Anda di halaman 1dari 2

NAMA :YUAN LULAN

KELAS : 1 UPW B
MATA KULIAH: PENGANTAR MANAJEMEN
HARI/TGL : 3 DESEMBER 2020

BAB 7
MOTIVASI
Pengertian motivasi: bentuk dorongan yang timbul pada diri seseorang untuk
berbuat sesuatu dengan tujuan tertentu.
Pentingnya motivasi:pekerjaan manajer berhasil melalui orang lain
Jenis motivasi:
•Motivasi positif: jenis dorongan melalui penghargaan (pujian,bonus)
•Motivasi negatif: jenis dorongan melalui ancaman/hukuman (turun
jabatan,pemecatan).
Bentuk motivasi:
• Motivasi Intrinsik: dorongan yang bersumber dari dalam seorang individu
• Motivasi Ekstrinsik: dorongan yang bersumber dari luar seorang individu
Sumber motivasi tidak hanya berupa penghargaan(uang) atau ancaman,bisa juga
berupa sosial.
Teori motivasi Maslow
•Teori yang menyatakan bahwa kebutuhan manusia dapat dikategorikan dalam
5 jenjang hirarki.
•Suatu jenjang kebutuhan akan muncul ketika jenjang dibawahnya sudah
terpenuhi.
5 Jenjang Hirarki:
1. Level bawah: Survival (karyawan untuk bertahan hidup)
2. Security (keamanan)
3. Belonging (sosial= perhatian manajer)
4. Importance (penghargaan diri=naik pangkat)
5. Self Actualisation (Aktualisasi diri=segala macam potensi)

Anda mungkin juga menyukai