Anda di halaman 1dari 6

BAHASA

Grade 3
Worksheet
2023-2024
Name: Class:
Date : Parent’s Signature:

A. PILIHAN GANDA
Pilihlah jawaban yang benar dengan menuliskan 1, 2, 3 dan 4 ke
dalam tanda kurung yang telah tersedia!
Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 1-5!

Hana memiliki dua ekor ayam betina. Ayam itu adalah hadiah dari kakek
Hana. Hana merawat ayam peliharaannya dengan baik. Hana memberi
makan dan minum secara teratur. Hana juga menjaga kebersihan kandang
ayam peliharaannya. Hana berharap nanti ayam peliharaannya tumbuh
besar dan melahirkan anak-anak ayam lainnya.

1. Hewan yang dibicarakan dalam cerita di atas ialah .


(1) gajah (3) kucing
(2) kera (4) ayam ( )

2. Pemilik hewan peliharaan dalam cerita ialah .


(1) kakek (3) Mita
(2) Hana (4) induk ayam ( )

1
3. Cara hewan peliharaan di atas berkembang biak ialah
.
(1) bertelur (3) melahirkan
(2) biji (4) dibeli ( )

4. Sikap pemilik hewan peliharan di atas ialah .


(1) jahat (3) sayang ke peliharaannya
(2) tidak peduli (4) jijik ( )

5. Salah satu cara yang dilakukan agar hewan peliharaan tumbuh besar
ialah .
(1) Jarang membersihkan kandang hewan peliharaan.
(2) Memberi makan hewan sekali seminggu.
(3) Memberi makan dan minum secara teratur.
(4)Rajin mengganggu hewan. ( )

Bacalah wawancara di bawah ini untuk menjawab soal nomor 6-10!


Shahila: “Selamat pagi, Pak.(8) saya boleh mewawancarai
Bapak sebentar Pak.”
Pak El: “Selamat pagi, Nak. Tentu saja boleh.”
Shahila: “Baik, Pak. Saya Shahila dari kelas 10 A. Sekolah Kita ini bersih
sekali ya, Pak? Apa kebijakan yang sekolah berikan?”
Pak El: “Anak-anak di sekolah ini yang sayang terhadap lingkungan.
Mereka bahkan rutin melakukan kerja bakti dengan inisiatifnya
sendiri. Jadi ya saya tinggal mengarahkan dan mengawasi saja.”
2
Shahila: “Lalu,(9) dengan peraturan dari pihak sekolah untuk
mengatur kebersihan yang ada?”
Pak El: “Pihak sekolah melarang penggunaan kendaraan bermotor kecuali
dengan izin khusus dari sekolah kepada orang tertentu. Hanya
mereka yang rumahnya terlalu jauh dari sekolah, atau mereka
yang dalam kegiatannya di sekolah memerlukan transportasi.”
Shahila: “Baik, Pak. Terimakasih atas waktu yang sudah disediakan.”
Pak El: “Sama-sama, Nak.”

6. Pewawancara dalam cerita di atas ialah .


(1) Warga (3) Shahila
(2) Guru (4) Pak El ( )

7. Nara sumber dalam cerita di atas ialah .


(1) Shahila (3) Guru
(2) Pak El (4) Warga ( )

8. Kata yang tepat untuk melengkapi percakapan pertama yaitu .

(1) Apakah (3) Di mana


(2) Mengapa (4) Bagaimana ( )

9. Kata yang tepat untuk melengkapi pertanyaan kedua ialah


.
(1) bagaimana (3) di mana
(2) siapa (4) mengapa ( )
3
10. Tema wawancara dalam cerita ialah .
(1) Cara merawat tanaman (3) Kebersihan Lingkungan sekolah
(2) Tanaman Hias sekolah (4) Aturan kebersihan ( )
11.Orang yang bertanya dalam wawancara dinamakan .
(1) informan (3) wartawan
(2) narasumber (4) pewawancara ( )

12. Orang yang memberikan info secara detail dinamakan .


(1) narrator (3) informan
(2) pewawancara (4) narasumber ( )

13. Kata tanya yang dapat digunakan untuk menanyakan cara atau proses
ialah .
(1) mengapa (3) bagaimana
(2) kapan (4) di mana ( )

14. Tujuan dari melakukan wawancara ialah .


(1) menambah teman (3) mencari informasi
(2) agar masuk tv (4) menghabiskan waktu ( )

15. Orang yang bisa kita dijadikan sebagai narasumber yaitu .


(1) Ahli di bidang yang berkaitan dengan informasi yang kita cari.
(2) Orang yang mempunyai jabatan dan kita kenal dengan baik.
(3) Orang penting dan baik.
(4) Ahli di segala bidang ilmu pengetahuan. ( )
4
B. ISIAN
Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 16-20!
Pada hari Minggu pukul 10.00 Hasir dan Aziz berkunjung ke
kebun jambu milik Paman Adi. Mereka mendapat tugas wawancara dari
guru bahasa Indonesia yang bertema tentang perkebunan, oleh sebab
itu mereka memilih Paman Adi.

Sesampainya di sana mereka melihat kebun Paman Adi yang


sangat subur, bersih, dan sehat. Paman Adi mengatakan bahwa pohon
yang ada di kebun harus diberi pupuk dan disiram secara teratur dan
dibersihkan dengan baik. Oleh sebab itu kebun Paman Adi tampak
seperti yang mereka lihat sekarang.

16. Apa tema wawancara dalam cerita di atas

17. Latar wawancara pada cerita di atas ialah

18. Apakah latar belakang wawancara dalam cerita di atas?

5
19. Siapakah pewawancara dalam cerita di atas?

20. Siapakah narasumber dalam cerita di atas?

Anda mungkin juga menyukai