Anda di halaman 1dari 19

SIRKULASI (VERTIKAL & HORIZONTAL) PADA BANGUNAN

BERTINGKAT
Vita Fajriani Ridwan
Sistem sirkulasi
System sirkulasi pada bangunan dapat di definisikan sebagai jalan lalu lalang dari jalan
masuk di luar bangunan sampai masuk ke dalam bangunan

:
- SIRKULASI HORIZONTAL.
Sirkulasi horizontal merupakan jalan lalu-lalang antar ruang dalam satu lantai dengan
persentasi kemiringan pada jenis sirkulasi ini tidak lebih dari 10 %.
- SIRKULASI VERTICAL
moda transportasi digunakan untuk mengangkut sesuatu benda dari bawah ke atas
ataupun sebaliknya
SIRKULASI HORIZONTAL.
KORIDOR.

 Urutan yang logis baik dalam ukuran ruang, bentuk dan arah.
 Pencapaian yang mudah dan langsung dengan jarak sependek mungkin.
 Memberi gerak yang logis dan pengalaman yang indah bermakna.
 Aman, persilangan arus sirkulasi sesedikit mungkin atau dihindari sama sekali.
 Cukup terang.
SIRKULASI HORIZONTAL.
KONVEYOR

 alat angkut untuk orang atau barang dalam arah yang mendatar/horizontal.
 Dipasang dalam keadaan datar atau sudt kemiringan kurang dari 10 persen.
 digunakan dalam jarak tertentu (gunanya untuk menghemat tenaga).
 Alat ini biasanya dipasang di bandara, terminal, pabrik.
SIRKULASI VERTICAL
LIFT

 Adalah transportasi vertikal yang digunakan untuk mengangkut orang atau barang.
 Digunakan di gedung-gedung bertingkat tinggi
 Dilengkapi dengan tombol-tombol yang dapat dipilih penumpangnya sesuai lantai tujuan
mereka dan juga untuk keadaan darurat
 Terdapat tiga jenis mesin, yaitu Hidraulik, Traxon atau katrol tetap, dan Hoist atau katrol
ganda,
 Jenis hoist dapat dibagi lagi menjadi dua bagian, yaitu hoist dorong dan hoist tarik
SIRKULASI VERTICAL
LIFT

Berdasar fungsinya, elevator dibedakan :


Passenger Elevator, elevator penumpang
Freight Elevator, elevator barang
Service Elevator, elevator service.
Untuk bangunan tinggi, minimal harus ada “passenger dan freight elevator
Lift uang/ makanan (dumb waiters)
Lift pemadam kebakaran (biasanya berfungsi sekaligus sbg lift barang)
SIRKULASI VERTICAL
LIFT
SIRKULASI VERTICAL
LIFT
SIRKULASI VERTICAL
LIFT
SIRKULASI VERTICAL
LIFT
SIRKULASI VERTICAL
Passenger Elevator

Secara umum standard kebutuhan lift adalah :


250 – 300 persons / lift
30.000 – 35.000 sq.ft (2.800-3.250 m2) lantai/lift

Menurut penggunaannya, passenger elevator ada beberapa jenis ;


PASSENGER LIFT utk bangunan RUMAH SAKIT
PASSENGER LIFT untuk HOTEL, APARTMENT, DORMITORY
PASSENGER LIFT utk PERKANTORAN
PASSENGER LIFT utk MALL, PERTOKOAN DLL
Masing-masing mempunyai spesifikasi berbeda
SIRKULASI VERTICAL
LIFT
SIRKULASI VERTICAL
Passenger Elevator
SPESIFIKASI ELEVATOR DITENTUKAN OLEH FAKTOR;
Secara umum standard kebutuhan lift adalah :
250 – 300 persons / lift
30.000 – 35.000 sq.ft (2.800-3.250 m2) lantai/lift

FUNGSI BANGUNAN: fungsi suatu bangunan untuk menentukan:


Prosentase jmlh orang minimal yang harus diangkut (%), misal: fungsi hotel akan berbeda
dengan fungsi untuk kantor.
Jumlah satuan luas lantai per orang ( sqft/person)
JUMLAH TOTAL LUAS LANTAI BANGUNAN : untuk menentukan jumlah total penghuninya
TINGGI TOTAL BANGUNAN : untuk menentukan kapasitas dan kecepatan lift yang cocok dgn
ketinggian tersebut
LETAK BANGUNAN PADA KONSTELASI KOTA : berpengaruh pada prosentase penghuni yang
dpt diangkut lift dalam 5 menit.
SIRKULASI VERTICAL
PEDOMAN DIMENSI LIFT
Pedoman dimensi elevator diperlukan untuk
menentukan dimensi SHAFT LIFT (tabung
lift)
SIRKULASI VERTICAL
PEDOMAN ZONING LIFT
PADA BANGUNAN DENGAN JUMLAH LANTAI SANGAT BANYAK,
PERLU DILAKUKAN “ZONING LIFT” UNTUK EFEKTIFITAS
KERJA LIFT. MISALNYA PADA BANGUNAN 22 LANTAI DAPAT
DIBAGI DALAM 3 ZONE.
 UPPER ZONE UPPER ZONE
 MIDDLE ZONE
 LOWER ZONE

MIDDLE ZONE

SATU ZONING
LIFT
LOWER ZONE

SMALL BUILDING MEDIUM AND HIGH RISE BUILDING


SIRKULASI VERTICAL
TRAVELATOR
 Escalator dan Travelator adalah sistem transportasi vertikal didalam bangunan gedung
untuk memindahkan orang / barang dari satu lantai ke satu lantai yang berikutnya

Dalam perencanaan mempertimbangkan


 Sudut kemiringan, lebih didasarkan pada keterbatasan perencanaan dan
kenyamanan.
 Tinggi antar lantai, lebih didasarkan pada keputusan perencanaan.
 Sistem operasi, memungkinkan elevator bisa digerakan dengan arah
keatas atau kebawah.
SIRKULASI VERTICAL
TRAVELATOR
SIRKULASI VERTICAL
ESKALATOR
 Escalator dan Travelator adalah sistem transportasi vertikal didalam bangunan gedung
untuk memindahkan orang / barang dari satu lantai ke satu lantai yang berikutnya.
 Escalator diprioritaskan untuk transportasi orang dengan barang bawaan yang dijinjing
sedangkan Travelator untuk transportasi orang dengan barang yang didalam trolley

Dalam perencanaan mempertimbangkan


 Sudut kemiringan, lebih didasarkan pada keterbatasan perencanaan dan
kenyamanan.
 Tinggi antar lantai, lebih didasarkan pada keputusan perencanaan.
 Sistem operasi, memungkinkan elevator bisa digerakan dengan arah
keatas atau kebawah.
SIRKULASI VERTICAL
ESKALATOR

Anda mungkin juga menyukai