Anda di halaman 1dari 1

SURAT LAMARAN

Sandik, 21 September 2023

Hal : Lamaran Bekerja Kepada


Yth. Bupati Lombok Barat
c.q. Kepala BKDPSDM Kabupaten Lombok Barat
di -
Gerung
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
- Nama : Husnul Hotimah
- Tempat/Tanggal Lahir : Sandik/ 31 Agustus 1989
- Pendidikan / Tahun Lulus : DIII Kebidanan/ 2011
- Nomor Ijazah : 152131
- Agama : Islam
- Jenis kelamin : Perempuan
- Alamat :Perumahan Bale Pelangi Blok C8-15, Desa Sandik,
Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat
- No. Hand Phone/Telepon : 082144193450
Dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak agar dapat kiranya saya diangkat
sebagai Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada Pemerintah
Kabupaten Lombok Barat, dalam:
Jabatan : Terampil - Bidan
Kualifikasi Pendidikan : DIII - Kebidanan
Unit Kerja Penempatan : Puskesmas Meninting
Sebagai bahan kelengkapan administrasi, bersama ini saya lampirkan :
1. Scan Surat Pernyataan 5 poin dibubuhkan e-meterai 10.000 (Asli);
2. Scan Ijazah (Asli) dan tambahan khusus untuk Jabatan Fungsional Kesehatan dengan
kualifikasi Pendidikan Profesi: melampirkan ijazah S.1 dan Profesi;
3. Scan transkrip nilai (Asli) dan tambahan khusus untuk Jabatan Fungsional Kesehatan
dengan kualifikasi Pendidikan Profesi: melampirkan Transkrip S.1 dan Profesi;
4. Scan Surat Tanda Registrasi (STR) yang masih berlaku (Asli);***)
5. Scan Kartu Tanda Penduduk/KTP Elektronik (Asli); **)
6. Scan Pas Photo terbaru 450 x 660 pixel dengan latar warna merah;
7. Scan Surat keterangan aktif bekerja paling sedikit 2 (dua) tahun secara terus-menerus
(Asli); ****)
8. Scan Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan paling singkat 2 (dua) s.d.
7 (tahun) (Asli);

Demikian surat lamaran bekerja ini dibuat dengan harapan dapat diterima dan atas
perhatian disampaikan terima kasih.

Hormat saya,

(Husnul Hotimah)

Anda mungkin juga menyukai