Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT PERTAMINA DUMAI

( R S P Dm )

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR


No. : Kpts /R00000/2019-S1

TENTANG
PEMBERLAKUAN PANDUAN SKRINING PASIEN
RUMAH SAKIT PERTAMINA DUMAI

DIREKTUR RUMAH SAKIT PERTAMINA DUMAI

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan di Rumah Sakit


Pertamina Dumai maka diperlukan pelaksanaan skrining pasien;

b. Bahwa agar pelaksanaan skrining pasien di Rumah Sakit Pertamina


Dumai dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya Panduan
Skrining Pasien;

c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam


item a dan b perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur Rumah
Sakit Pertamina Dumai;

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;


2. Undang – Undang Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit;
3. PMK Nomor 34 Tahun 2017 Tentang Akreditasi Rumah Sakit;
4. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2014 Tentang Tenaga
Kesehatan;
5. Undang – Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik
Kedokteran;
6. Surat Keputusan Direktur Utama Pertamedika Nomor Kpts:
1718/A00000/2019-S8 tanggal 28 Desember 2017 tentang Mutasi
Pekerja PT. Pertamina Bina Medika a.n Sdr. Rudi Harmanda
001456/59060830 dari Wakil Direktur Medis Rumah Sakit Pertamina
Pangkalan Brandan (RSPPBr) menjadi Direktur Rumah Sakit
Pertamina Dumai;

MEMUTUSKAN…..
MEMUTUSKAN
RUMAH SAKIT PERTAMINA DUMAI
( R S P Dm )

Menetapkan :

KESATU : MEMBERLAKUKAN KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT


PERTAMINA DUMAI TENTANG PANDUAN SKRINING PASIEN RUMAH
SAKIT PERTAMINA DUMAI;
KEDUA : Panduan Skrining Pasien Rumah Sakit Pertamina Dumai agar dapat
digunakan sebaik – baiknya oleh tenaga dokter, perawat, bidan, farmasi,
dan tenaga kesehatan lainnya dalam melaksanakan pelayanan kesehatan
di Rumah Sakit Pertamina Dumai;
KETIGA : Panduan Skrining Pasien Rumah Sakit Pertamina Dumai sebagaimana
tercantum dalam lampiran keputusan ini;

Keputusan ini berlaku terhitung mulai tanggal 1 September 2019 sampai dengan 1 September
2021 dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini, maka
segala sesuatunya akan ditinjau kembali.

Ditetapkan di : Dumai
Pada Tanggal : September 2019
RUMAH SAKIT PERTAMINA DUMAI
Direktur,

dr. Rudy Harmanda, MPH

Tembusan:
- Para Wakil Direktur RS.Pertamina Dumai

Anda mungkin juga menyukai