SK TPPK Sman 1 Woha

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SMA NEGERI 1 WOHA Alamat: Jin. Raya BuyaHamka, Telp (0374) 81061 ail ssman lwohayd iwoh KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 1 WOHA Nomor :499 /K/01.1/06-SMAN 1 Woha/2023 TENTANG ‘TIM PENCEGAHAN DAN PENANGANAN KEKERASAN DI LINGKUNGAN SMAN 1 WOHA KEPALA SMA NEGERI 1 WOHA Menimbang a. bahwa Permendikbud Nomor 82 Tahun 2015 Bab Il Pasal 4 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan yang digantikan dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan. . bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a perlu menetapkan Keputusan Kepala SMAN 1 Woha tentang Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkup SMAN 1 Woha Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan 3. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 6676) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Lembaran Negara RI Tahun 2022 Nomor 14, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6762) @ Dipindai dengan CamScanner MEMUTUSKAN Menetapkan Pertama Menbentuk Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan yang kemusian disingkat menjadi TPPK di Lingkungan SMAN 1 Woha dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan Kepala SMA Negeri 1 Woha ini Kedua Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan (TPPK) SMA Negeri 1 Woha mempunyai tugas melaksanakan Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan di SMA Negeri 1 Woha, Ketiga Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Diktum kedua, TPPK SMA Negeri 1 Woha memiliki fungsi sebagai berikut ‘a. Menyampaikan usulan/rekomendasi program pencegahan kekerasan kepada kepala satuan pendidikan; b. Memberikan masukan/saran kepada kepada satuan pendidikan mengenai fasilitas yang aman dan nyaman di satuan pendidikan; ¢. Melaksanakan sosialisasi kebijakan dan program terkait pencegahan dan penanganan kekerasan bersama dengan satuan pendidikan; d. Menyampaikan pemberitahuan kepada orang tua/wali dari peserta didik yang terlibat kekerasan; €. Melakukan penanganan terhadap temuan adanya dugaan kkekerasan di lingkungan satuan pendidikan; f Menyampaikan pemberitahuan kepada orang tua/wali dari peserta didik yang terlibat kekerasan; g Memeriksa laporan dugaan kekerasan; h. Memberikan rekomendasi sanksi kepada kepala satuan pendidikan berdasarkan hasil pemeriksaan; i, Mendampingi korban dan/atau pelapor kekerasan di lingkungan satuan pendidikan; j. Memfasilitasi pendampingan oleh ahli atau layanan lainnya yang dibutuhkan korban, pelapor, dan/atau saksi; k, Memeberikan rujukan bagi korban ke layanan sesuai dengan kebutuhan korban kekerasan; 1, Memberikan rekomendasi pendidikan anak dalam hal peserta didik yang terlibat Kekerasan merupakan anak yang Dipindai dengan CamScanner berhadapan dengan hukum; dan m. Melaporkan pelaksanaan tugas kepada kepala dinas, pendidikan melalui kepala satuan pendidikan minimal 1 (satu) kali dalam 1 (satu) tahun, Keempat : Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum Kedua dan Ketiga, TPPK SMA Negeri 1 Woha mernills ‘masa tugas selama 2 (dua) tahun, Kelima Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum Kedua dan Ketiga, TPPK bertanggung jawab kepada Kepala SMA Negeri 1 Woha Keenam = Koordinator ‘TPPK SMAN 1 Woha menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan fungsi kepada Kepala Sekolah dan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Nusa Tenggara Barat, Ketujuh, + Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila terdapat ae ese epeteee al Macaca sebagaimana mestinya. Ditetapkan : Woha-Bima Tanggal _: 09 Oktober 2023 ‘Tembusan Yth. + Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Barat di Mataram Kepala Cabang Dikbud Bima dan Kota Bima Ketua Komite SMA Negeri 1 Woha Arsip @ Dipindai dengan CamScanner KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 1 WOHA Nomor: — /K/01.1/06-SMAN 1 Woha/2023 ‘TIM PENCEGAHAN DAN PENANG NAN KEKERASAN (TPPK) DI SMA NEGERI 1 WOHA ‘TIM PENCEGAHAN DAN PENANGANAN KEKERASAN (TPPK) DI LINGKUNGAN SMA NEGERI 1 WOHA ‘TAHUN 2023 | NO NAMA eee POSISI DALAM TIM | KET 1. | Hairul Juhdy, S.Pa Kepala Sekolah Pembina [2 Mustain Syam, $ Kom Rares KewaUmom |_| 3. | Drs, umardani Komite Wakil Ketua 1 4 | Dra. Samindara Guru BK Wakil Ketua 2 |". | syatrudin Hakim, SE WakascleHumas || Koordingtor | 5. | Wiwik Supartiwi, S.Pd Guru BK Anggota Pencegahan | 6, | Muhamad Suharno, 8.Pd Guru Mapel Anggota Pencegahan | 7, | ARf Wahyudin, S.Pa Guru BK | Anggota Pencegahan | 8. | Bukhari Muslim, SP Guru Mapel__ | Anggota Pencegahan 10, | Junaidn, SP Walasdc Hanan, | Rersnei | 11, [M.A’an Gunafi, $.Pa Guru Bk | Anggota Penanganan 12, | Supriadin, Pa GuraBk | Anggota Penanganan 13. | Indra Syofyan, $.Pa Guru Mapel__| Anggota Penanganan 14 | Salimah, S.Pd Guru BK | Anggota Penanganan [1t5. [Jauhar Anshan, SP Perencana Muda | Pengadministrasi |e. [ taut Pelakaana ‘Anggoia Ditetapkan : Woha-Bima Tanggal = (09 Oktober 2023 Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai