajikan data perbandingan massa 2 unsur yang
menggunakan nalar dan Perbandingan bereaksi yang membentuk suatu senyawa, peserta didik
logika berkaitan dengan: Tetap dapat menentukan perbandingan massa unsur-unsur
• Hukum Dasar Kimia
pembentuknya.

X Peserta didik mampu Kimia Dasar Hukum L2 Diberikan persamaan reaksi setara dan volume zat-zat
mengaplikasikan Perbandingan yang bereaksi, peserta didik dapat menentukan volume
pengetahuan mengenai: Volume zat hasil reaksi jika diukur pada suhu dan tekanan yang
• Hukum Dasar Kimia
sama.

XI Peserta didik mampu Kimia Organik Hidrokarbon L2 Diberikan beberapa rumus struktur senyawa
Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi
mengaplikasikan hidrokarbon, peserta didik dapat menentukan pasangan
pengetahuan mengenai: senyawa yang merupakan isomer.
• Isomer
XI Peserta didik mampu Kimia Analitik Pembakaran L3 Diberikan data hasil pembakaran beberapa bahan
menggunakan nalar dan bahan bakar bakar, jelaga yang dihasilkan dan angka oktan, peserta
logika berkaitan dengan: didik dapat menentukan bahan bakar yang tepat dengan
• Pembakaran bahan bakar
jumlah jelaga yang dihasilkan.

XI Peserta didik mampu Kimia Fisik Laju reaksi L2 Diberikan data percobaan pengukuran laju reaksi,
mengaplikasikan peserta didik dapat menentukan grafik yang
pengetahuan mengenai: menunjukkan orde reaksi dari salah satu pereaksi.
• laju reaksi
XI Peserta didik mampu Kimia Fisik Kesetimbangn L2 Disajikan tabel yang berisi mol mula-mula, bereaksi
mengaplikasikan kimia dan setimbang dari beberapa zat yang terlibat dalam
pengetahuan mengenai: suatu reaksi kesetimbangan, peserta didik dapat
• Tetapan kesetimbangan
menentukan tetapan kesetimbangannya (Kc)
(Kc)
XI Peserta didik mampu Kimia Analitik Konsep Asam L2 Diberikan dua persamaan reaksi, peserta didik dapat
mengaplikasikan basa
dapat menentukan pasangan asam basa konjugasi
pengetahuan mengenai:
dalam persamaan reaksi tersebut.
• Asam basa konjugasi
XI Peserta didik mampu Kimia Analitik Titrasi asam L2 Diberikan tabel yang berisi data titrasi asam basa,
mengaplikasikan basa
peserta didik dapat menentukan konsentrasi asam atau
pengetahuan mengenai:
basa hasil ttrasi.
• Titrasi Asam Basa
XI Peserta didik mampu Kimia Analitik pH larutan L2 Diberikan beberapa indikator yang berhubungan
mengaplikasikan garam
dengan garam, peserta didik dapat menentukan pH
pengetahuan mengenai:
larutan garam tersebut..
• pH larutan garam
XI Peserta didik mampu Kimia Fisik Koloid L3 Diberikan tabel data sifat koloid dan penerapannya
menggunakan nalar dan dalam kehidupan sehari-hari, siswa dapat
logika berkaitan dengan:
Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi
• Koloid menggunakan nalar mengenai hubungan yang tepat
antara sifat koloid dengan penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Sifat koligatif L3 Disajikan suatu wacana yang berhubungan dengan sifat
menggunakan nalar dan larutan koligatif larutan, siswa dapat menggunakan nalar
logika berkaitan dengan: mengenai hubungan yang tepat antara sifat koligatif
• Sifat koligatif larutan
larutan dengan fenomena dalam wacana tersebut.

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Sifat Koligatif L2 Diberikan data dua larutan yang diketahui massa,
mengaplikasikan Larutan volume, titik beku dan Mr nya, peserta didik dapat
pengetahuan mengenai: menentukan harga tetapan penurunan titik beku molal
• Penurunan titik beku
pelarut

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Reaksi redoks L2 Diberikan suatu reaksi redoks, peserta didik dapat
mengaplikasikan menentukan pernyataan yang tepat mengenai reaksi
pengetahuan mengenai: redoks tersebut.
• Reaksi redoks
XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Reaksi redoks L2 Diberikan suatu reaksi redoks, peserta didik dapat
mengaplikasikan
menentukan jumlah mol elektron yang terlibat dalam
pengetahuan mengenai:
• Mol elektron reaksi redoks tersebut.

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Sel Volta L3 Disajikan beberapa gambar rangkaian sel volta, peserta
menggunakan nalar dan didik dapat menggunakan nalar mengenai hubungan
logika berkaitan dengan: yang tepat antara gambar, notasi sel dan harga E0 sel
• Sel Volta
nya.

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Sel Volta L2 Diberikan gambar suatu sel volta yang tersusun dari
mengaplikasikan elektroda-elektrodanya, peserta didik dapat menuliskan
pengetahuan mengenai:
Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi
• Sel Volta reaksi di anoda dan katoda serta dapat menentukan
harga potensial selnya.

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Hukum Faraday L2 Disajikan wacana yang berhubungan dengan reaksi
mengaplikasikan elektrolisis dilengkapi dengan data kuat arus, waktu
pengetahuan mengenai: dan Ar logam, peserta didik dapat menentukan massa
• Hukum Faraday
logam dalam reaksi tersebut dengan menggunakan
hukum Faraday.

XII Peserta didik mampu Kimia Fisik Sel elektrolisis L2 Disajikan gambar dua sel elektrolisis yang berbeda
mengaplikasikan yang dialiri dengan sejumlah arus listrik yang sama,
pengetahuan mengenai: peserta didik dapat menentukan massa endapan yang
• Sel elektrolisis
terjadi pada salah satu sel elektrolisis jika massa
endapan pada sel elktrolisis yang lain diketahui.

XII Peserta didik mampu Kimia Unsur L1 Diberikan pernyataan tentang sifat-sifat unsur, peserta
memahami pengetahuan Golongan
Anorganik didik dapat menentukan sifat-sifat unsur suatu
mengenai: Utama
• Sifat unsur golongan utama golongan utama.

XII Peserta didik mampu Kimia Kegunaan unsur L1 Diberikan tabel berisi data nama unsur dan
memahami pengetahuan kegunaannya, peserta didik dapat menentukan
Anorganik
mengenai: pasangan data yang berhubungan dengan tepat.
• Kegunaan unsur
XII Peserta didik mampu Kimia Organik Gugus fungsi L2 Diberikan rumus molekul suatu senyawa karbon
mengaplikasikan turunan alkana dan pernyataan yang berhubungan
pengetahuan mengenai: dengan senyawa tersebut, peserta didik dapat
• Gugus fungsi
menentukan gugus fungsi dari senyawa tersebut.

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Reaksi senyawa L2 Diberikan beberapa jenis reaksi senyawa organik,
mengaplikasikan karbon peserta didik dapat menentukan salah satu jenis reaksi
Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi
pengetahuan mengenai: yang ditanyakan.
• Reaksi senyawa karbon
XII Peserta didik mampu Kimia Organik Kimia karbon L2 Diberikan rumus molekul suatu senyawa karbon
mengaplikasikan turunan alkana dan pernyataan yang berhubungan
pengetahuan mengenai: dengan senyawa tersebut, peserta didik dapat
• Reaksi senyawa karbon
menentukan nama senyawa karbon tersebut.

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Kimia karbon L3 Diberikan rumus struktur dua senyawa karbon dengan
menggunakan nalar dan gugus fungsi yang berbeda, peserta didik dapat
logika berkaitan dengan: menggunakan nalar mengenai pernyataan yang tepat
• Kimia Karbon
yang berhubungan dengan kedua senyawa tersebut.

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Kegunaan L1 Diberikan tabel berisi data nama senyawa turunan
memahami pengetahuan senyawa
alkana dan kegunaannya, peserta didik dapat
mengenai: turunan alkana
• Kegunaan senyawa menentukan pasangan data yang berhubungan dengan
turunan alkana tepat.

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Tatanama L2 Disajikan rumus struktur senyawa turunan benzena,
mengaplikasikan Benzena
peserta didik dapat memberi nama senyawa benzena
pengetahuan mengenai:
• Benzena tersebut..

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Kegunaan L2 Disajikan rumus struktur beberapa senyawa turunan
mengaplikasikan Benzena
benzena, peserta didik dapat menentukan pasangan
pengetahuan mengenai:
• Benzena senyawa yang sesuai dengan kegunaannya.

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Polimer L1 Diberikan beberapa contoh polimer, peserta didik dapat
memahami pengetahuan menentukan contoh polimer yang termasuk polimer
mengenai: alam.
• Polimer
Lingkup
Kelas Kemampuan yang diuji Materi Level Kogitif Indikator Soal
Materi

XII Peserta didik mampu Kimia Organik Polimer L1 Diberikan tabel penggolongan polimer sesuai dengan
memahami pengetahuan monomer dan jenis polimerisasinya, peserta didik dapat
mengenai: melengkapi tabel tersebut.
• Polimer
XII Peserta didik mampu Kimia Organik Karbohidrat L3 Diberikan data yang berisi hasil percobaan uji
menggunakan nalar dan karbohidrat, peserta didik dapat menggunakan nalar
logika berkaitan dengan: untuk menentukan nama karbohidrat tersebut.
• Uji Karbohidrat
XII Peserta didik mampu Kimia Organik Protein L3 Diberikan tabel yang berisi data hasil percobaan uji
menggunakan nalar dan protein pada beberapa sampel makanan berprotein,
logika berkaitan dengan: peserta didik dapat menggunakan nalar untuk
• Uji protein
menentukan makanan berprotein yang mengandung
cincin benzena/belerang.

Anda mungkin juga menyukai