Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP PULAU BERINGIN
Alamat :JlnDepatiRenadan No.02 DesaPulauBeringin Utara Kec. PulauBeringin
Kab. OKU Selatan KodePos 32273. uptdpuskesmasrawatinappbn@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS PULAU BERINGIN
Nomor: 800/ /SK/PKM.PB/2023
TENTANG
PENETAPAN TIM PENCEGAHANDAN PENGENDALIAN
INFEKSI UPT PUSKESMAS PULAU BERINGIN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA UPT PUSKESMAS PULAU BERINGIN,

Menimbang : a. Bahwa dalam peningkatan mutu dan kinerja Upaya


Kesehatan Masyarakat memerlukan peran serta aktif dari
petugas UPT Puskesmas Pulau Beringin dan pihak–pihak
terkait;
b. Bahwa dalam perencanaan dan pelaksanaan perbaikan
mutu harus dapat terwujud agar dapat memberikan
kepuasan pada sasaran Upaya Kesehatan Masyarakat;
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a
sampai perlu dibuat ketetapan Kepala Puskesmas tentang
Penetapan Tim Pencegahandan Pengendalian Infeksi UPT
Puskesmas Pulau Beringin

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik


Kedokteran;
2. Undang–undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan
Publik;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46
Tahun 2015 Tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama,
Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri
Dokter Gigi;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11
Tahun 2017 Tentang Keselamatan Pasien;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27
Tahun 2017 Tentang Pedoman Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS PULAU BERINGIN


TENTANG PENETAPAN TIM PENCEGAHANDAN
PENGENDALIAN INFEKSI UPT PUSKESMAS PULAU
BERINGIN
KESATU : Mengupayakan terciptanya Penetapan Indikator Mutu
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi UPT Puskesmas Pulau
Beringin
KEDUA : Menjabarkan perintah atasan yang berupa disposisi maupun
petunjuk lisan untuk melaksanakan Penetapan Tim
Pencegahandan Pengendalian Infeksi UPT Puskesmas Pulau
Beringin
KETIGA : Melaksanakan tugas yang diberikan atasan langsung berkaitan
dengan Penetapan Tim Pencegahandan Pengendalian Infeksi
UPT Puskesmas Pulau Beringin
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan
apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan
diadakan perbaikan seperlunya.

Ditetapkan di : Pulau Beringin


Pada tanggal : 10 Januari 2023

Plt UPT Puskesmas


Pulau Beringin,

ISKANDAR

Anda mungkin juga menyukai