Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

BAHASA INGGRIS
KELAS VII

GREETINGS
DISUSUN OLEH : KOMARIYAH, S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Oleh: Komariyah,S.Pd
Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Ampelgading
Alamat Gmail : komariyah01guru.smp.belajar.id
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester :7/1
Tema Pembelajaran : Greeting, Leave taking,
Alokasi waktu : 2 x 40 Menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menyapa, berpamitan,
mengucapkan terimakasih, dan meminta maaf, serta menanggapinya, sesuai dengan
konteks penggunaannya.
4.1 Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana
yang melibatkan tindakan menyapa, berpamitan, mengucapkan terimakasih, dan
meminta maaf, dan menanggapinya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik dapat menyapa dan pamitan dengan orang lain.
2. Peserta didik dapat memperkenalkan diri sendiri dan orang lain.
3. Peserta didik dapat memahami dan melengkapi formulir data diri.
4. Peserta didik dapat menulis data diri.
D. INDIKATOR HASIL PEMBELAJARAN
1. Mengidentifikasi ungkapan yang digunakan untuk ungkapan sapaan dan pamitan
dengan orang lain dalam bahasa Inggris.
2. Mengidentifikasi ungkapan yang digunakan untuk memperkenalkan diri
sendiri dan orang lain.
3. Mengidentifikasi ungkapan yang digunakan untuk memaparkan jati diri sendiri
dan orang lain dalam bahasa Inggris.
4. Menentukan tujuan komunikatif teks memaparkan jati diri.
5. Mengidentifikasi struktur teks memaparkan jati diri.
6. Mengidentifikasi unsur kebahasaan dalam teks
E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Common Expressions for Greeting
2. Common Expression for Introducing oneself
F. METODE PEMBELAJARAN
1. Text Based Approach
2. Discussion, practice and role play
G. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN
1. Kegiatan Pendahuluan (10 Menit)
 Mempersiapkan peserta didik untuk siap dalam melaksanakan
pembelajaran (berdoa, absensi, dan menyiapkan sumber belajar).
 Memberikan pertanyaan untuk memancing peserta didik terkait
menyapa orang lain :
 Mengapa kita perlu menyapa orang lain saat bertemu ?
 Mengapa kita perlu berpamitan dengan orang lain ?

 Guru memberikan Assesmen Formatif yang pertama berupa pertanyaan :


 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
 Menyampaikan menyampaikan garis besar cakupan materi dan
penjelasannya tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik
selama pembelajaran dan asesmennya.
2. Kegiatan Inti (60 Menit)
Building Knowledge of the
Field
1. Peserta didik mengamati gambar – gambar situasi yang ditayangkan oleh guru.
2. Peserta didik menebak situasi ( pagi, siang, malam ) yang ditayangkan oleh guru.
3. Peserta didik menyimak contoh ungkapan greetings dan leave takings dari
video Youtube. https://www.youtu.be/_VX-a3R43r0

Modelling of Text
1. Peserta didik mengamati dialog sederhana tentang greetings dan leave
takings yang diperagakan oleh guru.
2. Peseta didik berdiskusi untuk melengkapi dialog guna menguatkan
pemahaman mereka terhadap ungkapan dan respon greetings dan leave
takings. ( Asesmen Formatif yang kedua )

Join Construction of Text


1. Peseta didik merespon ungkapan greetings dan leave taking dari guru
2. Peserta didik bergantian merespon ungkapan greeting dan leave takings
dari teman.
3. Peseta didik berpasangan berlatih menggunakan kalimat greetings dan
leave taking dalam konteks situasi yang tepat. (Asesment formatif ketiga )
4. Peserta didik mendapat balikan dari guru.

Individual Construction of Text


1. Peserta didik bekerja berpasangan menyusun dialog greetings and leave takings
dan merekamnya dalam bentuk rekaman video. (Asesment Sumatif )

3. Kegiatan Penutup ( 10 Menit )


 Peserta didik membuat simpulan pembelajaran hari itu
 Peserta didik melakukan refleksi pembelajaran.
 Guru memberikan penugasan yaitu menyusun kalimat acak menjadi
dialog utuh untuk percakapan menyapa dan responsnya.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kelas

H. SUMBER BELAJAR
1. Buku Pegangan siswa Bahasa Inggris When English Rings a Bell
2. https://youtu.be/_VX-a3R43r0

I. PENILAIAN
a. Penilaian Sikap : Pengamatan dengan jurnal
b. Penilaian : Pengetahuan dan Keterampilan
Asesmen Formatif
1. Asesmen Formatif pertama dilaksanakan diawal pembelajaran

Answer the questions


2. . Asesmen Formatif kedua yaitu melengkapi dialog
1. Apa bahasa inggrisnya selamat pagi ?
2. Apa bahasa inggrisnya selamat sore ?
Complete thebahasa
3. Apa dialoques !
inggrisnya siswa ?
3. . Asesmen Formatif ketiga yaitu merespon ungkapan guru
1. Raihan : Hello Chelsea. (a)......................................?
4. Apa bahasa inggrisnya guru ?
Chelsea
Please, : I’m
5. respond
Apa fine,
Bahasa thanks.
I say:How
inggrisnya
to what about
teman you ? ?
sekolah
Raihan : (b).............................See
 you
Good morning, Atun.
tomorrow  Good evening, Hani.
Chelsea : (c).............................Raihan.
 See you tomorrow, Robby.
 Good night, Monica.
2. Rino : Good morning, Luna..
Luna : (d)...............................Rino. What’s new ?
Rino : I’m great, (e)…………………………
Assesmen Sumatif
Instrumen:
Silakan bekerja berpasangan menyusun dialog greetings and leave-takings dan
merekamnya dalam bentuk rekaman video .

Rubrik:
Rubrik penilaian produk

No. Komponen Kriteria/Skor


4 3 2 1
1 Kualitas Isi jelas, padat, dan Isi jelas, Isi jelas, padat, Isi padat namun
berisi semua hal padat, namun namun hanya kurang jelas dan
yang tertera pada belum semua berisi beberapa belum semua
daftar pertanyaan hal yang hal yang tertera hal yang
tertera pada pada daftar tertera
daftar pertanyaan pada daftar
pertanyaan pertanyaan
terjawab
2 Isi Menunjukkan Kurang Belum Tidak
pemahaman terhadap menunjukkan menunjukkan menunjukkan
instruksi pemahaman pemahaman pemahaman
terhadap terhadap terhadap
instruksi instruksi instruksi
3 Penyampaian 1. Tepat dalam Memenuhi 4 dari 5 Memenuhi Memenuhi
materi memilih kosa kata, kriteria. 3 dari 5 2 dari 5
artikulasi jelas, kriteria. kriteria
proyeksi vokal
lantang (jika lisan)
2. Mudah dipahami.
3. Menyampaikan
pesan secara
terstruktur dan
sistematis (alur
materi mudah
dipahami)/bahasa
tubuh hadir (jika
disampaikan secara
lisan)
4. Menggunakan
pendukung
audio/visual sebagai
penguat pemaparan
pemahaman.
5. Memanfaatkan IT.

Refleksi peserta didik :


 Kegiatan apa yang paling menarik dari pembelajaran bahasa Inggris hari ini?

 Bagian mana yang kamu belum kuasai atau masih perlu kamu tingkatkan?

 Apa yang akan kamu lakukan untuk meningkatkan kompetensimu?

Pengayaan & Remedial


: Pengayaan:
Read and answer the questions.

Nicholas is a new friend in our class.


1. What is the text about?
He is introducing himself in front of his classmates.
Hi!........
2. Who is a new friend in our class ?
My name is
Nicholas. I am
twelve years old.
My hobby is playing futsal.
I live at Jalan Merbabu No.
17 I want to be your friend
3. How old is he ?

4. What is Nico’s hobby ?

5. Where does Nico live ?

Remedial
Disesuaikan dengan bagian mana dari hasil asesmen siswa yang perlu diperbaiki.

Ampelgading, 24 September 2022

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Teguh Purnomo, S.Pd., M.Si. Komariyah, S. Pd

NIP 19680901 199802 1002 NIP. 19771120 200701 2 010

Anda mungkin juga menyukai