Anda di halaman 1dari 108

Basic Training 3i Network

For Internal Use Only


EVI HERAWATI
As a trainer & coach

PT AJ CENTRAL ASIA RAYA


REGIONAL JAWA TIMUR
SINCE MAY 2018
Pembukaan & Perkenalan

Profil Perusahaan

Konsep Asuransi Jiwa

Produk “CARLink Pro”

Proses New Business & Underwriting

APU & PPT - Kode Etik

For Internal Use Only


• NAMA
• ALASAN BERGABUNG
• HARAPAN TERHADAP TRAINING

For Internal Use Only


MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN PARA
AGEN
DAPAT SEGERA MENJUAL DENGAN
CARA PROFESIONAL

For Internal Use Only


ATURAN KELAS

 TRAINING DIMULAI PUKUL 09.00 WIB

 HADIR TEPAT WAKTU

 WAJIB MENGIKUTI SELURUH SESI TRAINING

 MEMAKAI PAKAIAN RAPIH DAN SOPAN


 HANDPHONE HARAP DIMATIKAN ATAU DI “SILENT”
 BERSIKAP PRO-AKTIF DALAM MENDENGAR, BERTANYA DAN

MENJAWAB SELAMA TRAINING BERLANGSUNG


 BERSENANG-SENANGLAH !!

For Internal Use Only


For Internal Use Only
1975

1984

1986

1989
2000
2008
Member of SALIM GROUP

For Internal Use Only


PT AJ CENTRAL ASIA RAYA
Member of SALIM GROUP

For Internal Use Only


Didirikan : 30 April 1975 dan beroperasi pada April 1976.
Pemegang Saham : 99.99% PT Asuransi Central Asia (ACA) – Salim Group
: 0.01% Anthony Salim
Konsultan : 1.919 Konsultan Profesional (Agen)
Karyawan : 704 Karyawan
Kantor Pemasaran : 55 Kantor

For Internal Use Only


SUMATERA JABOTABEK JAWA BARAT KALIMANTAN JAWA TENGAH JAWA TIMUR BALI NUSRA SULAWESI
• Medan • Jakarta • Karawang • Pontianak • Semarang • Surabaya • Denpasar • Makassar
• Batam • Tangerang • Bandung • Balikpapan • Purwokerto • Malang • Mataram • Manado
• Palembang • Bogor • Cirebon • Ketapang • Yogyakarta • Kediri • Ende • Palu
• Pekanbaru • Tasikmalaya • Samarinda • Solo • Jember • Kupang • Bitung
• Lampung • Sukabumi • Banjarmasin • Magelang • Madiun • Sumbawa • Gorontalo
• Padang • Kudus • Probolinggo • Ternate
• Jambi • Tegal • Tulungagung • Sorong
• Tanjung Balai • Blitar • Ambon
• Toraja

For Internal Use Only


VISI
MENJADI
PERUSAHAAN ASURANSI JIWA
PILIHAN NASABAH
YANG BERORIENTASI KEPADA
LAYANAN BERKUALITAS, SERTA
MENJADI 10 BESAR
PERUSAHAAN ASURANSI DALAM
HAL PENDAPATAN PREMI

For Internal Use Only


MISI
Customer Oriented

Aspire People to Grow Together

Responsible to Stake Holder

Empowerment to Community

For Internal Use Only


CORE VALUES
• TEAM WORK
kerjasama

• COMMITMENT TO PEOPLE
komitmen untuk sesama

• PROFESSIONALISM
profesionalisme

• SINERGY
memiliki tanggung jawab social

• SOCIAL RESPONSIBILITY
tanggung jawab social

• CARE
kasih
For Internal Use Only
Perusahaan Asuransi Jiwa PERTAMA & SATU-SATUNYA peraih PLATINUM AWARD
dari Infobank untuk kinerja “Sangat Baik” selama 10 tahun berturut – turut
(1999 – 2008)
Peraih 5 kali Golden Award dari Infobank sebagai perusahaan “Sangat Baik” untuk
kinerja 5 tahunan dengan total asset di atas Rp 2 trilyun
Best Syariah 2013 dengan total asset di bawah Rp 100M – Majalah Investor
For Internal Use Only
PENGHARGAAN 2015

For Internal Use Only


PENGHARGAAN

CAR Life Insurance meraih 11 Penghargaan dengan predikat "Bintang


Lima" pada ajang Infobank Unit Link Awards 2017
BEST FINANCIAL PERFORMANCE LIFE INSURANCE COMPANY 2017
Best Financial Performance Life Insurance Company Asset Between Rp2 – 6 Ttrillion 2017,
merupakan Perolehan Penghargaan yang ke-dua ( 2016 & 2017)

For Internal Use Only


PENGHARGAAN 2017

For Internal Use Only


Prestasi

INVESTOR – INFOFESTA
UNIT LINK AWARDS 2019
CAR Life Insurance meraih 12 Penghargaan
Unit Link Syariah & Konvensional

For Internal Use Only


KLAIM

Pembayaran Santunan Klaim


Meninggal Nasabah PT Bank
Syariah Mandiri

Pembayaran Santunan Klaim


Meninggal Nasabah PT Bank HSBC

For Internal Use Only


MITRA BISNIS

For Internal Use Only


Dec 2018
KEKAYAAN IDR 6,817 Triliun

EKUITAS IDR 1,404 Triliun


TOTAL
LIABILITIES
IDR 5,397 Triliun

RBC** 197%

LABA IDR 111 Milyar

Laporan Keuangan per 31 Dec 2018

For Internal Use Only


Jerman

Indonesia Jepang

Indonesia

Indonesia
Jepang

For Internal Use Only


Basic Training 3i NetWork

For Internal Use Only


Keluarga Muda

Pendidikan Anak Menikmati Pensiun


Kemandirian
Putra - putri
Perkawinan


25 35 45 50 55/ 60
Kurva Pendapatan Kurva Biaya Pengeluaran
Sakit / Cacat

Meninggal Terlalu Cepat

Hidup Terlalu Lama

For Internal Use Only


Sakit / Cacat

Meninggal Terlalu Cepat

Hidup Terlalu Lama


Keluarga Muda

Pendidikan Anak Menikmati Pensiun


Kemandirian
Putra - putri
Perkawinan


25 35 45 50 55/ 60
Kurva Pendapatan Kurva Biaya Pengeluaran
ASURANSI TIDAK MENGASURANSIKAN ‘JIWA’ ANDA

ASURANSI JIWA MENGASURANSIKAN


HARAPAN, CITA CITA DAN IMPIAN ANDA.

 Memberikan Pendidikan Terbaik utk


Anak-Anak Anda.
 Melindungi Kehidupan Keluarga dari
Kesulitan Keuangan akibat Sakit atau
Meninggal Dunia
 Memberikan kehidupan yang Sejahtera di
Hari Tua

ASURANSI ADALAH TENTANG NILAI EKONOMI ANDA


For Internal Use Only
• Sandang
5 juta / bulan • Pangan
• Papan
3 LOST • Telepon
• FATHER LOST • Listrik
• Air
Keluarga Bahagia • HUSBAND LOST
• Kartu Kredit
• INCOME LOST • Cicilan Motor
• Cicilan Mobil
• Cicilan Rumah dll

Manfaat

Premi
Asuransi

Perusahaan
Asuransi

For Internal Use Only


ISTILAH ASURANSI JIWA
Penanggung Perusahaan Asuransi

Tanda Bukti telah terjadinya perjanjian asuransi antara


Polis Penanggung dan Pemegang Polis

Orang/Badan yang mengadakan perjanjian asuransi


Pemegang Polis dengan Penanggung

Tertanggung Orang yang atas jiwanya diadakan perjanjian asuransi

Orang/Badan yang ditunjuk untuk menerima maslahat /


Yg Ditunjuk / Beneficiary manfaat polis
Suami/Istri, Anak Kandung, Orang Tua, Saudara
Keluarga Kandung, Kakek, Nenek, Cucu, Buyut atau Keponakan

Sejumlah uang uang Wajib dibayar oleh Pemegang Polis


Premi kepada Penanggung, sesuai perjanjian
Sejumlah uang uang tercantum dalam Polis yang akan
Uang Pertanggungan dibayarkan kepada Pemegang Polis atau Beneficiary
Durasi waktu yang dibutuhkan untuk membayar Premi,
Masa Pembayaran Premi sesuai perjanjian dengan Penanggung.

Durasi waktu perlindungan asuransi sesuai perjanjian


Masa Pertanggungan dengan Penanggung.
For Internal Use Only
PRINSIP HUKUM ASURANSI JIWA

• INSURABLE INTEREST
Orang/badan yang mempunyai hubungan
kepentian keuangan atas hidup/matinya
Tertanggung.
Misalnya :
Suami-isteri dengan anak-anaknya, atau perusahaan
dengan karyawannya, atau kreditur dengan debitur.

• UTMOST GOOD FAITH


Azas iktikad baik yang hendaknya diterapkan
kepada Penanggung dan Tertanggung /
Pemegang Polis maupun Agen sebagai
perantaranya dalam mengadakan suatu
perjanjian Asuransi Jiwa.
For Internal Use Only
For Internal Use Only
APAKAH UNIT LINK?

PROTEKSI INVESTASI

For Internal Use Only


POLIS ASURANSI

ASURANSI DASAR
ASURANSI TAMBAHAN:
1. Kesehatan
2. Penyakit Kritis
3. Kecelakaan, dll

ALOKASI INVESTASI
DARI PREMI & TOP UP
INVESTASI BIAYA ADMINI &
BIAYA ASURANSI

For Internal Use Only


KARAKTERISTIK POLIS UNIT LINK

PROTEKSI

ALOKASI INVESTASI PREMI

PENAMBAHAN DANA / TOP UP

PEMINDAHAN DANA / SWITCHING

PENARIKAN DANA / REDEM

HARGA UNIT (NAB)

CUTI PREMI

ASURANSI TAMBAHAN
For Internal Use Only
INSTRUMENT INVESTASI UNIT LINK

 Pasar Uang
Instrumen Investasi yang jatuh tempo <1 tahun.
Contoh : Deposito Berjangka, SBI,
Obligasi (yang jatuh tempo <1 tahun)

 Obligasi
Surat utang dari penerbit obligasi (pemerintah atau swasta)
kepada pemegang obligasi, dengan janji membayar kembali
pokok utang & bunga (kupon) saat jatuh tempo

 Saham
Surat pernyataan kepemilikan atas suatu perusahaan go-
public. Diterbitkan dalam upaya untuk mendapatkan dana
dari masyarakat

For Internal Use Only


Dana Dikelola
Manager Investasi
Pasar Uang

Dana Di-investasikan
Obligasi

Dana
Saham

INVESTOR

BANK KUSTODIAN

Dilaporkan kepada Investor


Hasil Investasi

For Internal Use Only


CARLink Pro

TED Department - 2017


For Internal Use Only
Produk Asuransi yang
mengkombinasikan
Asuransi (sampai usia 75 tahun)
& Investasi
dalam satu polis, dengan
Pilihan
Masa Pembayaran 5 Tahun

For Internal Use Only


MANFAAT PERTANGGUNGAN
MENINGGAL MATURITY FULL SURRENDER
100% UP
+ NILAI INVESTASI NILAI INVESTASI
NILAI INVESTASI

PERTANGGUNGAN BERAKHIR

For Internal Use Only


GOOD SMART BEST
PAKET
VALUE VALUE VALUE
Premi Bulanan Rp 350.000 Rp 700.000 Rp 1.000.000
Uang Pertangungan Rp 21 Juta Rp 42 Juta Rp 60 Juta
Masa Pembayaran Premi 5 Tahun
Masa Pertanggungan Sampai dengan Usia Tertanggung 75 Tahun
Usia Masuk Tertanggung 1 – 59 Tahun
Usia Masuk Pemegang Polis 17 – 75 Tahun
JENIS INVESTASI CARLink Pro Mixed

For Internal Use Only


STRUKTUR PREMI

PREMI REGULER BIAYA AKUISISI

ALOKASI
INVESTASI

• BIAYA ASURANSI*
UNIT INVESTASI
• BIAYA ADMINISTRASI
(Rp 25.000,- per bulan)

* Biaya Asuransi - COI & COR


(sesuai UP, Usia dll) dipotong setiap bulan dari nilai tunai

NILAI INVESTASI
For Internal Use Only
ALOKASI PREMI INVESTASI

ALOKASI INVESTASI BIAYA AKUISISI


TAHUN 1 40% 60%

TAHUN 2 75% 25%

TAHUN 3 90% 10%

TAHUN 4 95% 5%

TAHUN 5 95% 5%

TAHUN 6 100% 0%
For Internal Use Only
PROPOSAL ILLUSTRASI

MALE / 35 tahun
PREMI/ BULAN : Rp350.000
UP : Rp. 21 jt

For Internal Use Only


PROPOSAL ILLUSTRASI

For Internal Use Only


PROPOSAL ILLUSTRASI

NIALAI INVESTASI TOTAL MANFAAT MENINGGAL


TAHUN USIA PREMI
RENDAH SEDANG TINGGI RENDAH SEDANG TINGGI
1 35 4,200,000 1,418,057 1,525,081 1,605,348 22,418,057 22,525,081 22,605,348
2 36 4,200,000 4,477,172 4,937,078 5,293,246 25,477,172 25,937,078 26,293,246
3 37 4,200,000 8,384,740 9,541,844 10,471,447 29,384,740 30,541,844 31,471,447
4 38 4,200,000 12,745,578 15,026,607 16,933,004 33,745,578 36,026,607 37,933,004
5 39 4,200,000 17,363,837 21,274,688 24,682,085 38,363,837 42,274,688 45,682,085
6 40 18,024,894 23,843,633 29,187,438 39,024,894 44,843,633 50,187,438
16 50 26,784,639 79,824,685 168,704,377 47,784,639 100,824,685 189,704,377
21 55 32,961,140 150,077,733 415,517,471 53,961,140 171,077,733 436,517,471
26 60 40,614,582 284,582,141 1,028,772,859 61,614,582 305,582,141 1,049,772,859
31 65 49,898,000 542,365,268 2,553,346,493 70,898,000 563,365,268 2,574,346,493
36 70 60,812,951 1,036,827,703 6,344,769,902 81,812,951 1,057,827,703 6,365,769,902
37 71 63,179,425 1,180,604,500 7,612,272,218 84,179,425 1,201,604,500 7,633,272,218
38 72 65,607,751 1,344,423,865 9,133,184,278 86,607,751 1,365,423,865 9,154,184,278
39 73 68,099,637 1,531,089,603 10,958,185,762 89,099,637 1,552,089,603 10,979,185,762
40 74 70,654,446 1,743,795,418 13,148,089,514 91,654,446 1,764,795,418 13,169,089,514
For Internal Use Only
For Internal Use Only
For Internal Use Only
KINERJA INVESTASI
CARA MENGHITUNG KINERJA HASIL INVESTASI CARLINK PRO-MIXED
DEC 2017 = 2,22%
((NAB DEC 2017 – NAB NOV 2017) / NAB NOV 2017) * 100 %
((3.036,885 – 2.971,019) / 2.971,019) *100 % = 2,22%

YoY 2017 = 8,44%


((NAB DEC 2017 – NAB DEC 2016) / NAB DEC 2016) * 100 %
((3.036.885 – 2.800,446) / 2.800,446) *100 % = 8,44%

DISETAHUNKAN = 8,44%
(((NAB DEC 2017 – NAB Des 2016) / NAB Des 2016) * 100 %) / 12) x 12
(((3.036,885 – 2.800,446) / 2.800,446) *100 %)/12) x 12 = 8,44%

SEJAK PELUNCURAN = 203,69%


((NAB DEC 2017 – NAB Awal) / NAB Awal) * 100 %
((3.036,885 – 1.000) / 1.000) *100 % = 203,69%

For Internal Use Only


MASA PERTANGGUNGAN BERAKHIR

o Sampai dengan usia 75 tahun


o Polis ditebus
o Tertanggung Meninggal
o Saldo dana tidak cukup untuk biaya Asuransi
(COI – Cost Of Insurance)

FREE LOOK PERIOD


7 HARI KERJA, SEJAK POLIS DITERIMA NASABAH
Dikenakan biaya pembatalan Rp 100.000,- dan biaya medical (jika ada)
For Internal Use Only
DANA INVESTASI

Saham : 10% - 90%


CARlink Pro-MIXED Obligasi : 10% - 90%
Pasar Uang : 10% - 90%

For Internal Use Only


KEISTIMEWAAN – CARlink Pro – REGULER

 PENAMBAHAN DANA INVESTASI (TOP UP) TOP UP

o MINIMUM Top Up : Rp 500 ribu / transaksi / investasi


o MAKSIMUM Top Up : Rp 1 M / transaksi
ALOKASI PREMI
o Alokasi Premi Top Up : 95% 95%

UNIT INVESTASI

SALDO
UNIT INVESTASI

For Internal Use Only


KEISTIMEWAAN – CARlink Pro – REGULER
 PENARIKAN DANA INVESTASI (REDEEM)
o Redeem berdasarkan JUMLAH UANG atau UNIT
o MINIMUM Redeem: Rp 500 ribu / transaksi / investasi
o Saldo minimum setelah Redeem adalah Rp 1 juta untuk
setiap jenis fund
o Biaya: 2% dari dana yang ditarik ( < tahun ke-1 )
o Dana penarikan ditransfer ke rekening atas nama
Pemegang Polis

* Slide berikutnya!

For Internal Use Only


KEISTIMEWAAN – CARlink Pro – REGULER
CUTI PREMI
(PREMIUM HOLIDAY)

o Terhentinya pembayaran Premi Reguler TANPA


mempengaruhi Manfaat Asuransi
o Hanya untuk Polis dengan JUMLAH UNIT POSITIF
o Berlaku mulai tahun ke-3
o Setiap bulan, Biaya Asuransi (COI) & Administrasi akan
dipotong dari unit investasi yang ada
o Top Up, Switching, Redeem dan perubahan polis
lainnya tetap dapat dilakukan

For Internal Use Only


BIAYA – BIAYA
Biaya Akusisi Biaya yang dibebankan terhadap Premi asuransi mulai tahun
pertama sampai tahun kelima polis (sesaui tabel akuisisi)

Biaya Asuransi Biaya yang dibebankan terhadap Nilai Investasi berdasarkan


Usia & Uang Pertanggungan sejak polis berlaku hingga usia
(cost of insurance) Tertanggung mencapai 75 tahun

Biaya yang dibebankan terhadap Nilai Investasi sebesar Rp


Biaya Administrasi 25.000 perbulan sampai kontrak polis berakhir.

Biaya Jika Pemegang Polis melakukan Penebusan/ Penarikan


sebagian Dana sebelum usia Polis 2 (dua) tahun, akan
Penarikan Dana dikenakan biaya 2% dari Dana yg ditebus/ ditarik

Biaya Biaya pengelolaan dana maksimal 2% pertahun sesuai Jenis


Dana Investasi dan biaya ini telah diperhitungkan dalam
Pengelolaan Dana harga unit
For Internal Use Only
For Internal Use Only
PRINSIP HUKUM

1 2

Utmost Good Faith Insurable Interest


(Itikad Baik) (Hubungan Kepentingan)

3 4 5

Non Pre Existing Anti Seleksi


Disclosure Condition

For Internal Use Only


UNDERWRITING

Proses menilai dan mengklasifikasikan


tingkat risiko calon Tertanggung untuk
menentukan apakah permintaan
asuransinya dapat
diterima/ditolak/ditunda/diterima
dengan syarat khusus.

RIsiko adalah suatu ketidakpastian yang apabila


terjadi dapat menyebabkan kerugian finansial

For Internal Use Only


UNDERWRITING

Tujuan & Tanggung Jawab


 Tujuan Underwriting
Perlindungan kepada perusahaan terhadap
klaim-klaim calon tertanggung yang sedang
menderita suatu penyakit atau
mengungkapkan hazard mereka sewaktu
mengajukan permintaan pertanggungan
 Tanggung Jawab Underwriting
¤ Tanggung jawab bidang pemasaran
¤ Tanggung jawab bidang administrasi
¤ Tanggung jawab kepada masyarakat/
Pemegang Polis

For Internal Use Only


UNDERWRITING

Tujuan & Tanggung Jawab


Tanggung Jawab Bidang Pemasaran
Proses underwriting harus dilakukan dengan
tujuan untuk meningkatkan penjualan dan
bukan menghambat penjualan

Strategi yang dilakukan :


 Strategi dan kebijakan underwriting yang
memenuhi keinginan pasar
 Pelayanan yang cepat dan berkualitas

For Internal Use Only


UNDERWRITING

Tujuan & Tanggung Jawab


Tanggung Jawab Bidang Administrasi
Underwriting mempunyai tanggung jawab dalam
hal administrasi seperti :
© Harus efektif
© Harus efisien
© Tidak menambah beban administrasi yang
tidak perlu

For Internal Use Only


UNDERWRITING

Tujuan & Tanggung Jawab


Tanggung Jawab kepada Masyarakat /
Pemegang Polis
Underwriting bertanggung jawab kepada
masyarakat, khususnya Pemegang Polis
dengan memberikan perlakuan dan
perhatian yang adil dan wajar baik kepada
permintaan yang standar maupun yang
substandar
For Internal Use Only
For Internal Use Only
SPAJ

PENGERTIAN

SPAJ
(Surat Permintaan Asuransi Jiwa)
adalah dasar dari kontrak asuransi
antara Penanggung dengan
calon Pemegang Polis.

SPAJ berupa formulir yang berisi


keterangan lengkap calon Pemegang
Polis dan calon Tertanggung yang
diberikan kepada Penanggung.

For Internal Use Only


For Internal Use Only
For Internal Use Only
For Internal Use Only
For Internal Use Only
For Internal Use Only
ADMINISTRASI PEMBAYARAN

PREMI PERTAMA :
2322290 + … 6 DIGIT NO ID

POLIS LANJUTAN :
237771100 +…7 DIGIT NO POLIS

WISMA SEJAHTERA : TUNAI & TRANSFER ( ADMIN LEADER)


STARTER KIT
CAR GELONG : TUNAI, DEBIT, TRANSFER ( CKB CAR)

DAERAH : TRANSFER (CKB CAR)

ATM: PILIH MENU “TRANSFER” – “VIRTUAL ACCOUNT” – “MASUKKAN KODE” – PILIH YA - DST
For Internal Use Only
Quick Start Training

For Internal Use Only


ETIKA YANG BAIK
AKAN
MENGHASILKAN

BISNIS YANG BAIK

For Internal Use Only


Standar Etika
• Bekerja berdasarkan
kebutuhan utama nasabah
• Bekerja dengan integritas
• Bekerja atas dasar kemampuan
& profesionalisme
• Menjaga kerahasiaan data
& informasi nasabah
• Tenaga Pemasaran Sebagai pihak
Yang Dipercaya (Fiduciary)
For Internal Use Only
Larangan
• Twisting & Churning
(Replacement)
• Rebating
• Penipuan Asuransi
• Menyalahgunakan dana Nasabah
dan Pemalsuan (forgery)
• Menerima Imbalan
• Misrepresentation
For Internal Use Only
Apa PROFESI
Agen Asuransi Jiwa ?

For Internal Use Only


• Memberikan advise kepada
Individu/Keluarga Mempersiapkan
Rencana Keuangan Masa Depan
• Memberikan Solusi Melalui
Program-program Asuransi yang
ada di CENTRAL ASIA RAYA
• Pelayanan Purna Jual

For Internal Use Only


 Dapat Dipercaya
 Memberikan keterangan yang jelas dan
benar mengenai perusahaan, produk -
produk perusahaan maupun proposal
kepada setiap calon pemegang polis
 Tidak boleh bekerja pada perusahaan lain
pada saat terikat kontrak dengan
CENTRAL ASIA RAYA

For Internal Use Only


 Anda dituntut untuk memberikan mutu
pelayanan yang baik terhadap semua
pemegang polis guna menjaga dan
meningkatkan nama baik Perusahaan
 Mengutamakan kepentingan klien diatas
kepentingan pribadi
 Menyerahkan polis kepada pemegang polis
sesuai dengan ketentuan yang berlaku
 Menjaga kerahasiaan informasi klien,
ahli waris dan perusahaan.
 Agen wajib mematuhi seluruh kebijakan,
peraturan serta prosedur yang diberlakukan.
78
For Internal Use Only
 Meneliti dengan seksama segala permohonan
dan data-data dari calon pemegang polis dan
menyaksikan sendiri penandatanganan
aplikasi yang dilakukan oleh
tertanggung/pemegang polis
 Agen wajib mengetahui dan mengenal profil
nasbah, pekerjaan, sumber dana, dan figure
yang dimiliki.
 Apabila agen mengetahui bahwa calon
pemegang polis dalam mengisi aplikasi dan
dokumen lainnya tidak benar, baik polis belum
atau sudah diserahkan, agen wajib memberi-
tahukan kepada perusahaan.
79
For Internal Use Only
• Mencampur-adukkan kepentingan
pribadi dengan kepentingan dinas
• Menggunakan fasilitas perusahaan
untuk kepentingan pribadi
• Menyalah-artikan atau membuat
perbandingan yang tidak akurat, tidak
lengkap dan rancu tentang
perusahaan lain atau produknya

For Internal Use Only


• Membuat kontrak dengan
mengatasnamakan perusahaan,
membujuk klien atau pemegang polis
CENTRAL ASIA RAYA atau perusahaan
lain agar mau membeli polis baru atau
mengubah, mengganti, membatalkan,
atau menyerahkan polis yang sudah
ada, mengurangi apapun dari
ketentuan-ketentuan yang telah
ditetapkan oleh perusahaan, kecuali
bila ada ijin tertulis dari perusahaan

For Internal Use Only


• Memberikan potongan pembayaran
premi atau memberi uang perangsang
pada siapapun agar mau membeli
polis, memindahkan polis Asuransi
Jiwa atas nama orang lain,
memberikan keterangan yang tidak
benar mengenai keadaan tertanggung
atau pemegang polis
• Menahan polis klien untuk disimpan
ataupun untuk tujuan lain

For Internal Use Only


• Mengarahkan atau membujuk
pemegang polis atau orang lain
untuk membuat suatu klaim yang
tidak benar, apapun bentuknya
(penipuan asuransi)
• Menerima imbalan, hadiah atau
pembayaran dalam bentuk apapun
sehubungan dengan dibayarkannya
suatu klaim yang sah atau suatu
pembayaran atas dasar persetujuan

For Internal Use Only


PERUSAHAAN AAJI
PERINGATAN TERTULIS PENCABUTAN SERTIFIKASI
PELAPORAN KEPADA AAJI KEAGENAN
UNTUK DILAKUKAN
PENCANTUMAN PADA
PENCABUTAN SERTIFIKASI
DAFTAR TENAGA PEMASAR
PENONAKTIFAN TENAGA
BERMASALAH
PEMASAR, dan
PENGKAHIRAN
PERJANJIAN KEAGENAN

For Internal Use Only


Agen dituntut profesional dalam menjalankan PROFESInya.

 Sikap
Positive mental attitude; passion untuk
sukses; fokus, gigih, berkomitmen

 Penampilan
Good-looking, busana rapi & profesional

 Pengetahuan
Pendidikan formal/non formal; bacaan
berkualitas; kualitas sosialisasi

 Etika
Patuh pada norma/peraturan yang berlaku;
menjunjung tinggi kejujuran & keadilan

For Internal Use Only


Quick Start Training

For Internal Use Only


merupakan suatu prinsip kebijakan yang diterapkan
dalam rangka mengetahui identitas nasabah,
memantau kegiatan transaksi nasabah,
mengindetifikasi dan melaporkan
transaksi keuangan yang mencurigakan

For Internal Use Only


LATAR BELAKANG PERUNDANGAN & REGULASI
PRINSIP MENGENAL NASABAH

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan


Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang

Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2013 tentang Pencegahan dan


Pemberantasan Tindak Pidana Pendanaan Terorisme

POJK No. 39/POJK.05/2015 Tentang Penerapan Program Anti


Pencucian Uang Dan Pencegahan Pendanaan Terorisme oleh Penyedia
Jasa Keuangan di Sektor Industri Keuangan Non-Bank serta peraturan
terkait lainnya yang terkait dengan penerapan program APPU dan
PPT.

POJK No.12/POJK.01/2017 dan SEOJK No.37/SEOJK.05/2017. Tentang


program Anti Pencucian Uang (APU) dan Pencegahan Pendanaan
Terorisme (PPT) pada sektor jasa keuangan dan Industri Keuangan
Non-Bank (IKNB).
For Internal Use Only
Apakah Pencucian Uang &
Pendanaan Teroris itu?
Pencucian Uang adalah proses yang dilakukan untuk
menyamarkan/ menyembunyikan/ mengubah uang/ hasil kejahatan
sehingga tampak sebagai uang/ hasil yang berasal dari sumber/
kegiatan yang sah.

Pendanaan Teroris adalah proses yang mendukung sumber dana


teroris dari sumber uang legal maupun ilegal, dan dilakukan dengan
cara menyamarkan transaksi pendanaan tersebut

For Internal Use Only


Tujuan Pencucian Uang Dan
Pendanaan Teroris
Agar aktifitas sumber dana utama penghasil
uang tidak dapat terlacak/ terhindar dari
pelacakan sehingga orang atau kelompok yang
melakukan aktifitas tersebut dapat terus
menjalankan kegiatannya dengan aman dan
tetap memperoleh keuntungan/ mencapai
tujuan utamanya.

For Internal Use Only


Sumber Kegiatan yang Mendorong
Pencucian Uang
Berbagai aktivitas organisasi kejahatan
o Perdagangan obat terlarang;
o Terorisme;
o Jaringan perdagangan manusia, prostitusi;
o Penyelundupan dan penjualan senjata gelap;
o Perampokan, kejahatan kartu kredit.

Berbagai tindakan kejahatan keuangan


o Penggelapan, penyuapan, korupsi, pemalsuan
o Kejahatan/manipulasi pajak
For Internal Use Only
PRINSIP MENGENAL NASABAH

Definisi
Prinsip Mengenal nasabah yang ditetapkan kepada
Penyedia Jasa Keuangan (PJK) terkait pelaksanaan
UU APU & PPT serta Peraturan Pelaksanaan yg
berlaku untuk :
• Agen Wajib Mengenal Profil Nasabah (Nama, alamat, NIK, pekerjaan,
sumber penghasilan) pada saat bertransaksi dengan Perusahaan
Asuransi. Contoh; Profil Pekerjaan vs Penghasilan

• Pemantauan terhadap transaksi nasabah tersebut, termasuk


kemungkinan pelaporan terkait TKM (transaksi keuangan yang
mencurigakan)

For Internal Use Only


PENCUCIAN UANG

Definisi

Tindakan menempatkan, mentransfer, membayarkan,


membelanjakan, menghibahkan, menyumbangkan,
menitipkan, membawa ke luar negeri, menukarkan/tindakan
lain atas kekayaan yang dicurigai sebagai hasil dari kejahatan,
dengan tujuan menyembunyikan / menyamarkan asal-usul
kekayaan tersebut dengan membuat seolah-olah kekayaan
tersebut berasal dari kegiatan sah.

For Internal Use Only


TRANSAKSI MENCURIGAKAN

• Transaksi yang menyimpang dari profil, karakteristik & kebiasaan pola


transaksi nasabah yang bersangkutan.
• Transaksi keuangan yang dilakukan untuk menghindar pelaporan
transaksi yang bersangkutan & wajib dilakukan oleh PJK (Penyedia
Jasa Keuangan) sesuai ketentuan Undang-Undang;
• Transaksi keuangan yang dilakukan atau batal dilakukan dengan
menggunakan harta kekayaan yang diduga berasal dari hasil tindak
pidana.

For Internal Use Only


ANTI - FRAUD
SUATU TINDAKAN YG MERUGIKAN PERUSAHAAN

Mengapa Harus Dihindari ?


Kerugian yang Ditimbulkan :
• Kerugian finansial yang signifikan
• Reputasi Buruk (brand image)
• Kepercayaan dari pihak-pihak yang
berkepentingan

SANKSI :
• Sanksi dari Regulator
• Hukum Badan (pidana penjara)
• Denda Uang
• Penutupan Bisnis
For Internal Use Only
PENERAPAN DI CENTRAL ASIA RAYA

• Pembayaran Premi Non-Tunai


PT AJ CENTRAL ASA RAYA tidak menerima pembayaran Premi secara
Tunai Seluruh pembayaran Premi Wajib melalui mekanisme Perbankan.
• Asuransi Jiwa
Ada hubungan nyata antara Pemegang Polis dan atau Tertanggung dengan
Penerima Manfaat (Insurable Interest)
(contoh: suami/istri, anak, orang tua atau saudara sekandung).

For Internal Use Only


Undang Undang R.I No. 40 Th 2014
PERASURANSIAN
Pasal 28 ayat (2, 4. 6)
Agen Asuransi hanya dapat menerima pembayaran Premi atau
Kontribusi dari Pemegang Polis atau
Peserta setelah mendapatkan persetujuan dari Perusahaan Asuransi
atau Perusahaan Asuransi Syariah

Agen Asuransi dilarang menahan atau mengelola Premi atau


Kontribusi.

Dalam hal Premi atau Kontribusi dibayarkan melalui Agen Asuransi


sebagaimana dimaksud pada ayat (1)dan ayat (2), Agen Asuransi
wajib menyerahkan Premi atau Kontribusi tersebut kepada
Perusahaan
Asuransi atau Perusahaan Asuransi Syariah dalam jangka waktu yang
diatur dalam Peraturan Otoritas Jasa Keuangan.
For Internal Use Only PT AJ CAR merupakan anggota AAJI, Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan
Undang Undang R.I No. 40 Th 2014
PERASURANSIAN
Pasal 31 ayat (2)
Agen Asuransi, Pialang Asuransi, Pialang Reasuransi, dan Perusahaan Perasuransian
wajib menerapkan segenap keahlian, perhatian, dan kecermatan dalam melayani
atau bertransaksi dengan Pemegang Polis, Tertanggung, atau Peserta

Pasal 31 ayat (2)


Agen Asuransi, Pialang Asuransi, Pialang Reasuransi, dan
Pe r u s a h a a n Pe ra s u ra n s i a n wa j i b m e m b e r i ka n i n f o r ma s i y a n g
b e n a r , t i d a k p a l s u , d a n / a ta u t i d a k m e ny e s a t ka n ke p a d a
P e m e g a n g P o l i s , Te r t a n g g u n g , a t a u P e s e r t a m e n g e n a i r i s i k o ,
m a nfa at , kew aj i ba n d a n p e m beba nan b i a y a te r kai t d e n gan
produk asuransi atau produk asuransi syariah yang ditawarkan .

For Internal Use Only PT AJ CAR merupakan anggota AAJI, Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan
Undang Undang R.I No. 40 Th 2014
PERASURANSIAN
Pasal 75
Setiap orang yang dengan sengaja tidak
memberikan informasi atau memberikan
informasi yang tidak benar, palsu dan/atau
menyesatkan kepada Pemegang Polis,
Tertanggung atau Peserta sebagaimana
dimaksud dalam pasal 31 ayat (2) dipidana
dengan penjara paling lama 5 tahun dan
pidana denda paling banyak Rp.
5.000.000.000 (lima milyar rupiah)

For Internal Use Only PT AJ CAR merupakan anggota AAJI, Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan
Undang Undang R.I No. 40 Th 2014
PERASURANSIAN
PASAL 33
Setiap Orang dilarang melakukan pemalsuan atas dokumen
Perusahaan Asuransi, Perusahaan Asuransi Syariah, perusahaan
reasuransi, atau perusahaan reasuransi syariah.
PASAL 78
Setiap Orang yang melakukan pemalsuan atas dokumen Perusahaan
Asuransi, Perusahaan Asuransi Syariah, perusahaan reasuransi, atau
perusahaan reasuransi syariah sebagaimana dimaksud dalam Pasal 33
dipidana dengan pidana penjara paling lama 6 (enam) tahun dan
pidana denda paling banyak Rp5.000.000.000 (lima miliar rupiah).
For Internal Use Only PT AJ CAR merupakan anggota AAJI, Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan
Undang Undang R.I No. 40 Th 2014
PERASURANSIAN
PASAL 76
Setiap Orang yang menggelapkan Premi atau Kontribusi
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 28 ayat (5) dan
Pasal 29 ayat (4) dipidana dengan pidana penjara paling
lama 5 (lima) tahun dan pidana denda paling banyak
Rp5.000.000.000,00 (lima miliar rupiah).

For Internal Use Only PT AJ CAR merupakan anggota AAJI, Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan
1

Skill and Knowledge Are Nothing Without


ATTITUDE !!!
Skill and Knowledge Can Be Train,
ATTITUDE Can Be Fixed!!!

For Internal Use Only


FORMULA SUKSES

• Aktivitas = Produktivitas
• Ikuti Formula Aktivitas*
• Tidak ada Jalan Pintas
Menuju Sukses
• Terus Menerus Belajar &
Ikuti Training
• Disiplin & Fokus
• Misi vs Komisi

103
For Internal Use Only
Pepatah China Kuno :
JIEN LI SHE IE IK PU
“Perjalanan seribu Mill dimulai
dari langkah pertama “
“Mengawali bukanlah suatu yang mudah, karena disana dibutuhkan
suatu pertimbangan, pemikiran konsekwensi yang harus dihadapi dan
dengan demikian untuk melakukan langkah berikutnya kita akan lebih
mudah dari pengalaman pada langkah awal dan seperti itu seterusnya.”

For Internal Use Only


105

۩Malu
۩Tidak Bisa
۩Pasti Ditolak
For Internal Use Only
۩Sulit dilakukan
Aku berhasil mendapatkan suatu
kesuksesan setelah menemukan
1.000 cara kegagalan

Thomas Alpha Edison


For Internal Use Only

Anda mungkin juga menyukai