Anda di halaman 1dari 3

CODE BLUE

Nomor Dokumen : SOP/KMP/30/


05.16/2023
SOP Nomor Revisi :
Tanggal Terbit : 20 Januari 2023
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. RIYONO


KAJORAN I NIP. 19711013 201001 1 001

1. Pengertian Code Blue adalah Suatu kode / isyarat terjadinya kegawatdaruratan


pernapasan dan jantung yang harus segera direspon oleh Tim Medis
Reaksi Cepat Code blue
Tim Medis Reaksi Cepat Code Blue adalah tim yang memiliki
kewenangan dan tugas memberikan pertolongan segera pada pasien,
staf dan semua orang yang berada di lingkungan puskesmas yang
dicurigai mengalami kegawatdaruratan sebelum dan saat henti napas
dan atau henti jantung ( pre arrest dan arrest )
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melakukan langkah langkah
penanganan keadaan medis darurat
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Kajoran I nomor
180.186/I/024/KEP/05.16/2023 tentang penetapan program MFK
4. Referensi

5. Alat dan Bahan 5.1 Kit Emergency


5.2 Alarm
5.3 Speaker
6. Prosedur 6.1 Petugas medis yang menemukan pasien dengan ancaman
/ Langkah Kerja gangguan nafas dan sirkulasi dalam hal ini disebut First
Responden dapat melakukan tindakan bantuan hidup dasar
(BHD).
6.2 Petugas lain meminta bantuan.
6.3 Petugas yang mendengar atau menerima permintaan
mengaktifkan code blue dengan menekan alarm code blue
(sirine putus-putus) dan memanggil Tim Code Blue melalui
pengeras suara dan alat komunikasi lainnya ke seluruh ruangan,
"mohon perhatian seluruh Tim, ada code blue di (sebutkan area
kejadian)" diulang 3 kali.
6.4 Tim Code Blue datang ke lokasi dengan rentang waktu
pengaktivan code blue sampai datang ke lokasi kejadian < 5
menit dengan membawa Kit emergency
6.5 Penanganan dan tanggung jawab pasien diambil alih oleh Tim
Code Blue.
6.6 Setelah melakukan penanganan kemudian di rujuk ke Rumah
Sakit.
7. Bagan Alir

PASIEN

CARDIO-RESPIRATORY

BHD

TIM
CODE-BLUE

DIRUJUK
RS

8. Hal-hal yang perlu Kit Emergency


diperhatikan
9. Unit Terkait Semua Unit Puskesmas

10. Dokumen terkait

11. Rekaman Historis


perubahan

2/2
CODE BLUE
Nomor :
Dokumen
DAFTAR Nomor Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1

PUSKESMAS dr. RIYONO


KAJORAN I NIP. 19711013 201001 1 001

Nama Petugas :
Unit :
Tanggal pelaksanaan :

Sesuai Dengan Prosedur


No Tahapan kegiatan / langkah Tidak
Ya Tidak
Berlaku
1. Apakah petugas dapat melakukan BHD ketika ada
pasien dengan ancaman gangguan nafas dan jantung?
2. Apakah petugas lain meminta bantuan?

3. Apakah petugas mengaktifkankan code blue dan


mengumumkan ada code blue (sebutkan area kejadian)?
4. Apakah tim code blue datang ke lokasi kurang dari 5
menit?
5. Apakah pasien dirujuk ke Rumah Sakit?
JUMLAH

Compliance rate (CR) = X 100%


=
Kajoran, ………………..
Penilai/ Auditor

………………………….
NIP. ……………………..

2/2

Anda mungkin juga menyukai