Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN KINERJA

PANITIA PEMUNGUTAN SUARA (PPS)

Kabupaten/Kota : Tanggamus
Kecamatan : Air Naningan
Kelurahan/Desa : Way Harong

Bulan : Oktober Tahun : 2023

PELAKSANAAN KEGIATAN

NO WAKTU TEMPAT PEMANGKU URAIAN HASIL YANG DOKUMENTASI/


PELAKSANAAN PELAKSANAAN KEPENTINGAN/ KEGIATAN DIDAPAT POTO
KEGIATAN KEGIATAN STAKEHOLDER DALAM KEGIATAN
1 Kamis, 05 Oktober 2023 Kediaman Bpk. Samyuni PPS Pekon Way Harong dan Sosialisasi Pemilu Masyarakat Pekon Dokumentasi/ Poto
Jam 09.00 WIB s/d Selesai Pekon Way Harong Kelompok Tani “ TANI tahun 2024 kepada Way Harong Terlampir
MAJU “ Pekon Way Harong Kelompok Tani “ khususnya Anggota
TANI MAJU “ Pekon dan Pengurus
Way Harong Kelompok Tani “
TANI MAJU “
mengetahui dan faham
mengenai tahapan –
tahapan Pemilu tahun
2024
2 Senin, 16 Oktober 2023 - KPU Kabupaten Tanggamus, Koordinasi dengan PPS Way Harong Dokumentasi/ Poto
Jam 14.00 WIB s/d Selesai PPK Kecamatan Air Naningan KPU Kabupaten Menandatangani Surat Terlampir
dan PPS Pekon Way Harong Tanggamus mengenai Pindah Memilih an.
Daftar Pemilih Warhamsyah dan
Tambahan (DPTb) Artasya, ybs masuk ke
TPS 002 Pekon Way
Harong
3 Sabtu, 21 Oktober 2023 Kantor Sekretariat PPK PPK Kecamatan Air Naningan Rakor Persiapan - Rakor berjalan Dokumentasi/ Poto
Jam 09.30 WIB s/d Selesai Kecamatan Air Naningan dan PPS seKecamatan Air Pengelolaan Logistik dengan baik Terlampir
Naningan Pemilu Tahun 2024 dan lancar
- PPS
mengetahui
dan faham alur
logistik Pemilu
tahun 2024
untuk sampai
ke masing –
masing TPS
4 Sabtu, 21 Oktober 2023 Kediaman Bpk. PPS Pekon Way Harong dan Sosialisasi Pemilu Masyarakat Pekon Dokumentasi/ Poto
Jam 13.30 WIB s/d Selesai Subarman Pekon Way Kelompok Tani “ tahun 2024 kepada Way Harong Terlampir
Harong LANGGENG SEJAHTERA “ Kelompok Tani “ khususnya Anggota
Pekon Way Harong LANGGENG dan Pengurus
SEJAHTERA “ Pekon Kelompok Tani “
Way Harong LANGGENG
SEJAHTERA “
mengetahui dan faham
mengenai tahapan –
tahapan Pemilu tahun
2024
5 Selasa, 24 Oktober 2023 Kediaman masing – PPS Pekon Way Harong dan Penyampaian Surat Partai dan Calon Dokumentasi/ Poto
Jam 07.45 WIB s/d Selesai masing perwakilan perwakilan ranting Partai se Himbauan tidak Anggota Legislatif Terlampir
ranting Partai se Pekon Pekon Way Harong memasang Alat Peraga mengetahui dan faham
Way Harong Sosialisasi yang atas peraturan KPU
menyerupai Alat mengenai tempat
Peraga Kampanye di pemasangan Alat
Tempat Ibadah, Peraga Sosialisasi atau
Rumah Sakit dan Alat Peraga Kamanye
Gedung Pemerintah
termasuk Fasilitas
TNI/Polri dan
BUMN/BUMD
6 Rabu, 25 Oktober 2023 Kantor Sekretariat PPS PPS Pekon Way Harong dan Rapat Pleno Internal - Rapat Pleno Dokumentasi/ Poto
Jam 14.00 WIB s/d Selesai Pekon Way Harong Sekretariat PPS Pekon Way PPS Pekon Way berjalan Terlampir
Harong Harong dan Sekretariat dengan baik
PPS Pekon Way dan lancar
Harong - PPS dan
Sekretariat PPS
serta
mengetahui
dan faham
mengenai
kinerja dan
laporan kinerja
yang telah
dilaksanaan
dikroscek
kembali untuk
meminimalisir
kesalahan.
- PPS dan
Sekretariat PPS
memahami
tahapan Pemilu
2024
- PPS dan
Sekretariat PPS
menyusun
agenda atau
rencana kerja
untuk bulan
depan
PELAKSANAAN PENGGUNAAN ANGGARAN

NO URAIAN PERUNTUKAN ANGGARAN TUJUAN PEMBAYARAN ANGGARAN NOMINAL DOKUMENTASI/


POTO
1 1.
2.
1.
2.
2 3.
4.
5.
6.

PANITIA PEMUNGUTAN SUARA (PPS)


PEKON WAY HARONG,
Tanggal, 31 Oktober 2023

Nama Jabatan Tanda Tangan

1. PARYANTO Ketua ..............................................


2. SAMYUNI Anggota ..............................................
3. ENDANG DWIJAYANTI Anggota ..............................................
LAMPIRAN DOKUMENTASI PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Sosialisasi Pemilu tahun 2024 kepada Kelompok Tani “ TANI MAJU “ Pekon Way Harong
2. Dok. Koordinasi dengan KPU Kabupaten Tanggamus mengenai Daftar Pemilih Tambahan (DPTb)
3. Rakor Persiapan Pengelolaan Logistik Pemilu Tahun 2024
4. Sosialisasi Pemilu tahun 2024 kepada Kelompok Tani “ LANGGENG SEJAHTERA “ Pekon Way Harong
5. Penyampaian Surat Himbauan tidak memasang Alat Peraga Sosialisasi yang menyerupai Alat Peraga Kampanye di Tempat Ibadah, Rumah Sakit dan Gedung Pemerintah
termasuk Fasilitas TNI/Polri dan BUMN/BUMD
6. Rapat Pleno Internal PPS Pekon Way Harong dan Sekretariat PPS Pekon Way Harong

7.

Anda mungkin juga menyukai