Anda di halaman 1dari 7

LK 1.

2 Eksplorasi Penyebab Masalah

Masalah yang Deskripsi Hasil Eksplorasi Analisis Eksplorasi


Solusi yang di
No. telah Penyebab Masalah Masalah Kajian Literatur
ajukan
diidentifikasi
1 Kurangnya minat Kurangnya minat 1. Suasana kelas 1. Masalah Keke T. Aritonang (2017) 1. Kedepannya,
dan motivasi siswa dan motivasi belajar yang tidak mengajar Bahasa Minat dan Motivasi dalam guru akan
dalam belajar siswa SMP Negeri 2 nyaman inggris, rata-rata Meningkatkan Hasil Belajar lebih banyak
bahasa inggris Jongkong dalam 2. Cara mengajar permasalahannya Siswa memberikan
pembelajaran guru yang ada di Faktor utama yang
ice breaking
bahasa inggris monoton dan penguasaan kosa mempengaruhi minat dan
menjadi masalah tidak menarik kata karena akan motivasi belajar adalah cara
di awal
bagi guru sebab 3. Metode berdampak pada mengajar guru, karakter guru, pembelajaran
dengan kurang nya pembelajaran penguasaan suasana kelas tenang dan agar siswa
minat siswa yang di speaking nyaman, dan fasilitas belajar semangat dan
menyebabkan KKM gunakan tidak 2. Untuk metode yang digunakan. termotivasi
yang tidak tercapai, sesuai dengan yang di gunakan, belajar bahasa
lingkungan belajar karakteristik yaitu inggris.
didalam kelas juga siswa pembelajaran Hery Rahmat dan Miftahul 2. Menggunakan
tidak interaktif. 4. Penampilan yang diselipkan Jannatin (2018) metode
guru yang tidak unsur kinestetik. HUBUNGAN GAYA belajar yang
menarik Lebih ke MENGAJAR GURU
lebih
kontekstual DENGAN MOTIVASI
learning, seperti BELAJAR SISWA PADA melibatkan
field trip dll. MATA PELAJARAN kinestetik,
Serta banyak BAHASA INGGRIS seperti
memberikan ice gaya mengajar guru Running
breaking (hot berpengaruh kuat terhadap Dictation dan
issue) di awal motivasi belajar siswa. Field Trip.
pembelajaran
sehingga siswa Anik Ariastuti H.M.
tertarik dan Wahyuddin , Maryadi (2014)
semangat PENINGKATAN MINAT
belajar. BELAJAR BAHASA
INGGRIS SISWA
MELALUI MEDIA AUDIO
VISUAL DI SMP NEGERI 1
KLATEN
Akar masalah paling utama
yang dihadapi dalam
meningkatkan minat belajar
bahasa Inggris siswa
bersumber dari faktor internal
dan eksternal siswa. Faktor itu
dapat bersumber dari siswa itu
sendiri (faktor internal), guru
(faktor eksternal), dan sarana
pendukung (faktor eksternal).
Media pembelajaran memiliki
fungsi utama untuk
meningkatkan motivasi siswa
dan mencegah kebosanan
siswa dalam belajar

Sri Lestari Rahayu, Fujiati


(2018) Penerapan Game
Design Document dalam
Perancangan Game Edukasi
yang Interaktif untuk
Menarik Minat Siswa dalam
Belajar Bahasa Inggris
Media pembelajaran yang
interaktif maka diharapkan
akan menarik minat dan
memudahkan anak dalam
mempelajari bahasa inggris

Idham Syahputra (2014)


STRATEGI
PEMBELAJARAN
BAHASA INGGRIS
SEBAGAI BAHASA ASING
DALAM
MENINGKATKAN
KEMAMPUAN
BERBAHASA SISWA

Guru disarankan untuk


menggunakan strategi
variasi yang dapat
meningkatkan pengalaman
belajar bagi siswa. Strategi
pembelajaran yang
bervariasi dapat
meningkatkan hasil belajar
dan kemampuan bahasa
siswa
2 Keterbatasan Minimnya 1. Bentuk tulisan Hasil Kajian Literatur
penguasaan penguasaan kota berbeda dengan
vocabulary dalam kata bahasa inggris bentuk lisan
Rohmatillah (2014) A
bahasa inggris juga menjadi dalam bahasa
masalah bagi guru inggris
STUDY ON STUDENTS’
sebab dengan 2. Metode DIFFICULTIES IN
kurangnya kosa kata pembelajaran LEARNING
yang dimiliki sangat yang tidak VOCABULARY
mempengaruhi saat efektif Ada beberapa faktor yang
pembelajaran menyebabkan siswa
terutama dalam kesulitan dalam
peningkatan
speaking. mempelajari kosakata (1)
bentuk tulisan berbeda
dengan bentuk lisan
dalam bahasa Inggris, (2)
Jumlah kata yang perlu
dipelajari siswa sangat
banyak, (3) keterbatasan
sumber. informasi tentang
kata, (4) Kompleksitas
pengetahuan kata.
Mengetahui sebuah kata
melibatkan lebih dari
sekadar mengetahui
definisi kamusnya, (5)
penyebab kurangnya
pemahaman tata bahasa
dari kata-kata tersebut,
(6) pengucapan yang
salah sering disebabkan
oleh kurangnya kesamaan
suara antara bahasa
Inggris dan bahasa ibu
siswa.

Octaberlina, Like
Raskova and Anggarini,
Ida
Fitri (2020) Teaching
vocabulary through
picture cards in Islamic
Elementary School: a
case study in Nida Suksa
School, Thailand.
Kartu Bergambar mampu
menambah dan
memperkaya kosakata
dan pengetahuan mereka.
Implikasi dari Kartu
Gambar dapat
memotivasi siswa untuk
memahami teks.

Dewi Nur Asyiah (2017)


The Vocabulary
Teaching and
Vocabulary Learning:
Perception, Strategies,
and Influences on
Student's Vocabulary
Mastery
Strategi determinasi dan
metakognitif ditemukan
sebagai VLS yang paling
di sukai siswa, dan
disarankan guru untuk
memberikan porsi kosa
kata yang lebih besar
dalam pengajaran
menggunakan kombinasi
strategi kontekstual dan
dekontekstual penuh

Zamzam Emhemmad
Mari Al-Dersi (2013)
The Use of Short-Stories
for Developing
Vocabulary of EFL
Learners
Pengajaran dan
pembelajaran kosa kata
dalam bahasa asing
apapun kelas bahasa
membentuk tempat yang
sangat signifikan. Saat
melakukannya, berbagai
metode dan
strategi yang digunakan
untuk mengembangkan
kosakata pelajar EFL.
Namun keberhasilan
metodologi, strategi, atau
materi apa pun yang
digunakan bergantung
pada sifat materi dan
persepsi peserta didik
EFL terhadap
metodologi, strategi, dan
materi tersebut

DIFFICULTIES IN
ENGLISH
VOCABULARY
LEARNING
EXPERIENCED BY
THE EIGHTH GRADE
STUDENTS OF SMP
NEGERI I
BOROBUDUR IN THE
ACADEMIC YEAR OF
2011/2012 By Nunik
Rahmawati
Kesulitan belajar
kosakata yang dihadapi
siswa adalah makna,
pengucapan, dan
penggunaan kata-kata.

Anda mungkin juga menyukai