Anda di halaman 1dari 40

PENGARUH FUN LEARNING METHOD TERHADAP MOTIVASI

BELAJAR SISWA KELAS 1 DAN 4 DI SDN 1 CIBUNGKUL

BIDANG KEGIATAN:

PKM PENGABDIAN - PM

Diusulkan Oleh:

Dera Fitra Fathul Barri


Muhamad Ramadhan Yusup
M. Evan Tirellio Pradana
Amada Nur Hafidah
Inaya Rahmi Raihani
Khansha Nursabrina
Lina Nurjanah
Faiza Zahra Habibah

PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SILIWANGI

TASIKMALAYA

TAHUN 2023
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI i
DAFTAR TABEL i
DAFTAR GAMBAR i
BAB 1. PENDAHULUAN 1
1.1 Latar Belakang 1
1.2 Rumusan Masalah 1
1.3 Tujuan 1
1.5 Kegunaan 1
BAB 2. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA 1
BAB 3. METODE PELAKSANAAN 1
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 1
4.1 Anggaran Biaya 1
4.2 Jadwal Kegiatan 2
DAFTAR PUSTAKA 3
LAMPIRAN 3
Lampiran 1. Biodata Ketua, dan Anggota, serta Dosen Pendamping 5
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan 11
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas 12
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana 13
Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari Mitra 14
Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program 16

i
DAFTAR TABEL

DAFTAR GAMBAR

i
1

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kualitas pendidikan Bahasa Inggris sangat erat kaitannya dengan kurikulum


yang menjadi pedoman pembelajaran di sekolah dasar. Akan tetapi, pada tahun
2013 melalui Permendikbud No. 67 tahun 2013, mata Pelajaran Bahasa Inggris
dihapuskan dari kurikulum Sekolah Dasar (SD). Kemudian pada tahun 2023,
dalam kurikulum baru yaitu kurikulum merdeka, pelajaran Bahasa Inggris mulai
ditetapkan menjadi mata pelajaran yang semakin dianjurkan untuk mulai
diajarkan pada jenjang Sekolah Dasar (SD). Hal ini didorong oleh tiga alasan
utama, pertama bahasa inggris sebagai kebutuhan utama anak Indonesia, kedua
keselarasan kurikulum bahasa inggris, dan ketiga pemerataan kualitas
pembelajaran (Redaksi, 29 Juli 2023).
Salah satu faktor penting keberhasilan siswa/i dalam belajar Bahasa
Inggris adalah guru yang peduli terhadap kebutuhan siswa/i nya. Hasil penelitian
dan kenyataan di lapangan mengungkapkan bahwa masih banyak kelemahan dan
kekurangan dalam pelaksanaan pembelajaran Bahasa Inggris anak. Selain
menguasai bahasa Inggris yang baik, guru juga harus menguasai metode
pengajaran Bahasa Inggris yang sesuai (Kasihani K.E Suyanto, 2007). Mengenai
metode pengajaran Bahasa Inggris ini kami memilih salah satu Sekolah Dasar di
Tasikmalaya untuk dijadikan sebagai mitra yaitu Sekolah Dasar Negeri 1
Cibungkul, yang terletak di Jalan Cibungkul, Kelurahan Sukamajukaler,
Kecamatan Indihiang, Kota Tasikmalaya, adalah sekolah yang menerapkan mata
pelajaran Bahasa Inggris tetapi hanya diberlakukan bagi siswa/i kelas 1 dan 4
saja. Pemberlakuan ini dikarenakan masih dalam bentuk percobaan untuk
mengukur kemampuan Bahasa Inggris siswa terlebih dahulu karena adanya
pergantian kurikulum (Ramdan, 2023). Oleh karena itu, salah satu cara yang
dapat dilakukan untuk meningkatkan motivasi belajar terhadap Bahasa Inggris
adalah dengan menerapkan “Fun Learning Method”, yang nantinya diharapkan
dapat mengukur kemampuan Bahasa Inggris siswa/i SDN 1 Cibungkul. Dalam
metode ini, siswa lebih diarahkan untuk memiliki motivasi tinggi dalam belajar
dengan menciptakan situasi yang menyenangkan.
2

Menurut Indrawati dan Wawan Setiawan, 2009 menyatakan bahwa


“Pembelajaran dikatakan menyenangkan apabila di dalamnya terdapat suasana
yang rileks yaitu bebas dari tekanan, aman dan menarik yang bisa
membangkitkan minat belajar siswa nya juga adanya keterlibatan penuh
terhadap perhatian peserta didik, perasaan gembira serta konsentrasi tinggi.
Sementara sebaliknya pembelajaran menjadi tidak menyenangkan apabila
suasana tertekan, perasaan terancam, perasaan menakutkan, merasa tidak
berdaya, tidak bersemangat, malas/tidak berminat, jenuh/bosan, suasana
pembelajaran monoton, pembelajaran tidak menarik siswa.”

1.2 Rumusan Masalah

Usaha Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat


dengan judul di atas dalam rangka memecahkan permasalahan:

1. Apakah penerapan Fun Learning Method tepat untuk


meningkatkan motivasi belajar Bahasa Inggris siswa/i kelas 1 dan 4
di SDN Cibungkul?
2. Apakah terdapat pengaruh dari adanya Fun Learning Method
terhadap minat belajar Bahasa Inggris siswa/i kelas 1 dan 4 di SDN
Cibungkul?

1.3 Tujuan

Penulisan Program Kreativitas Pengabdian Masyarakat ini


bertujuan untuk:

1. Mengetahui penerapan metode “Fun Learning Method” terhadap


motivasi belajar Bahasa Inggris siswa/i kelas 1 dan 4 di SDN 1
Cibungkul.
2. Mengetahui pengaruh dari adanya Fun Learning Method terhadap
minat belajar Bahasa Inggris siswa/i kelas 1 dan 4 di SDN
Cibungkul.

1.4 Kegunaan

Kegunaan yang dapat diambil dari Fun learning Method ini adalah :

1. Meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar;


3

2. Mendapatkan perubahan sikap, motivasi dan hasil belajar siswa


dalam memahami materi;
3. Menciptakan rasa cinta dan keinginan untuk belajar Bahasa Inggris
4. Menciptakan rasa menyenangkan dalam pembelajaran Bahasa
Inggris agar siswa/i dapat menyerap materi dengan baik dan
mudah;
5. Meningkatkan kemampuan komunikasi dan kepercayaan diri
melalui aktivitas-aktivitas kreatif yang menyenangkan.
4

BAB 2
GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA

SDN 1 Cibungkul merupakan sekolah dasar yang ber-lokasi di


Jl.Cibungkul, Kel.Sukamaju Kaler, Kec. Indihiang, Kota Tasikmalaya, Jawa
Barat. Berdirinya sekolah ini sejak tahun 1975. SDN Cibungkul telah
terakreditasi B dan sudah menerapkan kurikulum merdeka. Saat ini SDN 1
Cibungkul memberlakukan Bahasa Inggris sebagai mata Pelajaran pilihan
namun masih dalam tahap percobaan pada kelas 1 dan 4.

Hal ini karena pihak sekolah masih melakukan observasi terhadap siswa/i
mengenai motivasi belajar dan metode pembelajaran yang akan digunakan. Yang
menjadi kendala pada saat proses pembelajaran adalah para guru harus
mengulang kembali materi dasar yang seharusnya telah dipelajari pada jenjang
kelas 1. Dan di tinjau juga dari metode yang digunakan oleh tenaga pendidik di
SDN 1 Cibungkul masih dianggap biasa dan terbilang belum efektif sehingga hal
tersebut berdampak pada ketertarikan dan motivasi belajar siswa/i untuk belajar
Bahasa Inggris.

Maka dari itu yang menjadi fokus dalam penelitian kami pada mitra adalah
untuk mengetahui pengaruh dari penerapan teknik pembelajaran Fun Learning
Method terhadap motivasi belajar siswa/i dalam belajar bahasa inggris.
5

BAB 3
METODE PELAKSANAAN

Metode pelaksanaan yang dilakukan adalah dengan langkah-langkah


sebagai berikut:

1. Tahap Observasi
Melakukan observasi terhadap masalah penetapan kurikulum yang lama
menjadi kurikulum merdeka tentang diwajibkannya kembali pembelajaran
Bahasa Inggris bagi siswa/i sekolah dasar. Serta menganalisis bagaimana cara
meningkatkan motivasi belajar bagi siswa/i di SDN Cibungkul dengan Fun
Learning Method.
2. Tahap Persiapan
Tahap persiapan dilakukan dengan memulai koordinasi bersama pihak
sekolah SDN 1 Cibungkul. Serta melakukan tes kuesioner terhadap siswa/i
kelas 1 dan 4 di SDN 1 Cibungkul untuk mengetahui sejauh mana motivasi
siswa/i terhadap pembelajaran Bahasa Inggris.
3. Tahap Pelaksanaan Kegiatan
Pada tahap pelaksanaan kegiatan terdapat beberapa penyusunan rencana
kegiatan yang akan diaplikasikan pada mitra. Rencana kegiatan akan dimulai
pada tahun ajaran baru supaya tidak mengganggu materi sebelumnya yang
telah diberikan selama 8 minggu, dengan bentuk kegiatan menggunakan
metode “Fun Learning Method” yaitu seperti :

No. Jenis Kegiatan


1. Kegiatan Ke-1 : Short introduction,
2. Kegiatan Ke-2 : Sing a song,
3. Kegiatan Ke-3 : Filling paper,
4. Kegiatan Ke-4 : Guessing name,
5. Kegiatan Ke-5 : Penjelasan mengenai Noun and
adjective;
6. Kegiatan Ke-6 : Found the things/hidden objects;
7. Kegiatan Ke-7 : Penjelasan mengenai profesi /
guessing the profession;
8. Kegiatan Ke-8 : Writing a correct word for a
picture;
9. Kegiatan Ke-9 : Arrange daily activities;
10. Kegiatan Ke-10 : Matching pictures with the
explanation;
11. Kegiatan Ke-11 : Macam-macam food and drinks;
6

12. Kegiatan Ke-12 : Flash cards;


13. Kegiatan Ke-13 : Describing her/his idol;
14. Kegiatan Ke-14 : One little finger game;
15. Kegiatan Ke-15 : Guessing Public Places;
16. Kegiatan Ke-16 : Direction;
17. Kegiatan Ke-17 : Find me game;

Yang mengkoordinir semua kegiatan adalah kami sebagai pengusul


rancangan beserta para guru yang bersangkutan, kegiatan berlangsung setiap
1 jam pelajaran Bahasa Inggris, media yang digunakan berupa flashcard,
papan tulis, spidol, musik, kertas, gambar, penutup mata, dan bernyanyi.

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


4.1 Anggaran Biaya
No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran
Dana (Rp)

1 Peralatan habis pakai Belmawa Rp.


● kertas HVS 100.000,00
● kertas glossy
● ATK Perguruan Tinggi Rp.
100.000,00

Instansi Lain (jika ada) Rp.


125.000,00

2 Sewa dan jasa Belmawa Rp.


50.000.00

Perguruan Tinggi Rp.


100.000.00

Instansi Lain (jika ada) Rp.


120.000,00

3 Transportasi lokal Belmawa Rp.


50.000,00

Perguruan Tinggi Rp.


100.000,00
7

Instansi Lain (jika ada) Rp.


150.000,00

4 Lain-lain Belmawa Rp.


50.000,00

Perguruan Tinggi Rp.


50.000,00

Instansi Lain (jika ada) Rp.


146.000,00

Jumlah Rp.
1.141.000,00

Belmawa Rp.
Rekap Sumber Dana 250.000,00

Perguruan Tinggi Rp.


350.000,00

Instansi Lain (jika ada) Rp.


541.000,00

Jumlah Rp.
1.141.000,00

4.2 Jadwal Kegiatan


Bulan Penanggungjawab
No Jenis Kegiatan
1 2 3 4

1 Kegiatan ke-1: ✔️ Amada Nur Hafidah


Kegiatan yang dilakukan
adalah “Short
introduction” yaitu
menjelaskan bagaimana
cara memperkenalkan diri
mereka dan meminta 2
orang siswa untuk
memperkenalkan dirinya ke
depan sebagai contoh, Sing
8

a Song, Filling Paper yaitu


menanyakan nama,
sekolah, dan hobi setiap
siswa, Guessing Name jadi
tutor menyebutkan satu
nama dan siswa
menebaknya;

2 Kegiatan ke-2 ✔️ Dera Fitra Fathul


Kegiatan yang dilakukan Barri
berupa pengenalan Noun
and Adjective menanyakan
kepada siswa tentang nama
yang ada di dalam
flashcard yang berisi
gambar Noun and
Adjective, Found the
things/hidden object, lalu
tutor membuatkan
kelompok dan
masing-masing kelompok
harus menemukan objek
tersembunyi di dalam
gambar, Writing correct
word for a picture yaitu
tutor akan memberikan
flashcard yang berisi
gambar mengenai Noun
and Adjective juga kata
nya, tetapi dengan
penulisan yang salah dan
kelompok harus bisa
menulis kata yang benar
dan sesuai dengan gambar
nya;

3 Kegiatan ke-3 ✔️ Faiza Zahra


Kegiatan yang akan Habibah
dilakukan berupa Arrange
Daily Activities yaitu para
siswa membuat daftar
rutinitas harian dalam
9

sehari, jadi siswa dirumah


bisa mengisi semacam
daftar kesehariannya pada
buku masing-masing dalam
bentuk sekreatif mungkin;

4 Kegiatan ke-4 ✔️ Inaya Rahmi


Kegiatan yang dilakukan Raihani
adalah pengenalan
mengenai Profession yaitu
menjelaskan dan
menunjukkan kosakata
profesi kepada siswa,
dilanjutkan dengan
Guessing the profession,
tutor membuatkan
kelompok dan masing
masing kelompok harus
menebak profesi
berdasarkan gerakan
temannya di depan dan
setiap siswa harus menebak
satu per satu. Lalu
berikutnya adalah Matching
picture with the explanation
yaitu pada saat tutor
memperlihatkan flashcard
atau kartu yang berisi
gambar profesi, siswa harus
memasangkannya sesuai
dengan penjelasan yang
diberikan oleh tutor;

5 Kegiatan ke-5 ✔️ Muhamad


Kegiatan yang dilakukan Ramadhan Yusup
mengenai macam-macam
Food and Drinks. Siswa
dibagi ke dalam beberapa
kelompok lalu Flashcard
atau kartu yang memiliki
gambar makanan/minuman
disebar kepada siswa
10

dengan kelompoknya.
Tutor menyebutkan spelling
dari kata food/drinks tapi
secara acak hurufnya.
Siswa kemudian
mengambil gambar dari
kata yang dimaksud. Lalu
membagi siswa menjadi 2
kelompok/barisan dengan
menempatkan 1 pemimpin
di depan barisan dan setiap
kelompok harus
menyebutkan satu
makanan/minuman sesuai
dengan tema;

6 Kegiatan ke-6 ✔️ Khansha


Kegiatan yang dilakukan Nursabrina
mengenai “Idol” yaitu
Describing her/his idol,
bisa berupa bagian tubuh
atau penampilan dan
menyanyikan lagu One
little finger game sambil
mengikuti intruksi gerakan
dari tutor;

7 Kegiatan ke-7 ✔️ Muhammad Evan


Kegiatan yang dilakukan Tirellio P.
berupa Guessing Public
Places atau Penjelasan dan
latihan, misalnya apa yang
akan Anda lakukan di
kebun binatang dan apa
yang akan kalian bawa ke
kebun binatang. Dilanjut
dengan membuat beberapa
kelompok untuk menebak
penjelasan public places
dari tutor dan kelompok
dari para siswa
menebaknya;
11

8 Kegiatan ke-8 ✔️ Lina Nurjanah


Kegiatan yang dilakukan
adalah “Direction” atau
Tanda dan simbol arah,
yaitu Memberikan ekspresi
arah dan melakukan
kegiatan Find me game.

DAFTAR PUSTAKA
Contoh

No Sumber Penulisan Format Penulisan


1. Undang Undang dan Permendikbud. 2013. Kerangka Dasar Dan
Peraturan Struktur Kurikulum Sekolah
Dasar/madrasah Ibtidaiyah. Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta.
2. Jurnal Hijriyah, A., Ali, M., dan Endang, B. 2007.
Meningkatkan Kemampuan Pengenalan
Kosakata Bahasa Inggris Anak Usia Dini
Dengan Alphabet Method. Prodi
Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia
Dini, FKIP. Untan Pontianak.
3. Skripsi Nofianti, R. 2023. Implementasi Metode
Fun Learning Method di Bimba-AIUEO
Pliken Kecamatan Kembaran Kabupaten
Banyumas. Skripsi. Universitas Islam
Negeri Preof. K.H. Saifuddin Zuhri,
Purwokerto.
4. Website SMAN 1 Sekongkang. 2020. Menciptakan
Pembelajaran yang Menyenangkan.
https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q
=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uac
t=8&ved=2ahUKEwiY0Ij76f-BAxWgzDg
GHbrpD1QQFnoECAgQAQ&url=https%3
A%2F%2Fwww.sman1sekongkang.sch.id%
2Fartikel%2F113%2Fmenciptakan-pembela
jaran-yang-menyenangkan&usg=AOvVaw0
NbYP_ws1LExCDu4j4mCSt&opi=899784
49. Diakses tanggal 13 September 2023.
12

5. Website Kemendikbud. 2023. Data Pokok SDN


Cibungkul.
https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q
=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uac
t=8&ved=2ahUKEwiOy5-g7P-BAxURwjg
GHS7fCMsQFnoECAwQAQ&url=https%3
A%2F%2Fdapo.kemdikbud.go.id%2Fsekol
ah%2FC3E61EC07C24EDFA723B&usg=A
OvVaw176UxFvPGy-hDZuAjaUhdi&opi=8
9978449. Diakses tanggal 24 September
2023.
6. Website Redaksi. 2023. Kehadiran Kurikulum
Merdeka Dukung Optimalisasi Pelajaran
Bahasa Inggris di SD.
https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q
=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uac
t=8&ved=2ahUKEwjJ9f3J-P-BAxVH6zgG
HUd0Ch8QFnoECAsQAQ&url=https%3A
%2F%2Fbbpmpjatim.kemdikbud.go.id%2F
site%2Fdetailpost%2Fkehadiran-kurikulum
-merdeka-dukung-optimalisasi-pelajaran-ba
hasa-inggris-di-sd&usg=AOvVaw1wTi38f3
rSeVPDqFsjhm8k&opi=89978449. Diakses
tanggal 14 September 2023.
7. Artikel Yuliasri, I., Rohani, dan Wahib. 2018.
Inovasi Pembelajaran Bahasa Inggris
dengn Model Fun Learning untuk
Meningkatkan Kemampuan Berbicara pada
Siswa SD dan Ibu-Ibu di Komunitas Desa
Inggris Semarang. Universitas Negeri
Semarang. Indonesia.
13

LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping
A. Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Dera Fitra Fathul Barri

2. Jenis Kelamin Laki-laki

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122036

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Tasikmalaya, 18 Oktober 2004

o Alamat E-mail derafitrafathulbari@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 083898930817

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1 Ketua OSIS Madrasah Kepala Madrasah Kota 2023


Aliyah Kota Tasikmalaya Tasikmalaya
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Ketua

Tanda tangan (asli TT


basah*)
14

Dera Fitra Fathul Barri


15

B. Biodata Anggota ke-2


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Faiza Zahra Habibah

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122111

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Cilacap, 28 Oktober 2003

6. Alamat E-mail 232122111@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 082119287180

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
16

Faiza Zahra Habibah


17

C. Biodata Anggota ke-3


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Amada Nur Hafidah

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122137

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Tasikmalaya, 06 Januari 2005

6. Alamat E-mail 232122137@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 087711643362

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
18

Amada Nur Hafidah


19

D. Biodata Anggota ke-4


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Inaya Rahmi Raihani

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122007

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Tasikmalaya, 11 Juni 2004

6. Alamat E-mail 232122007@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 083159058531

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
20

Inaya Rahmi Raihani


21

E. Biodata Anggota ke-5


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Khansha Nursabrina

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122024

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Tasikmalaya, 11 agustus 2005

6. Alamat E-mail 232122024@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 089665193528

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
22

Khansha Nursabrina
23

F. Biodata Anggota ke-5


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Lina Nurjanah

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122041

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Tasikmalaya, 09 Maret 2005

6. Alamat E-mail 232122041@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 088901404056

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
24

Lina Nurjanah
25

G. Biodata Anggota ke-6


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Muhamad Ramadhan Yusup

2. Jenis Kelamin Laki-laki

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122009

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Bandung, 01 Desember 2004

6. Alamat E-mail 232122009@unsil.student.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 081995891334

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim

Tanda tangan (asli TT


basah*)
26

Muhamad Ramadhan Yusup


27

H. Biodata Anggota ke-8


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Muhammad Evan Tirellio P.

2. Jenis Kelamin Laki-laki

3. Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4. NIM 232122113

Tempat dan Tanggal


5. Lahir Batang, 23 September 2004

6. Alamat E-mail 232122113@unsil.ac.id

7. Nomor Telepon/HP 089663737232

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.

Tasikmalaya, 19 Oktober
2023
Anggota Tim
28

Tanda tangan (asli TT


basah*)
Muhammad Evan Tirellio P.
29

I. Biodata Dosen Pendamping


A. Identitas Diri
Nama Lengkap (dengan
1. gelar)

2. Jenis Kelamin Laki-laki/Perempuan

3. Program Studi

4. NIP/NIDN

5. Tempat dan Tanggal Lahir

6. Alamat E-mail

7. Nomor Telepon/HP
B. Riwayat Pendidikan
Tahun
No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Lulus

1. Sarjana (S1)

2. Magister (S2)

3. Doktor (S3)
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT
Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan sks

1.
Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun

1.
Pengabdian kepada Masyarakat
No Judul Pengabdian kepada Masyarakat Penyandang Dana Tahun

1.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
30

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-PM.
Depok, XX Maret 2022
Dosen Pendamping

Tanda tangan (asli TT basah*)

(Nama Lengkap)

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

No Jenis Pengeluaran Volume Harga Total (Rp)


Satuan (Rp)

1 Belanja Bahan

HVS 1 rim Rp. Rp.


45.000,00 45.000,00

Spidol 8 Rp. Rp.


7.500,00 60.000,00

Pulpen 8 Rp. Rp.


2.500,00 20.000,00

Kertas Glossy 5 Rp. Rp.


40.000,00 200.000,00

SUB TOTAL 22 Rp. Rp.


95.000,00 325.000,00

2 Belanja Sewa

Print 270 lembar Rp. 1000,00 Rp.


270.000,00

SUB TOTAL 270 lembar -

3 Perjalanan Lokal

Transportasi 4 orang Rp. Rp.


60.000,00 240.000,00
31

Bensin 5 orang Rp. Rp.


12.000,00 60.000,00

SUB TOTAL 9 orang Rp. Rp.


72.000,00 300.000,00

4 Lain-lain

Biaya Akses Internet 8 orang Rp. Rp.


12.000,00 96.000,00

Flashcard 10 Rp. Rp.


15.000,00 150.000,00

SUB TOTAL 18 Rp. Rp.


27.000,00 246.000,00

GRAND TOTAL 319 Rp. Rp.


294.000,00 1.141.000,
00

GRAND TOTAL (Satu Juta Seratus Empat Puluh Satu Ribu Rupiah)


32

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas


No Nama / NIM Program Bidang Alokasi Uraian
Studi Ilmu Waktu (jam / Tugas
minggu)

1. Muhamad Pendidikan Keguruan 4 jam / Mempersiapk


Ramadhan Bahasa dan Ilmu minggu an Kegiatan
Yusup/232122009 Inggris Pendidikan

2. Lina Pendidikan Keguruan 4 jam / Melakukan


Nurjanah/23212204 Bahasa dan Ilmu minggu pembelian
1 Inggris Pendidikan alat dan
bahan

3. Inaya Rahmi Pendidikan Keguruan 4 jam / Melakukan


Raihani/232122 Bahasa dan Ilmu minggu sosialisasi
Inggris Pendidikan

4. Dera Fitra Fathul Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Barri/232122036 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
Inggris Pendidikan belajar
mengajar

5. Faiza Zahra Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Habibah/232122111 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
Inggris Pendidikan belajar
mengajar

6. Amada Nur Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Hafidah/232122137 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
Inggris Pendidikan belajar
mengajar

7. Inaya Rahmi Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Raihani/232122 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
Inggris Pendidikan belajar
mengajar

8. Khansha Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Nursabrina/232122 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
024 Inggris Pendidikan belajar
mengajar
33

9. Lina Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Nurjanah/23212204 Bahasa dan Ilmu minggu prakter
1 Inggris Pendidikan belajar
mengajar

10. Muhamad Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Ramadhan Bahasa dan Ilmu minggu prakter
Yusup/232122009 Inggris Pendidikan belajar
mengajar

11. Muhammad Evan Pendidikan Keguruan 1 jam / Melakukan


Tirellio Bahasa dan Ilmu minggu prakter
P./232122113 Inggris Pendidikan belajar
mengajar
34

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA TIM PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Ketua Tim : Dera Fitra Fathul Barri

Nomor Induk : 232122036


Mahasiswa

Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris

Nama Dosen : -
Pendamping

Perguruan Tinggi : Universitas Siliwangi

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-PM saya dengan judul Pengaruh
Fun Learning Method Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kwlas 1 dan 4 di SDN 1
Cibungkul yang diusulkan untuk tahun anggaran 2023 adalah asli karya kami dan
belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan


sebenar-benarnya.

Tasikmalaya, XX Oktober
2023
Yang menyatakan,

Meterai senilai Rp. 10.000


Tanda tangan (asli TT
basah*)

(Dera Fitra Fathul Barri)


NIM. 232122036
35

Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari Mitra

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN KERJASAMA DARI MITRA

Yang bertandatangan di bawah ini:

Nama :

Pimpinan Mitra :

Bidang Kegiatan :

Alamat :

Dengan ini menyatakan Bersedia untuk Bekerjasama dengan Pelaksana Kegiatan


PKM Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-PM) dengan judul Pengaruh Fun
Learning Method Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas 1 dan 4 di SDN 1
Cibungkul

Nama Ketua Tim : Dera Fitra Fathul Barri

Nomor Induk : 232122036


Mahasiswa

Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris

Nama Dosen : -
Pendamping

Perguruan Tinggi : Universitas Siliwangi

Guna menerapkan dan/atau mengembangkan iptek pada tempat kami.

Bersama ini pula kami nyatakan dengan sebenarnya bahwa diantara pihak Mitra
dan Pelaksana Program tidak terdapat ikatan kekeluargaan dan/atau ikatan usaha
dalam wujud apapun juga.

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung
jawab tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Depok, XX Maret 2022


Yang menyatakan,
36

Tanda tangan (asli TT


basah*)

(Nama Pemimpin Mitra)


37

Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program

Anda mungkin juga menyukai