Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

DESA SERAPUNG
KECAMATAN KUALA KAMPAR
Alamat :Jalan Parit Pinang Kode Pos : 28384

Serapung, 31 Januari 2022

Nomor : KepadaYth,
Sifat : Penting Kepala Dinas Perikanan
Lampiran : 1 (satu) berkas Kabupaten Pelalawan
Perihal : Permohonan Bantuan di _
Perahu Fiber Nelayan 2 GT Pangkalan Kerinci

Bersama ini kami sampaikan kepada Bapak bahwa Desa Serapung merupakan salah satu Desa
yang berada di daerah Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten Pelalawan. Untuk Bapak ketahui bahwa
masyarakat yang saat ini yang masih berada yang hidup dibawah garis kemiskinan dengan mata
pencaharian sebagai nelayan tangkap masih banyak.
Dari hal tersebut di atas maka dengan ini kami mengajukan permohonan bantuan untuk
meningkatkan perekonomian masyarakat nelayan khusunnya Desa Serapung Kecamatan Kuala Kampar,
kami mengajukan permohonan bantuan perahu Fiber 2 GT bagi masyarakat nelayan tangkap kami,
terutama bagi masyarakat nelayan yang tingkat kehidupannya dibawah garis kemiskinan, kami sangat
membutuhkan bantuan untuk maningkatkan perekonomian masyarakat, dengan rincian perahu fiber 2
GT (terlampir)
Demikian permohonan ini kami sampaikan kehadapan Bapak, atas pertimbangan dan serta
bantuannya kami aturkan banyak terima kasih.

KEPALA DESA SERAPUNG

ROKI FITRIADI

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Bapak Ketua DPRD Kab. Pelalawan di Pangkalan Kerinci
2. Bapak Kepala BAPPEDA Kab. Pelalawan di Pangkalan Kerinci
3. Bapak Camat Kuala Kampar di Teluk Dalam
4. Bapak Kepala UPTD Perikanan Pangkalan Kerinci
5. Arsip
PENGURUS KUB. JALUR MAKMUR
DESA SERAPUNG
KECAMATAN KUALA KAMPAR

GAMBARAN PERMOHONAN
BENTUK PERAHU FIBER 2 GT

No Nama Perahu Panjang Lebar Tinggi

1 Perahu Fiber 2 GT 7 meter 1,80 meter 1 meter

No Nama Mesin Bentuk Mesin Daya Mesin

1 Robin / Pro-Quip Tanam QX 270 / 2,5 PK

Serapung 31 Januari 2022

Ketua Sekretaris Bendahara

RADEN MASDOR MAZALI

Mengetahui :

Kepala Desa Serapung Pendamping Perikanan


Desa Serapung

ROKI FITRIADI BUDI UTOMO


PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN
DESA SERAPUNG
KECAMATAN KUALA KAMPAR
Alamat :Jalan Pinang Kode Pos : 28384

SURAT KETERANGAN NELAYAN


No :

Yang bertanda tangan di bawah ini Kepala Desa Serapung Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten
Pelalawan Provinsi Riau

1. RADEN
2. MASDOR
3. MAZALI
4. ZAIZUR
5. TARMIDI
6. JAMARI
7. SYAHRUL
8. PENDI
9. JUMARAN
10. MARJONO

Yang namanya tercantum di atas benar nelayan yang aktif dari kelompok nelayan tangkap KUB. Jalur
Makmur, namun dalam peralatannya masih sangat kekurangan.

Demikian surat ini di buat dengan sebenarnya dan dapat di pergunakan seperlunya.

Serapung, 31 Januari 2022

KEPALA DESA SERAPUNG

ROKI FITRIADI

Anda mungkin juga menyukai