Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TIMUR

KECAMATAN PANTEE BIDARI


GAMPONG KEUDE BARO

GAMPONG KEUDE BARO


KEPUTUSAN KEUCHIK GAMPONG KEUDE BARO
NOMOR : / / 2017

TENTANG

PENGANGKATAN PELAKSANA KEWILAYAHAN/KEPALA DUSUN MESJID PADA


GAMPONG KEUDE BARO KECAMATAN PANTEE BIDARI KABUPATEN ACEH TIMUR

KEUCHIK GAMPONG KEUDE BARO,

Menimbang : a. bahwa untuk kepentingan dinas dan demi kelancaran tugas-


tugas pemerintahan, pembangunan dan pembinaan masyarakat
di Gampong Keude Baro Kecamatan Pantee Bidari,perlu
mengangkat Pelaksana Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid yang
baru karena Pelaksana Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid Yang Lama
telah diberhentikan ( surat pemberhentian Nomor: 51/2012/SP/2019);
b. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 2 ayat (1) Peraturan Bupati
Aceh Timur Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pengangkatan dan
Pemberhentian Perangkat Gampong, disebutkan bahwa
Perangkat gampong diangkat oleh Keuchik dari warga gampong
yang telah memenuhi persyaratan umum dan khusus;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Keuchik
Gampong Keude Baro tentang Pengangkatan Pelaksana
Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid Pada Gampong Keude Baro
Kecamatan Pantee Bidari. Kabupaten Aceh Timur;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 7 Drt Tahun 1956 tentang


Pembentukan Daerah Otonom Kabupaten-Kabupaten Dalam
Lingkungan Daerah Propinsi Sumatera Utara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1956 Nomor 58, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1092);
2. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 1956 tentang Pembentukan
Daerah Otonom Propinsi Atjeh dan Perubahan Peraturan
Pembentukan Propinsi Sumatera Utara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 1956 Nomor 64, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 1103);
3. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan
Negara Yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan
Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999
Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 3851);
4. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 1999 tentang
Penyelenggarakan Keistimewaan Propinsi Daerah Istimewa Aceh
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 172,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3893);
5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

-1-
6. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan
Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor
62, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4633);
7. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan
Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5234);
8. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);
9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5679);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman
Pembinaan dan Pengawasan Peyelenggaraan Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593);
11. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 123,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
47 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah
Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5717);
12. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa
yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 168,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5558)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
22 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah
Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang Bersumber Dari
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 88, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5694);
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 tentang
Pedoman Teknis Peraturan di Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 83 Tahun 2015 tentang
Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 5);
15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2015 tentang
Susunan Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 6);
16. Qanun Kabupaten Aceh Timur Nomor 11 Tahun 2011 tentang
Pemerintahan Gampong (Lembaran Daerah Kabupaten Aceh
Timur Tahun 2011 Nomor 11);
-2-
17. Qanun Gampong Keude Baro tentang Susunan Organisasi dan
Tata Kerja Pemerintah Gampong Keude Baro Kecamatan Pantee
Bidari Kabupaten Aceh Timur (Lembaran Gampong Keude Baro
Tahun 2016 Nomor : 405 );

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
KESATU : Mengangkat Pelaksana Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid Pada
Gampong Keude Baro Kecamatan Pantee Bidari Kabupaten Aceh
Timur, dengan nama sebagaimana tercantum dalam lampiran
keputusan ini.

KEDUA : Pelaksana Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid sebagaimana


dimaksud pada diktum Kesatu berkedudukan sebagai unsur
satuan tugas kewilayahan yang bertugas membantu Keuchik
dalam pelaksanaan tugasnya di wilayahnya.

KETIGA : Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada diktum


Kedua Pelaksana Kewilayahan/Kepala Dusun Mesjid memiliki
fungsi:
a. pembinaan ketentraman dan ketertiban, pelaksanaan upaya
perlindungan masyarakat, mobilitas kependudukan, serta
penataan dan pengelolaan wilayah;
b. mengawasi pelaksanaan pembangunan di wilayahnya;
c. melaksanakan pembinaan kemasyarakatan dalam
meningkatkan kemampuan dan kesadaran masyarakat dalam
menjaga lingkungannya; dan
d. melakukan upaya-upaya pemberdayaan masyarakat dalam
menunjang kelancaran penyelenggaraan pemerintahan dan
pembangunan.

KEEMPAT : Dalam melaksanakan tugasnya Kepala Dusun Mesjid


bertanggung jawab kepada Keuchik.

KELIMA : Segala biaya yang timbul akibat dikeluarkannya keputusan ini


dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong
(APBG) Keude Baro serta sumber-sumber pendapatan lainnya yang
sah dan tidak mengikat.

KEENAM : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal 01 Juni 2019, dengan
ketentuan apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan
ini akan diperbaiki kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Gampong Keude Baro


pada tanggal 2019 M
1440 H

KEUCHIK GAMPONG
KEUDE BARO,

=MUZAKKIR .HRD=

Tembusan :
1. Camat Pantee Bidari di Pantee Bidari
2. Untuk yang bersangkutan di tempat.
3. Arsip---------------------------------------------

-3-
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEUCHIK GAMPONG KEUDE BARO
NOMOR : / /2017
TANGGAL : 2019 M
1440 H

NAMA PELAKSANA KEWILAYAHAN / KEPALA DUSUN MESJID PADA GAMPONG KEUDE BARO
KECAMATAN PANTEE BIDARI KABUPATEN ACEH TIMUR

NO NAMA TEMPAT/TANGGAL LAHIR PENDIDIKAN ALAMAT JABATAN

1. HAFIZI Keude Baro / 21 Agustus 1979 SMU Dusun Mesjid Gampong Keude Baro Pelaksana Kewilayahan /
Kecamatan Pantee Bidari Kepala Dusun
MESJID

KEUCHIK GAMPONG
KEUDE BARO,

=MUZAKKIR.HRD=
Tembusan :
1. Camat Pantee Bidari di Pantee Bidari
2. Untuk yang bersangkutan di tempat.
3. Arsip---------------------------------------------
KEPUTUSAN KEUCHIK GAMPONG KEUDE BARO----------------
LAMPIRAN
NOMOR : / /2017
TANGGAL : 14 Maret 2017 M
15 Jumadil Akhir1438 H
NAMA-NAMA KEPALA URUSAN, KEPALA SEKSI, DAN PELAKSANA
KEWILAYAHAN/KEPALA DUSUN PADA GAMPONG KEUDE BARO KECAMATAN
PANTEE BIDARIKABUPATEN ACEH TIMUR

PEN
TEMPAT/TANGGAL
NO NAMA DIDIKA ALAMAT JABATAN
LAHIR
N

1. TGK.BUDIMAN Desa Sagoe MA Dusun Lhok Kepala Urusan


12 – 4 - 1975 Nibong Gampong Umum dan
Keude Baro Perencanaan
Kec.Pantee Bidari

2. MUHAMMAD Lhok Nibong SMA Dsn Pante Bidari Kepala Urusan


HABIBIE 8 September 1991 Gampong Keude Keuangan
Barp Kec.Pantee
Bidari
3. FAKHRIZAL, S.Pd.I Lhok Nibong S.I Dusun Lhok Kepala Seksi
2 Mei 1983 Nibong Gampong Pemerintahan
Keude Baro
Kec.Pantee Bidari

4. MUHAJJIR Keude Baro SMA Dusun Pante Kepala Seksi


10 Juni 1989 Bidari Gampong KeMesjidan dan
Keude Baro Pelayanan
Kec.Pantee Bidari
5. AFRIZAL Mns. Teungoh Dusun Pante Pelaksana
SMA
09 Juni 1996 Bidari Gampong Kewilayahan/
Keude Baro Kepala Dusun
Pante Bidari
Kec.Pantee Bidari

6. ZULFIKRI Matang Perlak SMU Dusun Lhok Pelaksana


2 Desember 1980 Nibong Gampong Kewilayahan/
Keude Baro Kepala Dusun
Lhok Nibong
Kec.Pantee Bidari

7. DIKI SAPUTRA Sampali SMK Dusun Mesjid Pelaksana


1 Desember 1996 Gampong Keude Kewilayahan/
Baro Kec.Pantee Kepala Dusun
Mesjid
Bidari

KEUCHIK GAMPONG
KEUDE BARO,

=MUZAKKIR=

Tembusan :
1. Camat Pantee Bidari di Pantee Bidari
2. Untuk yang bersangkutan masing-masing di tempat.
3. Arsip---------------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai