Anda di halaman 1dari 3

DETEKSI DINI HEPATITIS B PADA

IBU HAMIL
No. : /SOP/PKM-
Meko/ /2023
Dokumen
SOP No. :0
Revisi
Tanggal :
Terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS I WAYAN SUARDANO, S.Kep, Ns
MEKO NIP. 19801009 200604 1 009
2. Pengertian a. Deteksi Dini Hepatitis B pada Ibu Hamil adalah langkah awal
pencegahan penularan Hepatitis B secara vertical, yaitu penularan
dari ibu kepada anaknya pada saat proses persalinan (kelahiran).
b. Deteksi Dini ini diikuti oleh semua Ibu Hamil yang berkunjung ke
Fasilitas Kesehatan
4. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan deteksi
dini hepatitis B pada ibu hamil
6. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : 400.7/ /SK/PKM-Meko/ /2023
Tentang Penanganan deteksi dini Hepatitis B pada ibu hamil
8. Referensi a. Alat tulis
b.Surat Pengantar Pemeriksaan Laboratorium
d. Buku Catatan Hasil Pemeriksa HbSAg
e. pdf-sop-deteksi-dini-hepatitis-b-pada-ibu-hamil_compress.pdf
10. Alat Dan Alat :
Bahan 1. ATk
2. Stik pemeriksaan HbSAg
3. Alcohol swab
4. Dispo 1 cc
Bahan :
1. Surat Pengantar Pemeriksaan Laboratorium
2. Buku catatan Hasil Pemeriksaan HbSAg
12. Prosedur a. Petugas menerima ibu hamil
b. Petugas menjelaskan kepada Ibu hamil tentang Penyakit Hepatiti
B dan Program Deteksi Dini Hepatitis B Ibu Hamil
c. Ibu Hamil melakukan pemeriksaan darah untuk Deteksi Din
Hepatitis B yang dilakukan petugas laboraturium
d. Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan Laboratorium kepada Ibu
Hamil dan melakukan tindak lanjut sesuai hasil pemeriksaan
Laboratorium

1) HbSAg Non Reaktif


 Ibu Hamil disarankan untuk melakukan pemeriksaan
ulang 6 (enam) bulan kemudian
 ANC rutin sesuai jadwal
2) HbSAg Reaktif
 Petugas Petugas melakukan melakukan KIE kepada
Ibu Hamil
 Petugas akan merujuk Ibu Hamil ke Rumah Sakit untu
mendapatkan penanganan lebih lanjut
 Petugas memberikan Petugas memberikan penjelasan
bahwa bayinya mendapatkan HBIg g
 ANC sesuai jadwal
14. Bagan Alir

Petugas menerima ibu hamil

Petugas menjelaskan kepada ibu hamil


tentang penyakit Hepatitis B dan Program
Deteksi Dini Hepatitis B Pada Ibu Hamil

Ibu hamil melakukan pemeriksaan darah


untuk Detetksi Dini Hepstitis B

HbSAg Non HbSAg Reaktif


Reaktif

16. Hal-hal yang Mencatat hasil pemeriksaan pada buku KIA Ibu Hamil
perlu
diperhatikan
18. Unit terkait  Pemegang Program
 Bidan Koordinator
 Bidan Desa
 Petugas Laboratorium

20. Dokumen a. Data hasil kegiatan


terkait b. Format laporan

Anda mungkin juga menyukai