Anda di halaman 1dari 9

(http://thebridedept.

com)


(https://www.facebook.com/thebridedept)

(http://instagram.com/thebridedept)

(https://www.pinterest.com/thebridedept)
Login (http://thebridedept.com/my-profile/)

Register (http://thebridedept.com/my-profile/?action=register)

Submit Your Story (http://thebridedept.com/submit-your-


story/)

Apa Saja Sih Isi Kotak


Seserahan?
by arinda.p (http://thebridedept.com/user-profile/)
on 14 March 2015 under How To
(http://thebridedept.com/category/how-to/).

“Apa saja sih isi seserahan?” adalah pertanyaan yang


pasti selalu ditanyakan oleh calon pengantin. Seserahan
memang selalu jadi bagian yang paling ditunggu-tunggu
oleh calon pengantin wanita. Karena di saat inilah ia
bisa memperoleh hadiah yang banyak. Isn’t it exciting?

Isi seserahan memang bisa berbeda-beda untuk setiap


daerah di Indonesia karena biasanya ada pakem-pakem
yang harus diikuti. Akan tetapi, jaman sekarang semakin
banyak calon pengantin yang memilih untuk tidak
mengikuti adat dan memilih isi seserahan yang lebih
bisa mereka pakai sehari-hari. Ketika saya menikah
beberapa waktu yang lalu, saya memilih seserahan yang
isinya bisa saya gunakan untuk keperluan sehari-hari.
Namun karena saya memiliki keturunan Minang, maka
keluarga saya meminta untuk memasukkan adat
tersebut ke dalam seserahan. Salah satunya adalah kue
yang bertekstur lengket seperti kue talam. Katanya sih
biar saya dan suami bisa lengket selamanya. Hihi.

Isi seserahan untuk calon pengantin wanita:


1. Perlengkapan beribadah
Hal ini tentu sesuai dengan agama yang kamu dan
pasangan anut. Untuk pasangan muslim, biasanya calon
pengantin wanita akan diberikan mukena, sajadah dan
juga tasbih.

2. Pakaian lengkap, tas dan sepatu


Jenis pakaian yang diberikan biasanya tergantung
kesepakatan bersama. Beberapa calon pengantin wanita
memilih untuk diberikan kebaya dengan kain batik atau
songket untuk bawahan, tetapi ada juga yang memilih
dress. Tak jarang juga ada yang meminta untuk
dibelikan pakaian kerja saja. The choice is yours! Banyak
juga yang menambahnya dengan tas (bisa tas sehari-
hari atau clutch pesta) dan juga sepatu.

3. Perawatan tubuh dan perlengkapan mandi


Seserahan ini biasanya berupa sabun, shampoo, scrub,
handuk dan hal lainnya yang biasa kamu gunakan untuk
merawat tubuhmu.

4. Peralatan kosmetik
It could be anything from foundation, loose powder,
mascara, eyeliner to lipstick!

5. Perhiasan
Perhiasan di sini berbeda dengan cincin pernikahan.
Biasanya perhiasan yang diberikan sudah satu set mulai
dari kalung hingga anting. Pada pernikahan adat Jawa,
biasanya perhiasan yang dipilih adalah perhiasan yang
terbuat dari emas, intan, atau berlian. Hal ini memiliki
makna agar sang calon mempelai wanita selalu bersinar
makna agar sang calon mempelai wanita selalu bersinar
dalam kehidupannya.

6. Makanan
Makanan ini bisa berupa kue tradisional, kue modern
seperti red velvet cake atau bahkan singgang ayam
untuk kamu yang memakai adat Minang. Saran dari
kami, pilihlah makanan yang kamu memang sukai agar
tidak mubazir!

7. Buah-buahan
Pilihlah buah-buahan yang memang disukai oleh kamu
dan keluargamu. Sedikit tips dari kami, janganlah
meminta buah dengan ukuran besar, seperti semangka.
Sebenarnya tidak ada alasan khusus, tapi pasti akan
berat banget untuk dibawa! Hehe.

Isi seserahan untuk calon pengantin pria:


1. Perlengkapan beribadah
Bisa hanya sarung dan sajadah atau juga ditambah
dengan baju koko. Your choice!

2. Pakaian lengkap dengan tas dan sepatu


Nah biasanya untuk pria bisa diberikan kemeja batik
atau jas dengan kemejanya. Jika kamu memiliki budget
lebih, kamu bisa menambahkan aksesoris seperti belt
atau cufflink.

3. Perawatan tubuh dan perlengkapan mandi


4. Makanan
5. Buah-buahan

Satu hal yang harus diingat, jumlah kotak seserahan


tergantung dari kesepakatan kedua calon pengantin.
Jadi bukan berarti kotak seserahan harus berjumlah 7
lho! Akan tetapi karena di Indonesia sudah tercampur
dengan budaya Jawa, maka jumlah kotak seserahan
memiliki jumlah yang ganjil, seperti 5, 7, 9, dan
seterusnya. Hal lainnya yang harus diingat adalah kotak
seserahan untuk CPW dan CPP biasanya memiliki
jumlah yang berbeda. Misalnya apabila CPW menerima
9 kotak, maka CPP akan menerima kotak seserahan
dengan jumlah yang lebih sedikit. Namun tidak ada
aturan yang mengikat mengenai hal tersebut, semuanya
kembali lagi kepada kesepakatan antara kedua belah
pihak. Jadi jika kalian ingin memberikan dan menerima
jumlah yang sama then go ahead!

Share this:

 (http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-seserahan/?
share=twitter&nb=1)

 (http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-seserahan/?
share=facebook&nb=1)
587

 (http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-seserahan/?
share=google-plus-1&nb=1)

OTHER STORIES YOU MAY LIKE

(http://thebridedept.com/arti-
(http://thebridedept.com/18250/)
barang-seserahan/) Top 5 Most Popular How To
Arti Barang Seserahan Article in 2015
(http://thebridedept.com/arti- (http://thebridedept.com/18250/)
barang-seserahan/) In "How To"
In "How To"

(http://thebridedept.com/tata-
(http://thebridedept.com/5-
cara-prosesi-sangjit/) rekomendasi-barang-
Tata Cara Prosesi Sangjit seserahan-dari-rodo-fw-
(http://thebridedept.com/tata- 2015/)
cara-prosesi-sangjit/)
5 Rekomendasi Barang
In "How To"
Seserahan dari Rodo FW 2015
(http://thebridedept.com/5-
rekomendasi-barang-
seserahan-dari-rodo-fw-
2015/)
In "How To"
(http://thebridedept.com/perlukah-
(http://thebridedept.com/pernikahan-
mempersiapkan-kamar- perpaduan-adat-
pengantin/) gorontalo-dan-sunda-
Perlukah Mempersiapkan ala-carra-dan-aria/)
Kamar Pengantin? Pernikahan Perpaduan Adat
(http://thebridedept.com/perlukah-
Gorontalo dan Sunda ala Carra
mempersiapkan-kamar- dan Aria
pengantin/) (http://thebridedept.com/pernikahan-
In "How To" perpaduan-adat-gorontalo-
dan-sunda-ala-carra-dan-
aria/)
In "The Wedding"

 Love it! (http://thebridedept.com/my-profile/)

Like 587 Tweet

14 THOUGHTS ON “APA SAJA SIH ISI KOTAK


SESERAHAN?”

kiki amri Putri on 14 April 2015


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-415)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=415#RESPOND)

Hi kak… vendor yg bagus untuk seserahn, apa


ya????

arinda.p on 30 June 2015


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-
kotak-seserahan/#comment-1389)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-
KOTAK-SESERAHAN/?REPLYTOCOM=1389#RESPOND)

Hi! Vendor apa ya maksudnya?

Alfarizkya on 20 December 2015


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-
kotak-seserahan/#comment-3527)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-
ISI-KOTAK-SESERAHAN/?
REPLYTOCOM=3527#RESPOND)

Oh ya mba, q lagi cari aksesoris yg ada di


Oh ya mba, q lagi cari aksesoris yg ada di
siku baki lamaran..ada ga? namanya apa
ya..

zlatasilver (http://zlatasilver.com) on 4
November 2015 (http://thebridedept.com/apa-
saja-sih-isi-kotak-seserahan/#comment-2924)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=2924#RESPOND)

halo mba, kalau seserahan gini biasanya diberikan


saat lamaran atau saat menikah ya mba??

arinda.p on 4 November 2015


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-
kotak-seserahan/#comment-2926)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-
KOTAK-SESERAHAN/?REPLYTOCOM=2926#RESPOND)

Biasanya sih ketika lamaran yaa. Tapi kalau


mau saat menikah juga boleh kok

adhitiya.1412 on 24 January 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-4278)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=4278#RESPOND)

Mau tanya dong.. kalo untuk seserahan pria yg


membuat dari pihak wanita bukan.?? Mohon
pnjelasan’a..

Pingback: Save The Date event : Javanese Engagement


Day – lukisusantini
(https://lukisusantini.wordpress.com/2016/02/01/save-
the-date-event-javanese-engagement-day/)

Shanti Juliasmara Ananda on 2 February 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-4461)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=4461#RESPOND)

Mbak, kalau pada saat lamaran yang dibawa oleh


Mbak, kalau pada saat lamaran yang dibawa oleh
pihak pria itu sebenarnya apa saja ya?

Pihak wanita tidak perlu menyiapkan balasan atas


barang yang dibawa oleh pihak pria kan?

Karena menurut tradisi Chinese, kalau pada


prosesi sangjit baru-lah kedua belah pihak
melakukan seserahan (pria menyerahan barang2
apa yang menjadi kebutuhan utk wanita dan wanita
pun menyerahkan barang2 apa yang menjadi
kebutuhan pria).

Terima kasih sebelumnya.

arinda.p on 27 June 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-
kotak-seserahan/#comment-5450)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-
KOTAK-SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5450#RESPOND)

Hi mbak Shanti,
Iya kalau menikah dengan adat Chinese
biasanya seserahan baru dilakukan pada
prosesi sangjit. Tapi kalau dengan adat
nasional lainnya, biasanya seserahan ini
dilakukan pada saat lamaran atau sebelum
pernikahan. Dan biasanya sang CPW
membawakan hantaran balasan untuk CPP.
Semoga menjawab ya mbak!

Rena Lim on 27 June 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-5445)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5445#RESPOND)

Kalau untuk pernikahan adat Tionghoa, apa saja ya


isi seserahannya? Thank you

Amanda Zahra on 27 June 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-5451)
seserahan/#comment-5451)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5451#RESPOND)

hai! aku mau nanya, apakah prosesi seserahan ini


wajib? atau kembali ke kesepakatan kedua belah
pihak? thanks

Havika Belle on 27 June 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-5466)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5466#RESPOND)

Artikelnya sangat informatif! aku mau nanya,


apakah setiap adat di Indonesia memiliki pakemnya
masing-masing untuk seserahan?

Shinta Ahmad on 28 June 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-5468)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5468#RESPOND)

Artikelnya membantu sekali, jadi ga bingung mau


isi kotak seserahan apa.

Putryronas on 14 July 2016


(http://thebridedept.com/apa-saja-sih-isi-kotak-
seserahan/#comment-5586)
REPLY (HTTP://THEBRIDEDEPT.COM/APA-SAJA-SIH-ISI-KOTAK-
SESERAHAN/?REPLYTOCOM=5586#RESPOND)

Trimakasih artikelnya

Leave a Reply
Your email address will not be published. Required fields are
marked *

Comment
Name *

Anda mungkin juga menyukai