Anda di halaman 1dari 4

ANGKAT JAHITAN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/ 3
UPTD.
PUSKESMAS IBRAHIM, A.Md.Kep

BRANG REA NIP. 19691210992031009

Pengertian Mengangkat atau membuka jahitan pada luka yang dijahit


Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan tindakan angkat jahitan
SK Kepala Puskesmas Brang Rea No:
Kebijakan
Tentang: Pelayanan Klinis UPTD Puskesmas Brang Rea
Modul Praktikum Keperawatan Gawat Darurat Universitas Muhammadiyah
Referensi
Surabaya
1. Alat
a. Bak instrumen berisi:
1) Pinset chirugis
2) Gunting angkat jahitan
b. Bengkok
c. Kom
Prosedur d. Alat tulis
2. Bahan
a. Handscoon
b. Kassa steril
c. NaCl 0,9%
d. Bethadine
e. Rekam medik
Langkah- Langkah 1. Petugas menjelaskan tentang tindakan yang akan dilakukan dan meminta
persetujuan pasien atau keluarga pasien
2. Petugas mendekatkan alat- alat ke samping pasien
3. Petugas mengatur posisi pasien agar mempemudah melakukan tindakan
dan luka terlihat jelas
4. Petugas mencuci tangan dan menggunakan sarung tangan
5. Petugas mengisi kom dengan cairan NaCl 0,9%
6. Petugas membasahi plester dengan NaCl dan membukanya dengan
menggunakan pinset lalu lanjutkan membuka kassa penutup luka
7. Petugas membersihkan sekitar luka dan bekas plester
8. Petugas menekan kedua tepian luka (sepanjang luka)
9. Petugas membersihkan luka dengan NaCl lalu mendesinfeksi luka
dengan betadine
10. Petugas menarik simpul jahitan sedikit ke atas secara hati-hati dengan
pinset chirurgis agar benang yang berada di dalam kulit terlihat
11. Petugas menggunting benang dengan gunting angkat jahitan dan
menariknya dengan hati-hati, lalu buang ke bengkok
12. Petugas membersihkan bekas luka dengan NaCl lalu desinfeksi dengan
bethadine
13. Petugas merapikan alat dan mengembalikan ke tempat semula
14. Petugas melepas handscon dan mencuci tangan
15. Petugas mendokumentasikan kegiatan
Jelaskan tindakan dan lakukan
Dekatkan peralatan ke
informed consent pada pasien
samping pasien

Atur posisi pasien agar mudah


Cuci tangan dan pakai saat tindakan dan agar luka
handscoon terlihat jelas

Basahi plester dengan NaCl


Isi kom dengan cairan NaCl dan buka dengan
0,9% menggunakan pinset lalu
lanjutkan buka kassa penutup
luka

Tekan kedua tepian luka Bersihkan sekitar luka dan


(sepanjang luka) bekas plester

Tarik simpul jahitan sedikit ke


Bagan Alir Bersihkan luka dengan NaCl atas secara hati-hati dengan
lalu desinfeksi dengan pinset chirurgis agar benang
bethadine yang berada di dalam kulit
terlihat

Gunting benang dengan gunting Bersihkan bekas luka


angkat jahitan dan tarik dengan dengan NaCl lalu desinfeksi
hati-hati, lalu buang ke bengkok dengan bethadine

Lepas handscon dan mencuci Rapikan alat dan


tangan kembalikan ke tempat
semula

2/3

Dokumentasikan kegiatan

Hal-hal yang perlu


diperhatikan
1. UGD
Unit Terkait
2. Rawat inap
Dokumen Terkait Rekam medik
Rekaman Historis No. Yang diubah Isi Perubahan Tgl Mulai Berlaku
Perubahan

3/ 3

Anda mungkin juga menyukai