Anda di halaman 1dari 3

IDENTITAS RESPONDEN

Nama :
Nomor Induk Mahasiswa :
Usia :
Jenis Kelamin :
Kelas :
Angkatan :

No Pertanyaan (Keluhan) TP KK S
1 Apakah anda pernah merasakan mata perih saat bermain game
online?
2 Apakah anda pernah mengalami penglihatan rangkap atau
kabur saat bermain game online?
3 Apakah anda pernah merasakan sakit kepala saat bermain
game online?
4 Apakah anda pernah merasakan perasaan panas pada mata
disertai rasa berat pada dahi saat bermain game online?
5 Apakah anda pernah merasakan perasaan sakit kepala
didaerah atas mata saat bermain game online?
Sumber : Modifikasi (Purnama, 2013)
TP : Tidak Pernah
KK : Kadang-kadang
S : Sering

No Pertanyaan (Pengetahuan) YA TIDAK


1 Kelelahan mata adalah ketegangan pada mata yang
disebabkan oleh gangguan indera penglihatan dalam bekerja.
2 Kelelahan mata dapat memberikan pengaruh yang kurang baik
bagi kesehatan mata anda yaittu penglihatan menjadi kabur.
3 Jika terjadi kelelahan mata akibat bermain game online dapat
merusak saraf otak.
4 Mengistirahatkan mata sejenak saat bermain game online
dapat mengurangi rasa lelah pada mata.
5 Jika terlalu lama bermain game online maka akan berdampak
bagi kesehatan mata yaitu mata menjadi lebih focus
Sumber : modifikasi (Purnama, 2013)
No Pertanyaan (Pengetahuan) STS TS RR S SS
1 Lama bermain game online dapat meningkatkan
jumlah kedipan mata menjadi berkurang.
2 Mengistirahatkan mata dapat mengurangi
kelelahan pada mata.
3 Salah satu pencegahan terjadinya kelelahan mata
adalah dengan mengatur posisi monitor dengan
jarak mata.
4 Pencahayaan ruangan yang kurang baik
merupakan salah satu penyebab terjadinya
kelelahan mata.
5 Salah satu cara mengistirahatkan mata adalah
dengan melihat lingkungan sekitar anda.
Sumber : modifikasi (Purnama, 2013)
STS : Sangat Tidak Setuju
TS : Tidak Setuju
RR : Ragu-Ragu
S : Setuju
SS : Sangat Setuju

1. Bagaimana posisi paling sering anda saat mnatap layar handphone


a. Baring
b. Duduk

2. Berapa jarak mata dengan layar saat anda menggunakan handphone/komputer


a. ≤30 cm
b. ¿ 30 cm

3. Barapa lama durasi yang digunakan setiap kalinya mengakses game online
a. ≤ 3 kali/minggu
b. > 3 kali/minggu

(Sumber : Kemenkes, 2014)


LEMBAR PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :
Nomor Induk Mahasiswa :
Usia :
Jenis Kelamin :
Kelas :
Angkatan :

Setelah mendengar/membaca dan mengerti penjelasan yang diberikan mengenai apa


yang dilakukan pada tugas ini, maka saya bersedia berpartisipasi dalam tugas ini. Saya
mengerti bahwa pada tugas ini maka ada beberapa pertanyaan-pertanyaan yang harus saya
jawab, dan sebagai responden saya akan menjawab pertanyaan yang diajukan dengan jujur.
Saya menjadi responden bukan karena adanya paksaan dari pihak lain. tetapi karena
keinginan saya sendiri dan tidak ada biaya yang akan di tanggungkan kepada saya sesuai
dengan penjelasan yang sudah dijelaskan oleh mahasiswa.
Saya percaya bahwa keamanan dan kerahasiaan data yang diperoleh dari saya sebagai
responden akan terjamin dan saya dengan ini menyetujui semua informasi dari saya yang
dihasilkan pada tugas ini dapat di publikasikan dalam bentuk lisan maupun tulisan dengan
tidak mencantumkan nama. Bila terjadi perbedaan pendapat dikemudian hari, kami akan
menyelesaikannya secara kekeluargaan.

Kendari, 2023

Anda mungkin juga menyukai