Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN «Jl Ahmad Yani No. 05 Ngawi Kode Pos 63202, Tromol Pos 09 Telp (0351 ) 749198 Fax (0351) 749078 Email:pendidikan@ngawikab go.id ‘Website: http: pendidikan.ngawikab.go.id Neawi, 14) Oktober 2023 Nomor —: 400,623/ '509-\ /404,301/2023 Sifat Penting Lampiran : Satu lembar Perihal > Permohonan Bantuan Peserta Lomba Yth Koordinator Wilayah Bidang Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Se Kabupaten Ngawi di NGAWI Dalam rangkamenyukseskan pelaksanaan Kegiatan Pengelolaan Museum KabupatewKota dan untuk mengenalkan Muscum Trinil kepada siswa Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Ngawi, maka kami bermaksud melaksanakan Kegiatan Lomba Melukis Tema Museum Tingkat Sekolah Dasar Tahun 2023 besok pada Hiri Tanggal > Selasa / 14 November 2023, Waktu + 0800 WIB - selesai Tempat Museum Trinil Kedunggalar Ngawi Sechubungan dengan hal terscbut, kami mohon dengan hormat bantuan Saudara untuk ‘menugaskan siswa Sekolah Dasar dari Korwil Saudara sebanyak 5 (lima) orang guna mengikuti kegiatan dimaksud, Pendaftaran peserta dapat melalui tautan hitps/bity/lukistrinil2023 atau SCAN QR dibawah mulai tanggal 23 sd 31 Oktober 2023. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi sdr. DAUT SALEPANG, SS (0858-5134-2979) Demikian atas perhatian dan kerjasamanya yang baik disampaikan terima kasi. SCAN ME [NIP. 19690705 199003 1 012 © Dipindai dengan CamScanner PETUNJUK TEKNIS PESERTA LOMBA MELUKIS TEMA MUSEUM TINGKAT SD/SMP SE KABUPATEN NGAWI TAHUN 2023 DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN NGAWI Jalan Ahmad Yani No. 05 Ngawi, Tromol Pos 09 Kode Pos : 63202 ‘Tp. (0351) 749198 Fax. (0351) 749078 Email :pendidkan@ngawkab.oo.id Website :http://pendidikan.ngawikab.go.id |. PERSYARATAN: 1. Peserta Lomba adalah siswa SD/SMP di Kabupaten Ngawi yang telah mendattar Lomba Melukis Tema Museum Tingkat SD/SMP se Kabupaten Ngawi Tahun 2023; Peserta harus datang 15 menit sebelum lomba dimulai, Peserta yang datang terlambat tidak diberikan tambahan waktu |. KETENTUAN PESERTA LOMBA : 1. Kegiatan Lomba Melukis Tema Museum SD/SMP se Kabupaten Ngawi Tahun 2028 dilaksanakan di Museum Trinil, dengan rincian; a. Peserta Sekolah Dasar : Hari/Tanggal : Selasa/t4 November 2023 Waktu + 08.00 WIB - selesai Tempat __: Pendopo Museum Trini! Kedunggalar Ngawi b. Peserta Sekolah Menengah Pertama Hari/Tanggal : Rabul15 November 2023 Waktu + 08.00 WIB - selesai Tempat_ —: Pendopo Museum Trinil Kedunggalar Ngawi c. Pendaftaran peserta dimulai tanggal 23 s.d 31 Oktober 2023 4d. Technical Meeting dilaksanakan pada: HariTanggal : Senin/6 November 2023 Waktu : 09,00 MiB Tempat Aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Ngawi 2. Peserta WAJIB membawa alat Iukis sendiri berupa crayon/pensil wamalcat air dan tidak diperkenankan menggunakan pilok atau sejenisnya; Ukuran media kertas yang digunakan adalah AS (kertas disediakan panitia); Waktu pengerjaan selama 150 menit, diharap menggunakan waktu sebaik mungkin; Tidak diperkenankan pinjam meminjam alat lukis dengan peserta lain; Tidak diperkenankan mendapatkan bantuan pada saat lomba berlangsung; Pendamping tidak diperkenankan memasuki area lomba; ‘Tema melukis adalah MUSEUM TRINIL; exaoe © Dipindai dengan CamScanner 8. Peserta tidak diperkenankan meninggalkan tempat lomba saat perlombaan berlangsung (kecuali ke toilet); 10 Setelah waktu pengerjaan selesai, karya dikumpulkan ke panitia; 11, Pengumuman pemenang akan disampaikan setelah pelaksanaan lomba; 12. Semua karya hasil lomba menjadi milk Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Ngawi, ML TEKNIK PENILAIAN : 1. Karya peserta dinilai oleh Dewan Juri secara profe al 2. Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat; 3. Kriteria Peni No. Kriteria Penilaian Poin 1. Kesesuaian dengan Tema 20% 2. | Teknik dan kreatifitas 35% 3. Harmonisasi 30% 4. | Orisinilitas 15% IV. KEJUARAAN LOMBA : Kejuaraan Lomba terdiri atas 4. Juara 1,1 Il, Harapan 1,1, dan il 2, Juara |, Il, dan Ill akan mendapatkan uang pembinaan, trophy, piagam; 3. Juara Harapan |, II, dan Ill akan mendapatkan trophy dan piagam. * Hal-hal lain yang belum jelas dapat ditanyakan pada saat Technical Meeting (TM). © Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai