Anda di halaman 1dari 1

DEKONTAMINASI KURSI RODA

No. Dokumen : Nomor revisi : Halaman :

00

Ditetapkan :
Tgl. Terbit :
Standard Prosedur
0 Februari 2020
Operasional
Direktur RSU Nirwana

Pengertian Dekontaminasi adalah proses yang membuat bendamati lebih aman untuk ditangani
oleh petugas sebelum petugas sebelum dibersihkan dan mengurangi tapi tidak
menghilangkan jumlah mikroorganisme yang mengontaminasi .
Tujuan 1. Mencegah penyebaran infeksi.
2. Mematikan mikroorganisme dan kotoran lain yang tidak tampak.
3. Mempersiapkan permukaan alat untuk kontak langsung dengan desinfektan
4. Untuk menghilangkan debu dan kotoran
5. Melindungi petugas dan pasien
Kebijakan Keputusan Direktur RSU Nirwana nomor ..............tentang kebijakan pencegahan dan
pengendalian infeksi.
Prosedur 1. Tempatkan kursi roda pada tempat yang mudah untuk dilakukan pembersihan.
2. Siapkan alat, antara lain; sapu kecil, kain lap kotor, kain lap bersih, deterjen,
desinfektan.
3. Gunakan APD sesuai.
4. Sapu bagian tempat duduk dan sandaran kursi roda yang terdapat sisa-sisa pasir
atau kerikil menggunakan sapu kecil, lakukan perlahan agar tidak menyebabkan
debu berterbangan
5. Pastikan semua pasir dan kotoran telah dibersihkan
6. Kursi roda pasien dengan Cairan desinfektan dengan menggunakan lap.
7. Gunakan lap bersih untuk mengeringkan kursi roda yang telah didekontaminasi
8. Bereskan peralatan
9. Buka alat pelindung sarung tangan, masukan dalam wadah sementara
10.Cuci tangan pada air mengalir
Unit Terkait Semua Unit

Anda mungkin juga menyukai