Anda di halaman 1dari 2

LKPD

PERTEMUAN 7

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Rupa)


Kelas/Semester : VII/Ganjil
Materi Pokok : Menyanyi dengan satu suara
Tujuan :

 Mengidentifikasi keraagaman lagu dan musik daerah sebagai warisan budaya indonesia
 mendiskripsikan keragaman lagu dan musik daerah

Petunjuk :
1. Amati partitur lagu Dari sabang sampai merauke di buku halaman 31

2. Jawab 7 Pertanyaan yang tersedia dii buku halaman 31

3. Isilah kolom pada table yang tersedia di buku halaman 32

Setelah kalian mengamati partitur pada buku halaman 31 , Jawablah beberapa pertanyaan
berikut ini.

1. Dapatkah kamu membaca notasi angka atau balok lagu Dari Sabang Sampai Merauke?
Jawab :
2. Apakah kamu bisa menyanyikan lagu tersebut?
Jawab :
3. Jika kamu sudah bisa menyanyikan lagu dari sabang sampaai merauke, apakah lagu yang
kamu menyanyikan sesuai dengan partitur atau teks lagunya?
Jawab :
4. Tahukah kamu asal-usul lagu Dari Sabang Sampai Merauke?
Jawab :
5. Apakah kamu dapat menyanyikan nada-nada yang panjang yang bernilai empat hitungan
pada lagu Dari sabang Sampai merauke?
Jawab :
6. Tahukah kamu sumber suara manusia? jelaskan!
Jawab :
7. Apakah aspek kesehatan mempengaruhi mutu suara penyanyi? Jelaskan alasannya!
Jawab :
Tugas I

 Kamu dapat mengamati partitur lagu dari sumber lain seperti internet, menonton
pertunjukan melalui VCD, dan sumber belajar lainnya.
 Kamu dapat mengamati partitur lagu yang berkembang di daerahmu, namun juga
dapat mengamati lagu dari daaeraah lain.

No Judul Lagu Asal Daerah


1

Tugas II

Petunjuk :

Setelah kamu mengisi kolom tentang asal musik daerah di atas, Isilah kolom dibawah
ini.

Nama :
Kelas :
Judul lagu yang diamati :
Hari/Tanggal pengamatan :

NO Aspek yang Diamati Uraian Hasil Pengamatan


1 Identifikasi lagu dan alat musik
daerah

2 Karakteristik dan gaya musik

3 Tokoh musik daerah

Anda mungkin juga menyukai