Anda di halaman 1dari 1

KERANGKA ACUAN

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT

I. PENDAHULUAN
Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat adalah kegiatan yang dilakukan untuk
mengetahui tanggapan masyarkat terhadap mutu pelayanan kesehatan di Puskesmas untuk
mendapat masukan dari masyarakat dalam peningkatan mutu pelayanan di Puskesmas.
Identifikasi kebutuhan dan Harapan Masyarakat

Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat dilakukan dengan cara pendekatan


kepada masyarakat mengenai kebutuhan dan harapan terhadap upaya kesehatan masyarakat di
puskesmas. Identifikasi kebutuhan masyarakat dan tanggapan masyarakat terhadap mutu
pelayanan masyarakat dapat diperoleh melalui pertemuan / koordinasi, survei, sms / telepon,
kotak saran, dan informasi secara langsung.

Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat berpedoman dengan tata nilai UPT
Puskesmas Ganjar Agung yaitu SIP ( Sopan, Inisiatif, Patuh ).

II. LATAR BELAKANG

Kebutuhan masyarakat terhadap mutu pelayanan kesehatan yang baik mengalami


perubahan pola hidup dan meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai kejadian
penyakit. Perubahan tersebut menyebabkan masyarakat menginginkan pelayanan kesehatan
yang baik bagi mereka .

Anda mungkin juga menyukai