Anda di halaman 1dari 10

KEMENTRIAN KOMUNIKASI

DAN INFORMATIKA
LAPORAN PROGRESS PEKERJAAN AKHIR KONTRAK
NAMA : NI KADEK EMA ERIKA PUTRI
NOTA DINAS

1. Memahami dan Mempelajari tentang


Nota Dinas yang dimana itu digunakan
untuk melakukan suatu kegiatan dinas
2. Memahami dan Mempelajari tentang
Surat Perintah Tugas( SPT) yang
digunakan sebagai pedoman perjalanan
dinas
TENTANG MONEV 2022

 Melakukan monitoring terhadap pekerjaan tahun 2022


sesuai yang diarahkan oleh PIC Tim Monitoring dan Evaluasi
yang dimana kita mendatangi atau mensurvei paket
pekerjaan 2022 yang belum selesai
 Melakukan agenda rapat mengenai paket pekerjaan 2022
yang masih belum terselesaikan
 Berkomunikasi dengan Pihak TU, TVRI dan BMN tentang Alih
Guna Status BMN terhadap Peket pekerjaan tahun 2o22
untuk berdiskusi guna memastikan sudah sampai mana
progress alih status BMN paket pekerjaan 2022
TENTANG PROGESS MONEV 2023

Pada saat ini tim monitoring dan evaluasi


sedang mempelajari tentang Alih Status
Barang Milik Negara atau BMN yang diatur
dalam Peraturan Pemerintahan Nomor 27
Tahun 2024 tentan Pengelolaan Barang Milik
Negara /Daerah, yang telah diterbitkan
dalam Peraturan Mentri Keuangan Nomor
246/PMK.06/2014 tentang tata cara
penggunaan barang milik negara
ALIH STATUS BARANG MILIK NEGARA

Adapun beberapa dokumen yang harus disiapkan pada saat akan melakukan pengajuan Alih
Status Barang Milik Negara ( BMN )
1. Bukti pembayaran Pertermin (SP2D)
2. Kajian dalam rangka pengalihan status pemggunaan Barang Milik Negara (BMN) dari Kominfo
ke LPP TVRI
3. Kwintansi pembayaran
4. BAST Serah terima dan BAST setelah pekerjaan selesai
5. Melampirkan SKPSP
6. Surat reklasifikasi
7. Melampirkan hasil laporan uji fisik dan hasil inventarisasi
8. Dokumentasi
9. Surat pernyataan kesediaan menerima Alih Status Penggunaan dari Direktur Utama LPP TVRI
ALUH ALIH STATUS BARANG MILIK
NEGARA (BMN),
Alur Pelaksana Alur

Input SP2D ke SAKTI IPPL

Melakukan reklasifikasi dan identifikasi sesuai IPPL, TU, SES DITJEN DAN TVRI
dengan nilai dan barang perolehan masing –
masing lokasi

Konsolidasi dengan pengawas IPPL, TU, SES DITJEN, BIRO KEUANGAN DAN TVRI

Melakukan Uji Fisik dan Inventarisasi Sampling lokasi IPPL, TU, SES DITJEN , BIRO KEUANGAN,TVRI DAN
KEMENKEU
Permohonan usulan PSP ( Penetapan Status Penggunaan TU
dan Alih Status
Nota Dinas permohonan PSP dan alih status dari Dit. TU
Pitalebar ke Ses Ditjen PPI dengan melampirkan PSP
Nota Dinas permohonan PSP dan alih status dari Ses Ditjen TU
PPI ke Sekje Kominfo cq Biro keuangan
Nota Dinas Permohonan permohonan PSP dan alih status TU
dari Kominfo ke KPKNL ( kantor pelayanan kekayaan
negara lelang) Jakarta V
Menunggu terbitnya SK PSP dan KPKNL Jakarta V TU, Ses Ditjen dan Biro Keuangan

Pengajuan alih status dari Ses Ditjen PPI ke Ses Ditjen TU, Ses Ditjen dan Biro Keuangan
Kominfo cq Biro Keuangan
Pengajuan Alih status dari Sekjen Kominfo ke KPKNL Tu, Ses Ditjen dan Biro Keuangan

Menunggu terbitnya SK Alih status dari KPKNL TU, Ses Ditjen dan Biro Keuangan

BAST dari Kemkominfo ke TVRI IPPL, TU, Ses ditjen dan TVRI

Pelaporan BAST ke Ses Ditjen untuk penerbitan SK TU dan Ses Ditjen


Penghapusan BMN
Pengiriman ADK ( Arsip Data Komputer ) ke Pihak TVRI TU, Ses Ditjen dan TVRI
PROGRESS SELANJUTNYA?

 Berkoordinasi dengan Tim PPK untuk meminta


dokumen – dokumen dan kelengkapan yang
dibutuhkan
 Melengkapi dokumen yang di butuhkan
 Berkomunikasi Kembali kepada pihak yang
terlibat untuk mempercepat proses alih status
paket pekerjaan sarana dan prasarana 2023
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai