Anda di halaman 1dari 2

ALUR PENERIMAAN PASIEN

Klinik Pratama Rawat


Inap Nusa Medika
Meritjan
NO.DOKUMEN NO.REVISI HALAMAN
Jl.Merbabu No. 12 A-B,Kelurahan
Meritjan,Kec. Mojoroto, Kediri
Kode Pos 64172 Telp : (0354)
7417837

Ditetapkan
STANDAR
Tanggal Terbit
PROSEDUR
10 Mei 2016
OPERASIONAL dr. M. Alfin K
Penanggung Jawab Klinik
PENGERTIAN Jalur menerima pasien baru masuk ke ruangan Klinik.
Agar pasien dan keluarga pasien tidak mengalami
TUJUAN kesulitan dan tidak terjadi kesalahpahaman selama
dirawat di Klinik.

KEBIJAKAN

PROSEDUR 1. Pasien datang mengambil nomor antri.


2. Setelah mengambil nomor antri pasien duduk di
ruang tunggu.
3. Pasien melakukan registrasi dan mendapatkan
nomor rekam medis.
4. Pasien menuju rawat jalan.
5. Pasien dilakukan pemeriksaan oleh dokter.
6. Pasien dilakukan pemeriksaan penunjang
(Laboratorium) jika ada. Kemudian melaporkan
hasilnya setelah dilakukan pemeriksaan penunjang
ke dokter rawat jalan. Jika pasien dinyatakan
pulang oleh dokter di rawat jalan pasien langsung
menuju kasir untuk membayar administrasi.
7. Jika pasien dinyatakan dirawat oleh dokter,
perawat memberitahu langsung kepada keluarga
pasien untuk mengambil rekam medis di ruang
rekam medis.
8. Keluarga pasien kembali lagi ke rawat jalan
ALUR PENERIMAAN PASIEN

Klinik Pratama Rawat


Inap Nusa Medika
Meritjan
NO.DOKUMEN NO.REVISI HALAMAN
Jl.Merbabu No. 12 A-B,Kelurahan
Meritjan,Kec. Mojoroto, Kediri
Kode Pos 64172 Telp : (0354)
7417837

dan menyerahkan rekam medis.


9. Perawat dan dokter harus mengisi rekam medis
dengan lengkap.
10. Perawat rawat jalan memberitahu kepada
penanggung jawab klinik bahwa ada pasien yang
akan masuk ruangan rawat inap.
11. Perawat rawat jalan mengantar pasien ke ruang
rawat inap.
12. Perawat rawat jalan mengadakan serah terima
pasien dengan perawat diruang rawat inap.
13. Perawat rawat jalan kembali ke rawat jalan.

UNIT Semua unit terkait


TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai