Anda di halaman 1dari 15

Instalasi Office 365 di MacOS

berlisensi resmi Tel-U


1. Buang dahulu semua instalasi Office yang sudah ada (word, excel,
powerpoint, outlook, onenote)
2. Download file installer di http://365.telkomuniversity.ac.id/news/office-
application/
3. Pilih Download >> Office 2016 MacOS iso
Untuk membuang aplikasi Office yang sudah ada
sebelumnya, masuk menu “Finder” > “Application”
klik kanan aplikasinya kemudian “Move to Trash”
Klik File hasil download, maka akan ter-mount
ke virtual drive iso
Didalam virtual drive, install yang volume
installer, baru kemudian seriallizer
2 file didalam hasil download
Klik file installer, continue terus semua pertanyaan,
dan masukkan password Mac apabila ditanyakan
List aplikasi Office yang telah berhasil
terinstall, pilih salah satu
Tampilan Office yang pertama kali dibuka,
langsung klik “Get Started”
Klik menu sign in
Masukkan username-
iGracias@365.telkomuniversity.ac.id
Masukkan username dan password iGracias
Halaman ini keluar apabila berhasil Log In
Sudah bisa dipergunakan Office-nya, klik
“start using"
Bukti lisensi resminya aktif adalah akan ada
Nama pengguna di kiri atas
Bukti selanjutnya, disetiap menu office,
statusnya adalah “Sign Out”

Anda mungkin juga menyukai