Anda di halaman 1dari 6

SURAT PERJANJIAN KINERJA

ANTARA
MTsS AMALIYAH MARE-MARE
DENGAN
ANDI MARDIANA,S.Ag
NOMOR : 0000/MTs.21.08.0004/PP.01.1/12/2022

Pada hari ini, Jumat Tanggal Tiga Puluh Desember Dua Ribu Dua Puluh Dua ( 30-12-
2022 ), bertempat di Mare-mare yang bertanda tangan di bawah ini :
1. Nama : Sitti Nurhaedah,S.Pd.I
Nip : 197312142005012003
Tempat tanggal lahir : Inruia, 14-12-1973
Jabatan : Kepala Madrasah
Unit Kerja : MTsS Amaliyah Mare-mare
Berbuat dan bertindak secara hukum untuk dan atas nama MTsS Amaliyah Mare-mare dan
untuk selanjutnya disebut PIHAK KESATU.
2. Nama : Andi Mardiana,S.Ag
Nip : 196511082005012001
Tempat tanggal lahir : Polebunging, 08-11-1965
Jabatan : Guru Mapel
Unit kerja : MTsS Amaliyah Mare-mare
Berbuat dan bertindak secara hukum untuk dan atas nama pribadi dan untuk selanjutnya
disebut PIHAK KEDUA
Para pihak masing-masing telah mempelajari, memahami dan sepakat untuk mengikat diri
dalam Surat Perjanjian Kinerja dengan ketentuan sebagai berikut :

Pasal 1
Pertimbangan Pengangkatan
PIHAK KESATU mengangkat PIHAK KEDUA dengan mempertimbangkan ,
1. Kompetensi PIHAK KEDUA
2. Kebutuhan madrasah untuk memenuhi Standar pelayanan Minimal ( SPM )
3. Kemampuan keuangan Madrasah
Pasal 2
Hak dan kewajiban
1. PIHAK KEDUA mempunyai Hak
a. Mengembangkan diri sesuai dengan pekerjaannya
b. Memperoleh imbalan jasa ( gaji ) dan/atau keuangan lain sesuai dengan
peraturan yang berlaku dan kemampuan keuangan madrasah
c. Mendapat izin tidak masuk sekolah dan/atau sesuai dengan surat permohonan
dan surat keterangan pihak lain yang bersangkutan
d. Berbuat dan bertindak secara hukum untuk dan atas madrasah sesuai dengan
tugas dan/atau izin Kepala Madrasah
2. PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban
a. Melaksanakan tugas sesuai Tugas Pokok dan Fungsi Jabatan
b. Mematuhi peraturan Madrasah baik tertulis maupun tidak tertulis
c. Melaksanakan tugas dari Kepala Madrasah
d. Menjaga nama baik Madrasah dan Kantor kementerian Agama kab.
Kepulauan Selayar
Pasal 3
Tugas Pokok dan Fungsi Guru
1. Menyusun Rencana pelaksanaan pembelajaran ( RPP )
2. Melaksanakan kegiatan pembelajaran
3. Menyusun alat ukur/soal sesuai mata pelajaran
4. Menilai dan mengevaluasi proses dan hasil belajar pada mata pelajaran dikelasnya
5. Menganalisis hasil penilaian pembelajaran
6. Melaksanakan pembelajaran/perbaikan dan pengayaan dengan memanfaatkan hasil
penilaian dan evaluasi
7. Membimbing Siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler proses pembelajaran
8. Melaksanakan pengembangan diri
9. Melaksanakan publikasi ilmiah dan/atau karya inovatif dan
10. Melakukan presentasi ilmiah

Pasal 4
Beban Kerja Guru

Beban kerja Guru untuk melaksanakan pembelajaran 24 ( Dua puluh empat ) jam tatapmuka
dalam 1 ( satu ) minggu

Pasal 5

Masa Berlaku Surat Kinerja

1. Surat perjanjian kinerja ini berlaku 1 tahun semenjak ditandatangani oleh PIHAK
KESATU dan PIHAK KEDUA pada awal tahun anggaran sampai dengan akhir tahun
2. Perpanjangan Perjanjian Kinerja dapat dilaksanakan oleh kepala Madrasah sesuai
dengan pasal 1 ( satu ) angka 1 2 dan 3

Pasal 6

Perselisihan

1. Apabila terjadi perselisihan antara PIHAK KESATU dengan PIHAK KEDUA dapat
diselesaikan secara musyawarah mufakat di unit kerja dan
2. Apabila sebagaimana dimaksud pada ayat 1 ( satu ) tidak terlaksana, maka
penyelesaian tersebut dapat difasilitasi oleh Kantor Kementerian AgamaKab.
Kepulauan Selayar

Pasal 7

Lain-lain

1. Surat Perjanjian kerja


a. Dibuat 2 rangkap ( dua ) asli, ditandatangani dan distempel oleh PIHAK
KESATU serta ditandatangani oleh PIHAK KEDUA diatas materai Rp.
10.000,-
b. Surat perjanjian kinerja dilampiri oleh surat keputusan pembagian tugas
2. Hal-hal lain yang belum diatur dan/atau terdapat kekeliruan dalam Surat perjanjian
Kinerja ini dapat dimusyawarakan kembali oleh kedua belah pihak

Pasal 8
Penutup
Surat Perjanjian Kinerja ini dibuat dengan sebenarnya dan bersifat mengikat serta untuk
selanjutnya dapat dijadikan kekuatan hukum kembali oleh kedua belah pihak

Di buat : Mare-mare
Pada Tanggal : 30 desember 2022
Ditandatangani oleh :

PIHAK KEDUA PIHAK KESATU

ANDI MARDIANA,S.Ag SITTI NURHAEDAH,S.Pd.I


NIP. 196511082005012001 NIP. 197312142005012003

Tembusan :
1. Kepala Kantor Kementerian Agama kab. Kepulauan Selaya

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2023


MADRASAH TSANAWIYAH AMALIYAH MARE-MARE

No. Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja Target


1. Menguatnya muatan 1. Tersedianya kurikulum di 80 %
moderasi beragama madrasah yang bermuatan
dalam mata pelajaran tentang moderasi baik
umum dan agama pendidikan agama maupun
bidang studi umum;
2. Presentase guru di madrasah 70 %
yang membuat administrasi
Pendidikan yang menerapkan
moderasi beragama.
2. Meningkatnya kualitas 1. Tersedianya Kurikulum 100 %
penerapan kurikulum dan Madrasah yang menerapkan
pola pembelajaran metode pembelajaran
PAIKEM PAIKEM dalam kurikulum;
2. Presentase guru yang
mendesain PBM dengan
menerapkan metode PAIKEM
3. Meningkatnya Kualitas 1. Prosentase kinerja guru di 70 %
Penilaian Pendidikan madrasah yang menerapkan
prose penilaian yang mengacu
pada aspek afektif;
2. Presentase guru yang 100%
menerapkan penilaian prilaku
dalam PBM;
3. Jumlah penyelenggaraan 60%
asessmen siswa di madarasah;
4. Presentase siswa yang 100%
mengikuti assesmen.
4. Meningkatnya penerapan 1. Madrasah menerapkan TIK 50%
tekhnologi informasi dan untuk e-pembelajaran;
komunikasi dalam 2. Presentase mata pelajaran 50%
system pembelajaran yang menggunakan bahan ajar
berbasis TIK untuk e-
pembelajaran.
5. Meningkatnya kualitas 1. Persentase guru mata pelajaran 100%
administrasi dan proses yang memiliki administrasi
pembelajaran pembelajaran (PROTA,
PROSEM, SILABUS,KKM,
RPP)
2. Persentase peningkatan 80%
kualitas pelayanan siswa pada
mata pelajaran Bahasa Arab
3. Persentase pelaksanaan
remedial dan pengayaan
Bahasa Arab 70%
4. Persentase pelaksanaan
evaluasi pembelajaran Bahasa
Arab 100%

Mare-mare, 31 Desember 2022


PIHAK KEDUA PIHAK KESATU

ANDI MARDIANA,S.Ag SITTI NURHAEDAH,S.Pd.I


NIP. 196511082005012001 NIP. 197312142005012003

Anda mungkin juga menyukai