Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKULU TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SPNF SKB BENGKULU TENGAH


Alamat: Komplek Perkantoran Pemda Desa Renah Semanek, Kecamatan Karang Tinggi

RAPAT PEMBAHASAN KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR


TAHUN AJARAN 2023/2024

Hari/Tanggal : Selasa, 09 Oktober 2023


Waktu : 13.00 – Selesai
Tempat : SPNF SKB Bengkulu Tengah
Agenda Rapat : Pembahasan Kegiatan Belajar Mengajar Tahun Ajaran 2023/2024
Pimpinan Rapat : Sri Haryani, S.Pd selaku Plt. Kepala SPNF SKB Bengkulu Tengah
Notulis : Yeni Wulan Dari, S.Pd
Anggota Yang Hadir : Triyas Hfizar, S.Pd (Pamong Belajar), Dina Dayanti, S.Pd (Pamong
Belajar), Dica Ardita, S.Pd ( Pamong Belajar), Leni Supriatai, S.E
(Tutor), Asmawati, S.Pd( Tutor), Sisi Suksesiawati, S.Pd (Tutor),
Nyi Tiara Suspiani (Tutor), Septi Wulandari, S.E (Tutor)
Pembahasan :
 Membahas tentang kegiatan belajar mengajar tahun ajaran 2023/2024
 Membahasa tentang pembentukan kepengurusan komite
 Membahas tentang kedisiplinan dan kebersihan kantor
 Membahas tentang PAUD

Hasil Keputusan :
 Untuk memulai kegiatan belajar mengajar tahun ajaran 2023/2024 maka harus
dilakukan pendataan terlebih dahulu, guna mencari dan mengumpulkan warga belajar
yang terdata di dapodik.pendataan akan dilakukan pada hari Kamis, 12 Oktober 2023,
yang mana tim pendataan akan dibagi menjadi 2 kelompok. Kelompok pertama terdiri
dari (Asmawati, Septi, Dica Ardita, Sisi Suksesiawati) akan melakukan pendataan di
daerah Pagar Jati. Kelomok dua yang terdiri atas ( Sri Haryani, Dina Dayanti, Triyas
Hafizar, Yeni Wulan Dari, Leni Supriati, Nyai Tiara) akan melakukan pendataan ke
daerah Merigi Sakti.
 Untuk memulai KBM 2023/2024 maka harus dibentuk kepengurusan komite terlebih
dahulu, untuk saat ini belum dapat diputuskan kepanitiaan komite karena menimbang
beberapa hal, salah satunya harus melakukan pendataan warga belajar terlebih dahulu.
 Kebersihan kantor harus diperhatikan, masing masing orang sudah dibagikan jadwal
piket, maka diwajibkan untuk menjalankan tugas piket masing masing.
 Beberapa hal yang harus di perhatikan di PAUD SPNF SKB yaitu kedisiplinan para
guru, yang mana semua guru harus datang tepat waktu dan berbagi tugas.
Demikian notulen hasil kesimpulan rapat kegiatan belajar mengajar di SPNF SKB Bengkulu
Tengah tahun ajaran 2023/2024.

Bengkulu Tengah, 09 Oktober 2023


Plt.Kepala SPNF SKB
Kab. Bengkulu Tengah

SRI HARYANI, S.Pd


NIP.197206022006042005
Lampiran

DAFTAR HADIR RAPAT

NO NAMA TTD

1 SRI HARYANI, S.Pd 1.)

2 TRIYAS HAFIZAR, S.Pd 2.)

3 DICA ARDITA, S.Pd 3.)

4 DINA DAYANTI, S.Pd 4.)

5 YENI WULAN DARI, S.Pd 5.)

6 ASMAWATI, S.Pd 6.)

7 LENI SUPRIATI, S.E 7.)

8 SISI SUKSESIAWATI, S.Pd 8.)

9 NYI TIARA SUSPIANI 9.)

10 SEPRI WULANDARI, S.E 10.)

Bengkulu Tengah, 09 Oktober 2023


Plt.Kepala SPNF SKB
Kab. Bengkulu Tengah

SRI HARYANI, S.Pd


NIP.197206022006042005

Anda mungkin juga menyukai