Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR 2023/2024
Jl. Perintis Kemerdekaan Km.10 Makassar, 90245, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia. Telp: +62 811 7460 41

MEMORANDUM OF AGREEMENT
Antara
KEPALA SEKOLAH SD NEGERI 29 URENG KABUPATEN BONE
Dengan
TIM PKM-PM UNIVERSITAS HASANUDDIN
Nomor : 001/MoA/PKM PM UNHAS/VIII/2023

Pada hari selasa tanggal 14 Agustus 2023 telah dibuat dan ditandatangani Surat Perjanjian
Kerjasama oleh dan antara:
1. Nama : Alif Mubarak Bahtiar
Jabatan : Ketua Tim PKM-PM
Kontak : 082296537759
Alamat : Perumahan Family Garden Residence Blok E/1, Tamalanrea,
Makassar
Yang selanjutnya dalam Surat Perjanjian Kerja sama ini, disebut sebagai PIHAK
PERTAMA.
2. Nama :
Jabatan :
Kontak :
Alamat :
Yang selanjutnya dalam Surat Perjanjian Kerja sama ini, disebut sebagai PIHAK KEDUA.

PARA PIHAK saling sepakat untuk bekerja sama dalam kegiatan Mitra yang dituangkan
dalam suatu perjanjian dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut:
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR 2023/2024
Jl. Perintis Kemerdekaan Km.10 Makassar, 90245, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia. Telp: +62 811 7460 41

Pasal I
Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan perjanjian kerjasama ini adalah PARA PIHAK sepakat untuk melakukan
kerjasama Pemberdayaan Masyarakat mengenai Peningkatan Kapasitas Sekolah SDN 29
Ureng melalui Program Pelestarian Permainan Tradisional sebagai Alternatif Mengenai
Masalah Kecanduan Handphone pada Siswa-Siswi SDN 29 Ureng.

Pasal II
Hak dan Kewajiban
PIHAK PERTAMA berkewajiban:
a. Pihak I berkewajiban melaksanakan kewajibannya dalam hal pemberdayaan
masyarakat.
b. Pihak I berkewajiban mempersiapkan segala bentuk kegiatan untuk acara yang akan
berlangsung.
PIHAK KEDUA berkewajiban:
a. Pihak II berkewajiban untuk mempersiapkan calon peserta untuk kegiatan yang akan
dilaksanakan.
b. Pihak II berkewajiban menyiapkan sarana dan prasarana.

Pasal III
Jangka Waktu
Perjanjian kerjasama ini berlaku untuk jangka waktu 1 periode terhitung mulai tanggal sesuai
tanggal pengisian sampai dengan akhir masa acara.

Pasal IV
Berakhirnya Peraturan
KEDUA BELAH PIHAK sepakat bahwa Perjanjian Kerjasama ini berakhir bilamana:
a. Jangka waktu Perjanjian Kerjasama ini telah berakhir dan tidak diperpanjang lagi.
b. Salah satu pihak tidak memenuhi salah satu ketentuan dalam pasal serta ayat-ayat
Perjanjian Kerjasama ini.
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR 2023/2024
Jl. Perintis Kemerdekaan Km.10 Makassar, 90245, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia. Telp: +62 811 7460 41

Pasal V
Ketentuan Lain-lain
a. Perjanjian ini ditujukan bagi pihak-pihak yang tercantum dalam perjanjian ini dan
pihak lain yang ditujukan dan disepakati oleh KEDUA BELAH PIHAK serta tidak
dapat dialihkan kepada pihak lain tanpa kesepakatan KEDUA BELAH PIHAK.
b. KEDUA BELAH PIHAK sepakat untuk menjaga kerahasiaan ini, kecuali bila
dinyatakan untuk dibuka berdasarkan hukum yang berlaku.

Pasal VI
Penutup
a. Perjanjian ini berlaku efektif sejak tanggal ditandatangani Bersama oleh KEDUA
BELAH PIHAK.
b. Hal-hal yang tidak atau belum diatur dalam Perjanjian Kerjasama ini akan diatur
kemudian oleh KEDUA BELAH PIHAK berdasarkan kesepakatan Bersama.

Makassar, 14 Agustus 2023


Pihak Pertama Pihak Kedua

MATERAI
10k

Alif Mubarak Bahtiar Irma Suryani


Ketua Tim PKM-PM Kepala Sekolah SDN 29
Ureng

Anda mungkin juga menyukai