Anda di halaman 1dari 16

© 2020 truewaykids.

com
Pembukaan
Minggu ini kita akan membaca satu tulisan yang mungkin adalah khotbah paling terkenal yang pernah didengar.
Di Ma�us 5-7, Yesus mengajar kita tentang bagaimana menjalani hidup yang menyenangkan Tuhan.
Beberapa poin utama yang kita pelajari adalah:
1. Ucapan Bahagia (5:1-12)
2. Garam dan terang (5:13-16)
3. Yesus mengajar kita bagaimana cara hidup yang benar (Ma�us 6-7)
4. Hukum emas - segala sesuatu yang kamu kehendaki supaya orang perbuat kepadamu, perbuatlah demikian
juga kepada mereka. (Ma�us 7:12)

Panduan Pelajaran
Bacalah ucapan bahagia bersama-sama (5:1-12). Jelaskan bahwa perkataan ini berasal dari Yesus. Minta anak
untuk mendengarkan kata apa saja yang terus menerus diucapkan. Bantu anak untuk menger� kata
berbahagialah. Jelaskan mengenai bagaimana Allah memberka� dan selalu menjaga se�ap kita karena Ia
mengasihi kita, terlepas dari keadaan se�ap kita.
Anda juga dapat menyebutkan beberapa contoh spesifik mengani bagaimana kita dapat melakukan ucapan
bahagia seper� menunjukan belas kasihan kepada orang lain atau menjadi pembawa damai.
Jelaskan mengenai garam dan terang. Jelaskan bahwa se�ap pengikut Kristus adalah garam dan terang. Siapkan
makanan yang memerlukan garam seper� kentang atau sayuran lainnya. Atau anda dapat meminta anak untuk
membantu anda memasak dan biarkan mereka mencoba makanan yang �dak diberi garam sama sekali, dan
kemudian coba tambahkan garam. Jelaskan bagaimana garam membuat makanan terasa lebih enak. Garam juga
membantu pengawetan makanan.
Jelaskan bahwa se�ap pengikut Kristus juga disamakan seper� terang. Di dalam ruangan yang gelap, jelaskan
bagaimana kita memerlukan terang. Siapkan senter dan jelaskan bagaimana senter ini dapat membantu kita
melihat dengan lebih baik ke�ka berada di ruangan gelap. Sembunyikan senternya di bawah kursi atau meja.
Tanyakan apakah anak dapat melihat dengan lebih baik sekarang. Ke�ka mereka menjawab �dak, katakan bahwa
anda akan memindahkan senternya. Kali ini taruh senter di bawah baskom. Tanyakan apakah cahanya dapat
menerangi ruangan. Lanjutkan untuk memindahkan senternya (atau minta anak untuk melakukannya) sambil
anda bertanya manakah tempat yang terbaik agar cahaya senter dapat menerangi seluruh ruangan dengan baik.
Jelaskan bahwa sama seper� terang dari senter yang menerangi ruangan, se�ap pengikut Kristus memiliki
kehidupan yang membawa terang Kristus sehingga orang lain dapat melihatnya.
Sebutkan beberapa cara untuk kita dapat menunjukan terang Kristus kepada orang lain. Jelaskan beberapa hal
yang dapat kita lakukan untuk menunjukan terang Kristus kepada orang banyak.
Jelaskan bahwa Yesus memberitahu kita banyak hal sehingga kita dapat menjalani kehidupan sesuai kehendak
Tuhan. Kita harus berdoa, membantu orang yang kesulitan, berpuasa, dan lain-lain.
Dari semua hal yang Yesus ajarkan, ada dua hal yang dapat disimpulkan - Mengasihi Allah dan mengasihi orang
lain. Jelaskan beberapa cara untuk kita dapat mengasihi Allah. Jelaskan juga beberapa cara untuk kita dapat
mengasihi orang lain.
Ingatkan anak mengenai ayat Alkitab yang juga mengatakan bahwa kita harus mengasihi musuh kita dan berikan
pipi kiri apabila pipi kanan ditampar. Jelaskan beberapa cara untuk mengasihi musuh kita. Ingatkan anak bahwa
kita harus berdoa untuk musuh kita dan se�ap orang yang bersalah kepada kita.
Jelaskan bagaimana Yesus mengajar kita untuk memperlakukan orang lain sama seper� kita juga ingin
diperlakukan oleh mereka. Tanyakan kepada anak apakah mereka pernah diperlakukan dengan cara yang �dak
mereka sukai. Tanyakan apakah mereka juga pernah memperlakukan orang lain dengan cara yang mereka �dak
sukai ke�ka orang lain melakukan itu kepada mereka. Jelaskan bahwa kita pun harus menanyakan kepada diri
kita sendiri, apakah saya mau diperlakukan seper� itu?
Buatlah jadwal pembacaan Khotbah di Bukit selama satu minggu. Apabila anda melakukannya secara
berkelompok, kirimkan jadwal tersebut kepada anak. Ingatkan bahwa hal yang terpen�ng adalah membaca
Alkitab bersama dengan anak.

© 2020 truewaykids.com
Segala sesuatu yang
kamu kehendaki supaya
orang perbuat kepadamu,
perbuatlah demikian juga
kepada mereka.

Yesus mengajar mereka tentang Semakin banyak orang datang untuk


hukum emas: Segala sesuatu yang mendengarkan Yesus mengajar.
kamu kehendaki supaya orang
perbuat kepadamu, perbuatlah Pada suatu hari, Yesus sedang
demikian juga kepada mereka. berada di kaki bukit untuk mengajar
Ia bahkan berkata supaya kita orang banyak.
bersikap baik kepada siapapun yang
berlaku jahat kepada kita. Ini adalah tempat yang sempurna.
Yesus mengajar setiap orang untuk Setiap orang dapat melihat dan
tidak hanya berpura-pura hidup mendengar Yesus mengajar mereka.
dengan baik tetapi mau untuk
membiarkan Allah mengubah hati
mereka.
4 1
Yesus mengajar mereka bagaimana Yesus juga mengajar mereka
mengikuti dan menaati Allah. beberapa cerita khusus yang disebut
“perumpamaan”.
Ia mengajar mereka apa yang disebut Ia mengajar orang banyak bahwa
berbahagia. mereka harus menjadi garam dan
terang.
Ia mengajar mereka tentang surga. Ia mengajar mereka bahwa ketika
seseorang menaati Allah dan
Ia mengajar mereka bagaimana melakukan yang benar, hal ini sama
berdoa, untuk membantu orang seperti terang yang bersinar di dalam
miskin, dan tidak menghakimi orang kegelapan.
lain. Ia mengajar mereka untuk hidup
benar sehingga orang lain dapat
melihat Allah yang tinggal di dalam
mereka.
2 3
Permainan dan Kegiatan Lain
Tes Rasa
Siapkan berbagai macam makanan di piring.
Minta anak untuk mencicipi setiap makanan
dan menjelaskan apakah makanan tersebut
asin, manis, atau tidak ada rasa.
Pastikan untuk mengecek alergi makanan
pada anak dan meminta ijin dari orangtua
untuk melakukan kegiatan ini.
Beberapa ide makanan yang dapat disiapkan
seperti apel, biskuit, roti, keju, coklat.

Sembunyikan senternya
Siapkan senter besar dan nyalakan.
Di ruangan yang reman-remang sembunyikan
senter di tempat yang sulit untuk ditemukan.
Misalnya, dibalik bantal atau dibawah baskom.
Minta anak untuk mencari senternya.
Jelaskan bahwa sulit untuk menyembunyikan
terang di tempat gelap. Ingatkan anak bahwa kita
pun harus menjadi terang yang bercahaya bagi
dunia ini.

Lukisan garam
Membuat lukisan garam akan menjadi
kegiatan menyenangkan. Pertama, gambarlah
beberapa pola di atas kertas dengan lem PVA
(lem pu�h). Kemudian taburkan garam di
atasnya dan biarkan kering. Bersihkan sisa
garam. Gunakan cat untuk mewarnai garam
dan lihatlah pola indah yang akan tercipta.
Ingatkan anak bahwa Yesus meminta kita
untuk menjadi garam bagi dunia ini.

© 2020 truewaykids.com
Gerbang yang Lebar dan Sempit
Warnai gerbang yang sempit dengan warna coklat
Warnai gerbang yang lebar dengan warna merah

© 2020 truewaykids.com
Selesaikan polanya

© 2020 truewaykids.com
Temukan jalan
menu ju bukit

© 2020 truewaykids.com
Bukit
Latihan menulis

© 2020 truewaykids.com
Kotak Harta Karun dari Karton Telur

Sediakan:
Karton bekas telur
Cat
Kartu harta di surga
Opsional: manik-manik atau perhiasan

Lakukan:

Warnai karton bekas telur Tulis dan hiasi kartu harta Gunting kartunya dan
dengan cat supaya di surga. taruh di dalam kotak harta
terlihat seperti kotak karun.
harta karun. Biarkan
kering.

© 2020 truewaykids.com
Kartu harta di surga

Kasihilah sesamamu

Memberi kepada
Melakukan lebih Mengampuni orang yang
dari yang memerlukan
diminta
Kamu adalah
garam Dunia.
Matius 5:13
Kamu adalah
terang dunia.
Matius 5:14
Kamu
adalah
garam
Dunia
Matius 5:13
salt pain�ng template
Pu jian
Berikut rekomendasi lagu-lagu pujian untuk kegiatan ini. Lagu-lagu bukan milik
Trueway Kids, Video Yotube digunakan hanya untuk kalangan pribadi.

The Beatitudes
https://youtu.be/kzpO4GVZ6Bw
Salt and Light
https://youtu.be/ftUXYsamDo8
Golden Rule
https://youtu.be/jio0NrIpEkc

Berdoa
Bersyukurlah kepada Allah karena telah
mengajar kita melalui firman-Nya di
Alkitab.
Mintalah pertolongan Tuhan agar kita
dapat menjadi terang dan menaati setiap
firman-Nya.

Minggu Depan
Dua Macam Dasar

Apabila anda belum mendaftar, silahkan


daftarkan diri anda untuk menerima
pelajaran minggu depan melalui email.

© 2020
2019 truewaykids.com

Anda mungkin juga menyukai