Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH UTARA

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PIRAKTIMU
Jln.Perusahaan Hulu Energi ( PHE ) Desa Alue Bungkoh – Pirak Timu No. 05 Telp – Kode Pos : 24386
Email : puskesmaspiraktimu123@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS PIRAK TIMU
NOMOR: /PT/2022

TENTANG
PENETAPAN VISI, MISI, TUJUAN, TATA NILAI DAN MOTTO PUSKESMAS

KEPALA UPTD PUSKESMAS PIRAK TIMU;


Menimbang : a. bahwa dalam rangka mewujudkan tujuan diselenggarakannya
Puskesmas perlu menetapkan visi, misi, tujuan, tata nilai dan motto
UPTD Puskesmas Pirak Timu;

b. bahwa sehubungan dengan huruf a tersebut diatas perlu ditetapkan visi,


misi, tujuan dan tata nilai UPTD Puskesmas Pirak Timu.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan ( Lembaran


Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144);

2. Peraturan mentri kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016


tentang Standar Pelayanan Puskesmas;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2016


Tentang Manajemen Puskesmas
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang
Puskesmas;

5. Peraturan Bupati (PERBUP) Kabupaten Aceh Utara Nomor 38 Tahun


2021 tentang kedudukan ,Susunan Organisasi ,Tugas ,Funggsi, dan Tata
Kerja Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Utara;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PIRAK TIMU TENTANG


VISI, MISI, TUJUAN, TATA NILAI DAN MOTTO UPTD PUSKESMAS
PIRAK TIMU.
Kesatu : Visi, misi, tujuan dan tata nilai UPTD Puskesmas Pirak Timu sebagaimana
tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari surat
keputusan ini.
Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan / perubahan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di: Pirak Timu
Pada tanggal: 08 Maret 2022
KEPALA UPTD PUSKESMAS PIRAK TIMU

MUSLIM
Lampiran : Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Pirak TimuTentang visi, misi, tujuan,
Tata Nilai dan Motto UPTD Puskesmas Pirak Timu
Nomor : /PT/2022
Tanggal : 08 Maret 2022

a. Visi UPTD Puskesmas Pirak Timu adalah:


“Terwujudnya masyarakat pirak timu sehat dan mandiri Tahun 2023 - 2026”.
b. Misi UPTD Puskesmas Pirak Timu adalah :
1) Memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu, merata dan terjangkau oleh semua
masyarakat.
2) Meningkatkan pemberdayaan dan peran aktif masyarakat dalam bidang kesehatan
3) Menggerakkan pembangunan masyarakat bersama lintas program dan lintas Sektor.
c. Tujuan Puskesmas adalah mewujudkan masyarakat yang:
1) Memiliki perilaku sehat yang meliputi kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat;
2) Mampu menjangkau pelayanan kesehatan bermutu;
3) Hidup dalam lingkungan sehat;
4) Memiliki derajat kesehatan yang optimal, baik individu, keluarga, kelompok dan
masyarakat.
d. Tata Nilai Puskesmas Pirak Timu adalah “SEHAT” kepanjangan dari:
1) Santu
2) Etika
3) Hemat
4) Aman
5) Tanggung Jawab
e. Motto UPTD Puskesmas Pirak Timu adalah:
“Melayani Dengar Sepenuh Hati ”

TATA NILAI : SEHAT


Santun : Setiap petugas memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan
menggunakan 2S ( senyum,Sapa)

Etika : Setiap petugas berprilaku baik terhadap mansyarakat diwilayah kerja


UPTD Puskesmas Pirak Timu
Hemat : Mamastikan masyarakat wilayah pirak timu sebagai peserta JKN
Aman : Setiap Petugas memberikan pelayanan sesuai SOP yang berlaku
Tanggung Jawab : Petugas bertanggung jawap terhadap tugas yang sudah di tetapkan
Ditetapkan di: Pirak Timu
Pada tanggal : 08 Maret 2022
KEPALA UPTD PUSKESMAS PIRAK TIMU

MUSLIM

Anda mungkin juga menyukai