Anda di halaman 1dari 2

PBL ASAZ TEKNIK KIMIA 2

Gas kering dengan nilai Btu rendah terdiri dari CO 20 %, H2 20 %, N2 60 % dibakar dengan
udara excess 200 % udara kering yang masuk pada suhu 25 oC. Jika gas keluar pada suhu 25
oC, hitung transfer panas dari proses per unit volume gas masuk diukur pada kondisi standar
(25 C, 1 atm).

CO 0,2lbmol CO

H2 0,2 lbmol H2
Udara excess 200 %
N2 0,6 lbmol N2

Reaksi :
1. CO + ½ O2 = CO2
2. H2 + ½ O2 = H2O

basis 1 lbmole

20
lbmole CO = x 1 lbmole = 0,2lbmole CO
100
20
lbmole H2 = x 1 lbmole = 0,2 lbmole H2
100
60
lbmole N2 = x 1 lbmole = 0,6 lbmole N2
100

berdasarkan reaksi yang ada dapat diketahui jumlah O2 yang dibutuhkan :

0 ,5 mol O2
1. x 0,2 mol CO = 0,1 mol O2
1 mol CO

0 ,5 mol O2
2. x 0,2 mol H2 = 0,1 mol O2
1mol H 2
Jadi juumlah O2 yang dibutuhkan adalah 0,2 mol
Diketahui bahwa udara excess yang digunakan sebesar 200 % sehingga O2 yang tersedia
adalah
= 2 x 0,2 mol
= 0,4 mol

Udara excess yang dibutuhkan sebesar :


Jumlah O 2 yang tersedia− jumlah O 2 yang dibutuhkan
¿
jumlah O2 yang dibutuhkan

0 , 4 mol−0 , 2 mol
=
jumlah O , 2 mol
= 1 mol

Anda mungkin juga menyukai