Anda di halaman 1dari 2

TOPIK : BIO 5

GENETIKA 2 ( PINDAH SILANG DAN PENYAKIT


TURUNAN

SOAL PENGANTAR ESC


B. 24 E. 8
01. Suatu individu bergenotip AaBBDdTtRr. C. 16
Bila gen A terpaut D, dan a terpuat d maka
jumlah macam gamet yang mungkin dapat 06. Creper adalah gen dominan yang bersifat
dibentuk adalah______ lethal. Ayam creper kawin beberapa kali
A. 1 D. 8 dengan creper lainnya menghasilkan 36
B. 2 E. 16 telur, andaikan telur tersebut menetas
C. 4 semua maka jumlah keturunan yang
creper adalah______
02. hasil test cross AaBb x aabb akan A. 9 ekor D. 24 ekor
menghasilkan turunan mungkin 4 macam B. 12 ekor E. 27 ekor
fenotip, tapi perbandingannya bukan 1 : 1 : C. 20 ekor
1 : 1.
SEBAB 07. Dari persilangan antara genotipe Aa dan
Bila gen A dan gen B berpautan dan Aa, genotipe aa bersifat letal maka
terjadi crossing over, genotip AaBb akan keturunan yang diharapkan hidup
membuat 4 macam gamet tapi jumlahnya adalah______
tidak sama banyaknya. A. 25% D. 60%
B. 40% E. 75%
03. Pada tomat buat oleh alel (O) dan oval (o) C. 50%
batang berambut oleh alel (H) dan tidak
berambut (h). Hasil uji silang tanaman 08. Drosophyla melanogaster jantan abu-abu
dihibrid diperoleh keturunan: sayap panjang (GgLl) dikawinkan dengan
– 32 buah bulat batang berambut betina hitam sayap pendek (ggll). Pada
– 7 buah bulat batang tidak berambut gen G dan L maupun gen g dan l terjadi
– 5 buah oval batang berambut pautan. Dari hasil perkawinan terse-but
– 56 buah oval batang tidak berambut akan diperoleh keturunan dengan
perbandingan
Nilai pindah silang yang terjadi selama
pembentukan gamet adalah______
A. 7% D. 17% (A) 1 : 1 (D) 9 : 3 : 3 :
B. 12% E. 23% 1
C. 15%
(B) 3 :1 (E) 1 : 1 : 1 : 1
04. Gen yang dalam keadaan homozigot (C) 1 : 2 : 1
dapat menyebabkan kematian
disebut______ 09. Dari hasil penelitian diperoleh data
sebagai berikut :
A. alel D. tautan seks
 Fenotip tetua, merah besar 825 : putih
B. alel ganda E. disjungsi kecil 575
C. gen letal  Fenotip rekombinan, merah kecil 275 :
putih besar 325
05. Jika gen B bersifat lethal, maka hasil Maka harga RK atau NPS adalah
persilangan AaBbCc >< aaBbCc akan
(A) 25 % (D)
menurunkan turunan jumlah genotip yang
40 %
hidup sejumlah______
A. 32 D. 12 (B) 30% (E) 45 %

1
(C) 35 % D. 50% anaknya normal, 50% anaknya
hemofili
10. Genotip no. 1 dan 2 adalah______
E. 25% anaknya normal, 75% anaknya
1 2
hemofili
Keterangan:
3 4 5 6 = ♂ botak 14. Seorang laki-laki hemofilia menikah
BB, Bb= ♂ botak dengan perempuan normal yang ayahnya
bb= ♂ tidak botak
BB= ♀ botak hemofilia. Kemungkinan dari anak-anak
7 8 9 10 Bb, bb= ♀ tidak botak yang lahir adalah______
Perempua Perempuan Laki- Laki-laki
f n normal hemofilia laki hemofilia
normal
A. BB dan Bb D. Bb dan Bb A 25% 25% 25% 25%
B. Bb dan bb E. Bb dan BB .
C. BB dan bb B – 50% 50% –
.
C 33% – 33% –
11. Contoh penyakit menurun pada manusia: .
D 50% 25% 25% –
1. Buta warna
.
2. Sickel cell anemia E – 50% 25% 25%
3. Hemofilia .
4. Thalasemia
5. Albino
Penyakit yang dapat menyebabkan 15. seorang wanita bergolongan darah A
kematian/letal adalah______ menikah dengan pria, mempunyai seorang
A. 1 dan 3 D. 2 dan 5 anak perempuan yang bergolongan darah
B. 1 dan 4 E. 4 dan 5 B. Sekarang wanita itu sedang hamil,
C. 2 dan 3 berapa persen kemungkinan dia akan
melahirkan anak laki-laki yang
12. Perhatikan bagan berikut! bergolongan O______
ayah normal A. 25% D. 50%
ibu carier hemofilia
B. 12,5% E. 75%
C. 100%

16. Bila seseorang bergolongan darah A


berkulit normal, menikah dengan pria
F1 = ? bergolongan darah AB yang juga berkulit
Kemungkinan anak-anak yang lahir normal. Bila mereka mempunyai anak
adalah______ yang bergolongan darah B yang berkulit
A. 25% anak wanita normal
albino, berapa % kemungkinan mereka
B. 25% anak pria normal
mempunyai anak yang bergolongan darah
C. 50% anak pria hemofilia
A berkulit normal______
D. 75% anak hemofilia
A. 12,5% D. 50%
E. 100% anak normal
B. 25% E. 75%
C. 37,5%
13. Hemofilia disebabkan oleh gen terpaut X
resesif. Seorang wanita normal menikah
dengan laki-laki hemofili, kemungkinan
fenotif anak-anaknya adalah______
A. 100% anak-anak hemofili
B. 100% anak-anak normal
C. 75% anaknya normal, 25% anaknya
hemofili

Anda mungkin juga menyukai