Anda di halaman 1dari 13

CASCADING PERJANJIAN

KINERJA REKTOR UNDANA


TAHUN 2021
PRINSIP-PRINSIP
PENYUSUNAN PK

Diferensiasi
1 Spesifik
2 Challenges
3 Rasional
4 Mandatori
5
Terdapat Bersifat menantang, Dibandingkan Menjawab isu
Dapat diukur terkait tusi
perbedaan yg (tidak dengan dengan kinerja
dengan Spesifik,
tegas dengan mudah dicapai) sebelumnya dan
(memiliki
Kinerja level anggaran yang
instrument
Vertikal dan tersedia
pengukuran)
Horizontal
SIKLUS MANAJEMEN KINERJA

SKP yang berkorelasi dengan KPI instansi

Perencanaan
Kinerja

- Pemeringkatan Evaluasi Monitoring Sistem Informasi Kinerja PNS


- Penghargaan dan Hukuman
Kinerja Kinerja
PERENCANAAN KINERJA

Rencana Strategis

Rencana Kerja Tahunan Perjanjian Kinerja


memperhatikan

Struktur Organisasi dan

memperhatikan
Tata Laksana Uraian Tugas Jabatan

Rencana Kerja PNS (SKP)

- Kinerja Utama
- Kinerja Tambahan
CASCADING PK dari RENSTRA

01 02 03 04 05
PK Eselon II/Kepala PK Es III/IV/FT
PK Mendikbud PK Eselon I (Koordinator/SubKoordinator)
PK Individu
UPT/Satker
 Sasaran Strategis  Sasaran Program  Sasaran Kegiatan  Sasaran Kegiatan sesuai  Turunan Sasaran Kegiatan
 Indikator Kinerja Sasaran  Indikator Kinerja  Indikator Kinerja Tusi/Penugasan sesuai JFU
Strategis Program Kegiatan  Turunan Indikator Kinerja  Turunan Indikator Kinerja
 Target PK mengikuti  Target PK target  Target PK target Kegiatan Kegiatan sesuai JFU
target Renstra/DIPA Renstra/DIPA Renstra/DIPA  Target PK target  Target PK menyesuaikan SKP
 Anggaran mengikuti  Anggaran mengikuti  Anggaran mengikuti Renstra/DIPA  Anggaran menyesuaikan
DIPA DIPA DIPA  Anggaran mengikuti DIPA DIPA
 Di tandatangani oleh  Ditandatangani oleh  Ditandatangi oleh Eselon  Ditandatangani oleh Es III,  Ditandatangani oleh JFU dan
IV/FT(Koord, Subkoord) Kabag/Kasubbag TU
Menteri Eselon I dan Menteri II/Kepala UPT/Satker
dengan Eselon II
dan Eselon I
Cascading terhadap Kinerja
2 Metode Cascading
a. Direct (langsung)
b. Indirect (Tidak langsung)
Hierarki Kinerja

Eselon 1 Outcome
Masalah di masyarakat yang ingin diselesaikan
atau Kebutuhan masyarakat yang harus dipenuhi

Eselon 2 Outcome
Masalah di masyarakat yang ingin diselesaikan
atau Kebutuhan masyarakat yang harus dipenuhi
sesuai bidang nya

Eselon 3 Output
Produk yang dibutuhkan untuk
mengatasi masalah / memenuhi kebutuhan

Proses (Kegiatan/pelayanan) yang dibutuhkan untuk


Proses
menghasilkan output
Eselon 4 Sumber daya yang dibutuhkan untuk
Input melaksanakan proses
Contoh

Eselon 2 Eselon 3
Sasaran
Indikator
Kinerja
Prinsip Penyusunan Perjanjian Kinerja Individu
Contoh Casacading Indikator Kinerja
Fungsi Akuntabilitas Kinerja
Persetase satker yang predikat SAKIP
Biro Perencanaan
nya minimal A

Kepala Biro
Perencanaan Jumlah satker yang dievaluasi
penerapan SAKIP-nya

JFT/Koordinator
Jumlah masalah akuntabilitas kinerja
yang teridentifikasi sesuai haasil analisis
Analis laporan
akuntabilitas kinerja

Jumlah data yang diverifikasi.


Pengolah
Akuntabilitas
Jumlah dokumen yang
Pengadministrasi dikelompokkan
Umum .
Pendanaan berbasis Kontrak Kinerja terdiri atas 3 komponen
Komponen desain pendanaan berbasis IKU:

Indikator Kinerja Utama  Terdapat 8 indikator kinerja yang mengukur kualitas lulusan, dosen, dan kurikulum &
dan target pembelajaran
 Indikator untuk setiap PTN berdasarkan bentuk hukum dan jenis PTN (akademik, vokasi, dan
seni budaya)

Hitungan capaian IKU dan Poin pencapaian target


sistem poin  +10 poin untuk setiap IKU yang mencapai target gold-standard
Poin pertumbuhan capaian
 +1 poin untuk setiap peningkatan 1p.p. (poin persentase) di setiap IKU
 Tidak ada poin negatif untuk penurunan capaian
Pengurangan poin untuk temuan audit
 -10 poin untuk setiap IKU yang tidak lolos audit

Pembagian liga dan hitungan  PTN dibagi menjadi 3 liga berdasarkan bentuk hukum (BH, BLU, Satker)
bonus BOPTN  Di dalam setiap liga, pencapaian kinerja PTN akan diukur dengan menggunakan kurva,
dimana setiap PTN akan diklasifikasikan menjadi Top 10%, Middle 70%, Bottom 20%
 Pembagian BOPTN akan dilakukan sesuai dengan hasil analisa kurva:
– Top 10%: subsidi naik sebesar x%
– Middle 70%: subsidi naik sebesar y% (untuk pencapaian ≥100%) atau hanya sesuai
inflasi (untuk pencapaian <100%)
– Bottom 20%: kenaikan subsidi sesuai inflasi

1
1
Indikator Kinerja Utama PTN 2021 (UNDANA)
Indikator Kinerja Utama (IKU) Target gold-standard
Setiap IKU mempunyai kriteria dan ketentuan yang berbeda untuk setiap jenis PTN – rincian terdapat di bagian berikut

Kementerian Pendidikan danKebudayaan

1
2

Anda mungkin juga menyukai