Anda di halaman 1dari 6

(http://thebridedept.

com)


(https://www.facebook.com/thebridedept)

(http://instagram.com/thebridedept)

(https://www.pinterest.com/thebridedept)
Login (http://thebridedept.com/my-profile/)

Register (http://thebridedept.com/my-profile/?action=register)

Submit Your Story (http://thebridedept.com/submit-your-


story/)

Membagi Tugas Persiapan


Pernikahan dengan Pasangan
by The Bride Dept (http://thebridedept.com/user-
profile/) on 15 October 2015 under How To
(http://thebridedept.com/category/how-to/).

Pastinya kamu familiar dengan istilah bridezilla, kan?


Ya, bridezilla adalah gabungan kata bride dan Godzilla
yang biasa diperuntukan bagi para perempuan yang
sedang mempersiapkan pernikahannya dan ingin
semuanya berjalan sempurna sesuai yang ia rencanakan
tanpa ada kekurangan. Tidak jarang mereka ingin
mengambil kontrol atas semua pekerjaan dalam
persiapan pernikahan karena tidak percaya dengan
kinerja orang lain. Alhasil, mereka pun jadi stress
sendiri.
Merasa bahwa definisi di atas menggambarkan diri
kamu? Jika ya, ini adalah artikel yang penting untuk
kamu singat. Pahamilah bahwa tanggung jawab untuk
mempersiapkan pernikahan tidak ada di tangan kamu
saja, karena kamu bisa membagi tugas persiapan
pernikahan dengan pasangan kamu. Laki-laki memang
biasanya pasif, namun jika kamu memberitahukan
tugasnya dengan jelas, pasangan kamu pasti mampu
menjalankan tanggung jawabnya dan dapat membantu
kamu dalam mempersiapkan pernikahan dengan baik.
Mau tahu apa saja tugas persiapan pernikahan yang bisa
kamu bagi dengan pasangan kamu? Langsung baca
poin-poin di bawah, yuk!

Transportasi

Transportasi merupakan hal yang sangat penting untuk


diurus demi kelancaran pernikahan, baik itu mobil
pengantin ataupun mobil yang akan digunakan oleh
keluarga dan kerabat. Pengaturan mengenai jumlah
mobil, jumlah supir, konsumsi supir, serta uang bensin
harus dipersiapkan dengan matang. Nah, kamu bisa
menyerahkannya pada pasangan kamu.

Cincin Kawin

Tanggung jawab atas cincin kawin sebenarnya ada di


tangan calon pengantin pria, jadi kamu serahkan saja
pada pasangan kamu. Oke, kamu boleh secara khusus
meminta bentuk cincin yang kamu inginkan, tetapi
selanjutnya biarkan dia yang menentukan ya hehe.

Wedding Entertainment

Biasanya laki-laki menyukai hal yang kaitannya erat


dengan entertainment, termasuk wedding
entertainment. So, brides, when it comes to wedding
entertainment, kamu bisa meminta tolong pasangan
kamu untuk menyortir dan menghubungi wedding
entertainment yang menarik untuk mengisi acara
pernikahan kalian.

Fotografer atau Videografer


Kalau pasangan kamu adalah seorang art enthusiast, dia
pasti akan senang diberikan tanggung jawab untuk
berkoordinasi dengan fotografer atau videografer
pernikahan pilihan kalian. Kalian tentukan dulu
bersama-sama vendor pilihan kalian, biarkan pasangan
kamu yang melakukan koordinasi lebih lanjut dengan
vendor pilihan kalian.

Pidato Pembukaan

Pada hari H nanti, pengantin akan diberikan


kesempatan untuk berbicara di hadapan para tamu.
Biasanya, kesempatan ini digunakan pengantin untuk
mengucapkan terima kasih kepada para undangan yang
telah bersedia untuk menghadiri acara pernikahan.
Serahkan saja hal ini pada pasangan kamu yang telah
resmi menjadi suami kamu. Dia yang sudah berstatus
sebagai kepala keluarga tentu harus sudah siap
mewakili kamu sebagai istrinya. Setuju kan, brides?

Jadikanlah persiapan pernikahan sebagai ‘pemanasan’


sebelum membangun rumah tangga berdua, karena
modal keduanya adalah kerja sama yang kuat.
Bayangkan jika kamu dan pasangan kamu tidak bisa
bekerja sama, tentu akan sulit untuk membangun
rumah tangga ke depannya. Nah, kalau menurut kamu
masih ada hal lain dalam persiapan pernikahan yang
bisa dibagi dengan pasangan, tulis di kolom comment
ya!

Share this:

 (http://thebridedept.com/membagi-tugas-persiapan-pernikahan-
dengan-pasangan/?share=twitter&nb=1)

 (http://thebridedept.com/membagi-tugas-persiapan-pernikahan-
dengan-pasangan/?share=facebook&nb=1)
12

 (http://thebridedept.com/membagi-tugas-persiapan-pernikahan-
dengan-pasangan/?share=google-plus-1&nb=1)

OTHER STORIES YOU MAY LIKE


(http://thebridedept.com/3-(http://thebridedept.com/mempersiapkan-
tantangan-persiapan- pernikahan-dari-jarak-
pernikahan/) jauh/)
3 Hal yang Menjadi Tantangan Mempersiapkan Pernikahan
Persiapan Pernikahan dari Jarak Jauh
(http://thebridedept.com/3- (http://thebridedept.com/mempersiapkan-
tantangan-persiapan- pernikahan-dari-jarak-jauh/)
pernikahan/) In "How To"
In "How To"

(http://thebridedept.com/mempersiapkan-
(http://thebridedept.com/bagaimana-
pernikahan-dari-jarak- menghadapi-groomzilla/)
jauh-2/) Bagaimana Menghadapi
Mempersiapkan Pernikahan Groomzilla?
dari Jarak Jauh (http://thebridedept.com/bagaimana-
menghadapi-groomzilla/)
(http://thebridedept.com/mempersiapkan-
pernikahan-dari-jarak-jauh-2/) In "How To"
In "How To"

(http://thebridedept.com/24346-
(http://thebridedept.com/30762-
2/) 2/)
Tipe Orang yang Bisa Jadi Siapa yang Harus Dicurhatin
Teman Curhat Selama Semasa Persiapan Pernikahan
Persiapan Pernikahan (http://thebridedept.com/30762-
(http://thebridedept.com/24346- 2/)
2/) In "How To"
In "How To"

 Love it! (http://thebridedept.com/my-profile/)

Like 12 Tweet

ONE THOUGHT ON “MEMBAGI TUGAS PERSIAPAN


PERNIKAHAN DENGAN PASANGAN”
Luki
(https://wordpress.com/posts/lukisusantini.wordpress.com)
on 16 October 2015
(http://thebridedept.com/membagi-tugas-
persiapan-pernikahan-dengan-
pasangan/#comment-2629)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/MEMBAGI-TUGAS-
PERSIAPAN-PERNIKAHAN-DENGAN-PASANGAN/?
REPLYTOCOM=2629#RESPOND)

thanks for the info ..

Leave a Reply
Your email address will not be published. Required fields are
marked *

Comment

Name *

Email *

Website

I'm not a robot


reCAPTCHA
Privacy - Terms

Post Comment

Notify me of follow-up comments by email.


The Wedding The Golden Book
(http://thebridedept.com/category/the-
(http://thebridedept.com/the-
wedding/) golden-book/)
The Engagement About Us
(http://thebridedept.com/category/the-
(http://thebridedept.com/about-
engagement/) us/)
How To Contact
(http://thebridedept.com/category/how-
(http://thebridedept.com/contact/)
to/) FAQ
Meet The Expert (http://thebridedept.com/faq/)
(http://thebridedept.com/category/meet-
Submit Your Story
the-expert/) (http://thebridedept.com/submit-
Behind The Scene your-story/)
(http://thebridedept.com/category/behind-
Advertise with Us
the-scene/) (http://thebridedept.com/advertise-
with-us/)

Login
(http://thebridedept.com/my-
profile/)
Register as Member
(http://thebridedept.com/my-
profile/?action=register)
Register as Vendor
(http://thebridedept.com/vendor-
registration/)

© 2016 The Bride Dept. Designed by ICUBIC


(http://icubic.co/).

Anda mungkin juga menyukai