Anda di halaman 1dari 4

Pabalutan , 30 Maret 2023

Hal : Permohonan Bantuan pendidikan sekolah /Beasiswa


Kepada Yth :
Bapak Bupati Tanah Datar

Di pagaruyung

Assalamualaikum Wr. Wb

Teriring doa dan harapan ananda semoga Bapak selalu berada dalam keadaan sehat wal’afiat dan
sukses dalam menjalankan aktifitas sehari-hari. Amin Ya Rabbil’alamin….

Dengan Hormat saya yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama :Adil Anugrah Ilahi

Tempat/Tgl Lahir :Pabalutan , 01 -01-2005

Pendidikan :SMN 1 RAMBATAN

Alamat :Jorong Pabalutan Nagari Rambatan

Dengan Ini mengajukan permohonan untuk menjadi peserta penerima beasiswa, dengan ini saya
lampirkan berkas-berkas sebagai bahan pertimbangan bagi bapak:

1. Fotocopy KTP Orang Tua


2. Fotocopy kartu Keluarga
3. Surat Keterangan Tidak Mampu dari wali Nagari setempat
4. Fotocopy rapor

Demikianlah surat permohonan ini saya ajukan, semoga Bapak dapat mengambulkannya, atas
perhatian bapak saya ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Saya Yang Memohon

(Adil Anuggrah Ilahi)


PROPOSAL BANTUAN BEASISWA

A. Pendahuluan
Pada dasarnya pendidikam merupakan hal yang tidak dapat dipisakan dari kehidupan
seseorang, karena kehadirannya sangat dibutuhkan demi kelangsungan hidup seseorang, untuk
meningkatkan kesejahteraannya. Dimana kualitas pendidikan seseorang dapat diukur dari sikap dan
perilakunya dalam kehidupan bermasyarakat. Seseorang yang berpendidikan cendrung menampilkan
sikap yang berwawasan serta kritis terhadap hal-hal baru yang terjadi dilingkungannya. Pendidikan
yang dimaksud bukan hanya pendidikan formal tetapi juga pendidikan non formal.

Kualitas pendidikan yang didapatkan seseorang yang mempunyai kolerasi yang sangat erat
dengan kemajuan suatu bangsa. Lembaga pendidikan yang bonafit dan mempunyai manajemen yang
bagus serta terorganisirnya secara sistematis akan menghasilkan sumber manusia yang berkualitas.

Ini merupakan produk sekalipun akan menjadi asset daerah yang harus didukung dan
diberikan stimulus agar dapat melakukan perkembangan kearah yang lebih baik dan akhirnya
membawa kemajuan terhadap daerah tersebut. Hal ini sejalan dengan prinsip yang terdapat
dalamUndang-Undang No.22 Tahun 1999 tentang otonomi daerah. Yang mana setiap daerah lain
dalam rangka meningkatkan sumber pendapatan bagi daerah. Hal tersebut tidak terlepas dari sumber
daya manusia mempunyai kompetensi,skill dan ilmu pengetahuan yang memadai untuk dapat
menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas maka dibutuhkan biaya yang tidak sedikit
dalam pencapainnya. Semua ini dilakukan dalam rangka pembentukan pribadi yang berkualitas
sehingga dapat menjadi asset daerah yang diperhitungkan.

B. Tujuan
1. Untuk meringankan beban orang tua dalam membiayai pendidikan SMA
2. Memacu daya saing untuk meningkatkan mutu pendidikan dan kemampuan dalam
mengembangkan potensi diri 3. Perbaikan sarana penunjang belajar

C. Estimasi Biaya Pendidikan


No Jenis Pengeluaran Jumlah
1 Biaya buku/ Tahun Rp. 1.200.000
2 Biaya Transfortasi/Tahun Rp. 1.000.000
3 Biaya hidup/ Tahun Rp. 3.000.000
4 Pengembangan Pendidikan Rp. 1.500.000

Jumlah Rp. 6.700.000

D. Penutup
Demikian proposal ini saya ajukan dengan harapan dapat dipertimbangkan dan di sikapi
sebagaimana mestinya sehingga terkabulnya permohonan ini atas perhatian dan kebijksanaan bapak
saya ucapkan terima kasih.
Pabalutan, 30 Maret 2023

Turut Memohon

Orang Tua/Wali Hormat Saya

(Masnidar) Adil Anugrah Ilahi

Camat Wali Nagari

Roza Melfita, S.STP Edi Indra


BIODATA

Nama : Adil Anugrah Ilahi

Tempat/Tgl Lahir :Pabalutan, 01 Januari 2005

Jenis Kelamin :Laki-laki

Alamat : Jorong Pabalutan, Nagari Rambatan

No.Hp : 082259356722
No.KTP/NIK : 1304031701050005

Pekerjaan Orang Tua


Ayah :-

Ibu :Rumah Tangga

Penghasilan Orang Tua

Ayah :-

Ibu : Rp. 500.000


Sekolah Asal : SMN 1 RAMBATAN

Anda mungkin juga menyukai