Anda di halaman 1dari 2

EDUKASI PASIEN 8.

Pasien menandatangani informed


concenst (surat persetujuan) dilakukan
terapi ablasi.
PADA TERAPI ABLASI PERSIAPAN PASIEN
PRE ABLASI 9. Pasien dengan terapi hypertiroid bisa
langsung pulang / rawat jalan karena
1. Pasien dengan penyakit Hyperthyroid dosis yang diberikan hanya kecil.
dana tau pasien dengan keganasan 10. Pasien dengan terapi ablasi untuk Ca
thyroid yang sudah dilakukan operasi Thyroid harus diisolasi 5 hari karena
thuroid tosal ( total thyroidectomy ) dan dosis yang diberikan besar antara 100 –
sudah membawa hasil pemeriksaan 150 mCi.
T3,T4 dan TSH
2. Pasien puasa makan makanan /
minuman yang mengandung iodium
minimal 10 hari (ikan laut, ganggang
laut, seafood, obat – obatan / vitamin
yang mengandung iodium).
3. Pasien membawa hasil pemeriksaan
yang sudah dilakukan (imaging, lab,
SUGENG SURYANTO PA).
4. Pasien masih dapat melakukan aktifitas
sehari – hari secara mandiri.
MAYAPADA HOSPITAL 5. Pasien yang tidak dapat melakukan
aktifitas harus ada pendampingan
JAKARTA SELATAN
khusus dari keluarga, yang selanjutnya
akan diberikan penjelasan oleh petugas Pasien Selama Rawat Inap
secara khusus dalam melayani Terapi Ablasi
saudaranya yang sakit.
6. Pasien tidak sedang hamil, menyusui 1. Pasien mondok dan di isolasi ruang
atau mempunyai penyakit darah yang khusus dirancang untuk terapi ablasi
lain ( misalnya : leukemia, multiple dengn kamar mandi dan wc di dalam
myeloma). terpisah.
7. Pasein menjelaskan / menceritakan 2. Pasien tidak diperkenankan keluar
riwayat penyakit penyerta (jika ada, ruangan atau bangsal isolasi tanpa ijin
misalnya hipertensi, gastritis) dokter atau perawat jaga.
3. Pasien harus mandi dan buang air kecil
atau besar dalam wc / closet dan
diguyur sampai bersih (kira-kira 4 – 5 dari pasien yang di tulis dalam status disposable yang dicuci tersendiri
gayung). catatan medis pasien. kemudian di tanam.
4. Pasien boleh berkomunikasi dengan 8. Pasien di pulangkan jika radiasi aman 6. Pakaian dicuci tersendiri dan sampai
keluarga yang jaga melalui di depan dari pasien dengan 2 meter sebesar bersih kecuali yang terkontaminasi
pintu ruang / bangsal isolasi pada jarak sama atau kurang dari 1 mRo/jam. BAB dan BAK di tanam di tanah
rekomendasi radiasi aman yang 9. Ruang kemudian dikosongkan dan sehingga aman.
ditetapkan oleh dokter atau petugas dibersihkan 2 – 3 hari kemudian baru 7. Tidur tidak boleh berdekatan dengan
proteksi radiasi radionuklir. digunakan kembali. keluarga terutama anak dibawah 10
5. Petugas gizi atau keluarga memberikan tahun dan lebi utama balita sampai
makanan dengan cara ditaruh di meja mendapatkan rekomendasi aman radiasi
yang disediakan di luar ruang, yang dari dokter.
selanjutnya akan diambil oleh pasien 8. Jika memasak untuk keluarga harus
sendiri setelah petugas gizi atau berhati – hati dengan menggunakan
keluarga pergi menjauh dari ruangan. Edukasi Pasien Post masker / penutup mulut jika perlu dan
6. Jjika ada keperluan pasien boleh Ablasi sarung tangan yang bersih.
berkomunikasi lewat telephone mobile 9. Setelah pulang di wajibkan control
yang di bawanya. radiasi pada 10 hari, 1 bulan – 3 bulan
untuk cek radiasi untuk mebuat
1. Membatasi waktu dan jarak dengan rekomendasi aman, 6 bulan kemudian
masyarakat, khususnya dengan keluarga untuk cek T3,T4,TSH dan
pada jarak aman sesuai rekomendasi Thyroglobulin serta Radioidin Scan.
dari dokter.
2. Membatasi perjalanan dengan
transportasi umum.
3. Mengambil cuti dalam pengobatan
sampai mendapat rekomendasi aman
radiasi dari dokter.
4. Jika BAK / BAB pada lubang kloset
7. Dokter dana tau dengan proteksi
kemudian di guyur sampai bersih
proteksi radiasi dengan pakaian khusus
(min=isal 4 – 5 gayung). Lebih baik
dan peralatan mengunjungi, memeriksa
kamar mandi / WC sementara terpisah
dan mengukur radiasi masing – masing
dari pemakai lain.
pasien serta mencatatnya tentang jenis
5. Dianjurkan peralatan makan dan minum
obat, cara pemberiannya, besar
setelah selesai digunakan dapat dicuci
radiasinya serta memberikan resep obat
kembali dengan bersih, jika
jika terjadi efek samping atau keluhan
memungkinkan menggunakan peralatan

Anda mungkin juga menyukai