Anda di halaman 1dari 2

Nama : Aisyah Lupiana

NPM : 2113025036
Jurnal Perkuliah

Kurikulum Kejuruan Dari Masa ke Masa

A. Sejarah Pendidikan Menengah Kejuruan


a.) Pendidikan menengah kejuruan pada zaman belanda
Pada Zaman Belanda sudah terdapat beberapa model sekolah yang
dikembangan oleh kolonial Belanda di Indosedia. Sekolah yang dibuat pihak
Belanda memiliki beberapa corak, yaitu terdiri dari corak kewanitaan,
sekolah teknik, sekolah pertanian.

b.) Pendidikan menengah kejuruan pada zaman jepang


Sejak bala tentara Jepang datang, sekolah-sekolah yang sempat ditutup
karena situasi perang segera dibuka kembali. Tiga tingkat pendidkan yaitu
dasar, menengah dan tinggi tetap berlaku. Pendidikan dasar terdapat di
Sekolah Rakyat yang lamanya 6 tahun dan usia masuk adalah 6 tahun.

B.Pengembangan Pendidikan Teknik dan Kejuruan


Pendidikan Teknik dan Kejuruan sudah ada di Indonesia sebelum proklamasi
kemerdekaan, dengan tujuan utama memberikan pengetahuan dan
keterampilan dasar yang diperlukan bagi kehidupan orang dewasa. Pada
waktu itu belum diperkirakan pengetahuan dan tingkat keterampilan yang
akan menunjang pada pembangunan nasional. Pendekatan pengajarannya
pun cenderung teoritis dan kurang mengandung muatan keterampila yang
diinginkan oleh dunia kerja. Keadaan yang sama juga dihadapi oleh
pendidikan kejuruan lainya. Pada saat itu, telah tersedia 224 Sekolah
Menengah Ekonomi Atas (SMEA), 389 Sekolah Menengah Ekonomi
Pertama (SMEP), 47 Sekolah Kesejahteraan Keluarga Atas (SKKA), dan
201 Sekolah Kesejahteraan Keluarga Pertama (SKKP).

C.Model -Model Pengembangan Kurikulum Di Sekolah


Pengembangan kurikulum dapa diartikan sebagai suatu bentuk proses
perencanaan dan penyusunan kurikulum yang dilakukan oleh para
pengembang kurikulum sehingga kurikulum yang dihasilkan merupakan
bahan pembelajaran dan bahan acuan yang digunakan untuk mencapai tujuan
pendidikan (Almu'tasim 2018, 2 ).

Berikut adalah model-model eksperimen, diteorikan, kemudian


diimplementasikan. Wheeler (1967), dalam bukunya yang berpengaruh The
Curriculum Process, berpendapat bahwa desain kurikulum (pengembang
pengembangan kurikulum di sekolah:
• Model Tyler
• Model Taba(Konverter Model)
• Pola Taba Terbalik • Model Skilbeck Dinamis

D. Impementasi Model Pengembangan Kurikulum


Implementasi adalah proses penerapan ide, konsep, dan kebijakan dalam
bentuk perilaku nyata dan dampak berupa perubahan pengetahuan,
keterampilan, nilai, dan sikap.

Anda mungkin juga menyukai